E-VOLUSI|Bentuk arus-bolak-balik

3
Bentuk Arus Dan Tegangan Bolak-Balik Sumber arus bolak-balik adalah generator arus bolak-balik. Prinsip dasar generator arus bolak-balik adalah sebuah kumparan berputar dengan kecepatan sudut ω yang berada didalam medan megnetik. Generator ini menghasilkan gaya listrik induksi yang berbentuk sinusoida, dapat dinyatakan secara matematik. (a) Tegangan bolak-balik dan (b) arus bolak-balik. V =V m sin ωt = V m sin 2πft = V m sin 2μ T t I =I m sin ωt = I m sin 2πft = I m sin 2μ T t

Transcript of E-VOLUSI|Bentuk arus-bolak-balik

Page 1: E-VOLUSI|Bentuk arus-bolak-balik

Bentuk Arus Dan Tegangan Bolak-Balik

Sumber arus bolak-balik adalah generator arus bolak-balik. Prinsip dasar generator arus

bolak-balik adalah sebuah kumparan berputar dengan kecepatan sudut ω yang berada

didalam medan megnetik. Generator ini menghasilkan gaya listrik induksi yang berbentuk

sinusoida, dapat dinyatakan secara matematik.

(a) Tegangan bolak-balik dan (b) arus bolak-balik.

V =Vm sin ωt = Vm sin 2πft = Vmsin 2μTt

I =Im sin ωt = Im sin 2πft = Imsin 2μ Tt

Page 2: E-VOLUSI|Bentuk arus-bolak-balik

Dengan :

V,I = tegangan sesat (V), arus sesaat (A)

Vm,Im = tegangan maksimum (V), arus maksimum (A),

f = Frekwensi (Hz),

T = periode (s),

T = waktu (s),

ωt = sudut fase (radian atau derajat).

Induktor pada Rangkaian Arus Bolak-balik

Tegangan pada indicator V1, sama dengan tegangan sumber V, sehingga :

Gb 10.7

Page 3: E-VOLUSI|Bentuk arus-bolak-balik

1. Rangkaian seri inductor L dengan sudut tegangan ac.

2. Grafik arus dan tegangan sebagai fungsi waktu, arus terlambat π/2 rad,

3. Diagram fasor untuk rangkaian induktif murni.

IL = L

Vmω sin

2

πωt = I m sin

2

πωt

XL = ωL = 2πfL

Im = L

m

X

V

atau XL = m

m

X

V

Ief = L

ef

X

V

atau XL = ef

ef

X

V

Keterangan : L = induksi (henry) dan XL = reaktansi induktif ( Ω ).