endoftalmitis

7
Manifestasi Klinis Subjekif Secara umum, gejala subjektif dari endoftalmitis adalah 1,3,4 : Fotofobia Nyeri pada bola mata Penurunan tajam penglihatan Nyeri kepala Mata terasa bengkak Kelopak mata bengkak, merah, kadang sulit untuk dibuka

Transcript of endoftalmitis

Page 1: endoftalmitis

Manifestasi Klinis

Subjekif

Secara umum, gejala subjektif dari endoftalmitis adalah1,3,4:

Fotofobia

Nyeri pada bola mata

Penurunan tajam penglihatan

Nyeri kepala

Mata terasa bengkak

Kelopak mata bengkak, merah, kadang sulit untuk dibuka

Page 2: endoftalmitis

Objektif

Udem Palpebra Superior

reaksi konjungtiva berupa hiperemis dan kemosis

Injeksi siliar dan injeksi konjungtiva

Udem Kornea

Kornea keruh

keratik presipitat

Page 3: endoftalmitis

Bilik mata depan keruh

Hipopion

Kekeruhan vitreus

Penurunan refleks fundus dengan gambaran warna yang agak pucat ataupun hilang sama sekali.

Page 4: endoftalmitis

Gambar 1. Endoftalmitis

Page 5: endoftalmitis

Diagnosis

Dengan mengetahui gejala subjektif dan gejala objektif yang didapatkan dari pemeriksaan fisik dan pemeriksaan penunjang, maka diagnosis endoftalmitis sudah dapat ditegakkan.

Page 6: endoftalmitis

Pemeriksaan Penunjang

Teknik kultur

USG mata.

Pemeriksaan darah lengkap, LED, kadar nitrogen, urea darah, kreatinin.

Foto rontgen thoraks

USG jantung

Kultur darah, urin, LCS, sputum, tinja

Page 7: endoftalmitis

Diagnosis banding

◦ Panuveitis◦ Tumor intraokuler◦ Panoftalmitis