Faktor Resiko Demam Berdarah Dengue PDF

download Faktor Resiko Demam Berdarah Dengue PDF

of 2

Transcript of Faktor Resiko Demam Berdarah Dengue PDF

  • 7/24/2019 Faktor Resiko Demam Berdarah Dengue PDF

    1/2

    FAKTOR RISIKO DEMAM BERDARAH DENGUE

    Banyak Faktor penyebab demam berdarah dengue yang berhubungan dengan

    peningkatan kejadian DBD dan KLB yang sulit atau tidak dapat dikendalikan seperti,

    kepadatan penduduk/ pemukiman, urbanisasi yang tidak terkendali, lancarnya

    transportasi (darat , laut dan udara), serta keganasan (virulensi) virus Dengue.

    Faktor demam berdarah dengue antara lain :

    1. Faktor resiko demam berdarah dengue merupakan elemen dasar yang wajib

    dipahami mengingat banyak faktor yanng menentukan keberhasilan upaya

    penanggulangan DBD, adapaun faktor- faktor risiko demam berdarah dengue

    adalah :

    a. Peningkatan populasi nyamuk,

    b. Penurunan ABJ

  • 7/24/2019 Faktor Resiko Demam Berdarah Dengue PDF

    2/2

    Secara umum seluruh wilayah Indonesia, propinsi dan kabupaten/ kota mempunyairisiko untuk kejangkitan penyakit Demam Berdarah Dengue karena virus penyebabdan nyamuk penularnya (Aedes aegypti) tersebar luas, baik di rumah-rumahmaupun di Tempat Umum, kecuali yangketinggiannya lebih dari 1000 meter di ataspermukaan laut. Oleh karena itu untuk mengendalikan penyakit ini diperlukan

    gerakan untuk memberdayakan masyarakat dengan gerakan PemberantasanSarang Nyamuk ( PSN ) DBD.

    Resiko lebih tinggi pada Desa/kelurahan rawan yaitu desa/kelurahan yang dalam 3tahun yang terakhir kejangkitan penyakit demam berdarah dengue, atau yangkarena keadaan lingkungannya (antara lain karena penduduknya padat, mempunyaihubungantransportasi yang ramai dengan wilayah lain), sehingga mempunyai risiko untukkejadian luar biasa.

    Faktor yang mempengaruhi demam berdarah dengue atau Prognosis DBD terletakpada :

    1. pengenalan tanda-tanda bahaya secara awal dan pemberian cairan Larutan

    garam isotonik atau kristaloid sebagai cairan awal pengganti volume plasma

    sesuai dengan berat ringan penyakit.

    2. Perhatian khusus pada kasus dengan peningkatan hematokrit yang terus

    menerus dan penurunan jumlah trombosit yang cepat.

    3. Perdarahan pada pasien DBD akibat gangguan pada pembuluh darah,

    trombosit, dan faktor pembekuan. Jenis perdarahan yang terbanyak adalah

    perdarahan kulit seperti uji Tourniquet positif, petekie, purpura, ekimosis dan

    perdarahan konjungtiva.

    Silakan Faktor risiko demam berdarah dengue pdf