ENTROPION

10

description

entropion

Transcript of ENTROPION

  • Entropion adalah suatu keadaan melipatnya kelopak mata bagian tepi atau margo palpebra ke arah dalam sehingga bulu mata menggeser jaringan konjungtiva dan kornea atau apa yang disebut sebagai trikiasis.

  • Kelainan Kedudukan Kelopak Mata 1. EntropionKelopak mata tertekuk kedalamSenil degenerasi perlekatan facial pada kelopak mata Sikatrisial pembentukan jaringan parut pada konj. Palpebra & tarsal*

  • 2. EktropionKelopak mata tertekuk keluarPada umumnya bilateral o.k. pada usia lanjut terjadi relaksasi otot orbikularis okuli

    *

  • Penyebab entropion dapat akibat terbentuknya jaringan parut yang terjadi pada trakoma, atau akibat mekanik dan spasme otot orbikular terutama otot Rioland pada spasme tertentu.

  • Kondisi margo palpebra yang melipat ke dalam dapat mengakibatkan bulu mata menggesek kornea dan konjungtiva. Reaksi yang timbul adalah seperti sensasi benda asing : mata akan berair, merah, dan teriritasi. Bila kondisi ini dibiarkan berlarut-larut, maka akan terjadi perlukaan pada kornea bahkan ulkus.

  • Anamnesis : gejala sensasi benda asing pada mata.Pemeriksaan Fisik :tampak mata berair, merah, dan mungkin juga ditemukan perlukaan bahkan ulkusjelas terlihat margo palpebra dan bulu melipat ke arah dalam

  • Entropion dan ektropion harus diperbaiki melalui pembedahan sebelum gesekan kelopak dan bulu mata menyebabkan kerusakan kornea. Pembedahan biasanya dilakukan dengan bius lokal dan penderita tidak perlu dirawat. Dilakukan pengencangan kelopak mata. Setelah pembedahan, mata ditutup selama 24 jam dan diberi salep antibiotik selama sekitar 1 minggu.

  • laserasi dan ulkus kornea

  • Bila ditangani dengan cepat dan dapat menghindarkan komplikasi, maka prognosisnya akan baik.