ENZIM-SELULASE

4
ENZIM SELULASE Selulase adalah enzim yang dapat menghidrolisis ikatan β(1- 4) pada selulosa. Selulase termasuk sistem multienzim yang terdiri dari tiga komponen. Hidrolisis enzimatik yang sempurna memerlukan aksi sinergis dari tiga tipe enzim ini, yaitu: 1. Ekso-β-(1,4)-glukanase dikenal sebagai faktor C 1 . Faktor ini diperlukan untuk menghidrolisis selulosa dalam bentuk Kristal. 2. Endo-β-(1,4)-glukanase dikenal sebagai faktor C x. . Faktor ini diperlukan untuk menghidrolisis ikatan β-(1,4)-glukosida (selulosa amorf). 3. β-(1,4)-glukosidase menghidrolisis selobiosa menjadi glukosa.

description

presentasi enzimologi

Transcript of ENZIM-SELULASE

ENZIM SELULASE

ENZIM SELULASESelulase adalah enzim yang dapat menghidrolisis ikatan(1-4) pada selulosa. Selulase termasuk sistem multienzim yang terdiri dari tiga komponen. Hidrolisis enzimatik yang sempurna memerlukan aksi sinergis dari tiga tipe enzim ini, yaitu:Ekso--(1,4)-glukanase dikenal sebagai faktor C1. Faktor ini diperlukan untuk menghidrolisis selulosa dalam bentuk Kristal.Endo--(1,4)-glukanase dikenal sebagai faktor Cx.. Faktorini diperlukan untuk menghidrolisis ikatan -(1,4)-glukosida (selulosa amorf).-(1,4)-glukosidase menghidrolisis selobiosa menjadi glukosa.

Proses Selulolilsis

Rina Erfina (2010) telah melakukan karakteristik parsial enzim Selulase dari mikroba asal limbah pengolahan rumput laut Gracillaria sp.Dari seluruh rangkaian tahapan yang dilakukan pada pH dan suhu yang berbeda maka didapatkan aktivitas optimum enzim terdapat pada pH 7 dengan nilai aktivitas enzim sebesar 0,1345 U/ml. Sedangkan aktivitas optimum enzim pada suhu 80oC merupakan suhu optimum enzim selulase dengan nilai aktivitas sebesar0.154667 U/ml.

Kerja enzim selulase dapat dihambat dengan adanya glukanolakton dan logam-logam berat seperti tembaga dan merkuri. Penghambatan dengan logam berat dapat dinetralisir dengan penambahan sistein, sehingga aktivitas enzim akan kembali normal.Penghambatan oleh glukanolakton lebih banyak terjadi pada substrat selobiosa dan oligosakarida lain yang lebih sederhana, dan lebih kecil pengaruhnya pada substrat selulosa (Kulp, 1975).