Digestive system dr. irma ns farmasi.ppt

37

Transcript of Digestive system dr. irma ns farmasi.ppt

Pre test1. Salah satu pertahanan

yang melindungi lapisan lambung adalah ...a. Bakteri helycobacter pylorib. Kurangnya perfusi darahc. Tingginya asam lambungd. Sekresi HCO3-e. Formasi sel yang tidak baik

2. Zaskia, 26th mengeluh nyeri perut yang setelah makan semakin bertambah nyeri. Dokter mendiagnosanya sebagai ulkus peptikum. Bakteri yang dapat menyebabkan penyakit tersebut adalah ....a. Campylobacter jejunib. Salmonella typhosac. Staphylococcus aureusd. Streptococcus pyogenese. Helycobacter pylori

Pre test

3. Angel , 24th tiba-tiba merasa mual dan muntah saat naik mobil. Pada kasus tersebut, penyebab mual dan muntah adalah ....a. Rangsangan penciumanb. Rangsangan pembauanc. Faktor psikogenikd. Motion sicknesse. Obat-obatan

4. Tukiman , 56th mengalami perdarahan karena luka di saluran cernanya akibat terlalu sering mengkonsumsi obat pereda nyeri. Obat apakah yang paling mungkin menyebabkan keluhan pasien...a. Antihistaminb. Antikolinergikc. Antihipertensid. Anti inflamasi non steroide. Anti depresan

Chief cell :pepsinogen, Mucous neck cell: acid mucus, Parietal : HCL, intrinsik faktor

Penyakit lain yang berhubungan dengan gaster

• Dyspepsia– Semua keluhan rasa tidak enak, baik episodik atau

persisten yang diduga berasal dari saluran makanan bagian atas

– Yang merupakan kumpulan gejala terdiri dari: nyeri, rasa tidak nyaman di epigastrium, mual, muntah, kembung, cepat kenyang, rasa perut penuh, sendawa, regurgitasi, dan rasa panas yang menjalar di dada.

• Pembagian dyspepsia ada dua :– Dyspepsia fungsional– Dyspepsia organik

Etiologi dyspepsia

Esofagus-gastro-duodenal Tukak peptikum, tukak lambung, gastritis, keganasan

Obat-obatan NSAID, Teofilin, digitalis, antibiotik

Hepatobilier Hepatitis, kolesistitis, keganasan, disfunsi spingter odii

Pankreas Pankreatitis, keganasan

Penyakit sistemik DM, penyakit tyroid, GGK, Kehamilan, PJK

Gangguan fungsional Iritabel bowel syndrome, dyspepsia fungsional

25

SINDROM MALABSORBSI

27

Penyebab diare Mekanisme Etiologi penyakit

Diare osmotik Peningkatan osmotik isi lumen usus

Makanan yg sulit diabsorbsi, malabsorbsi glukosa-galaktosa, laktase intoleran primer, pankreas insufisiensi

Diare sekretorik Peningkatan sekresi cairan usus Infeksi, neoplasma, kolitis

Malabsorbsi asam empedu, malabsorbsi lemak

Gangguan absorbsi Maldigesti intra luminal, malabsorbsi mukosa

Defek sistem pertukaran elektrolit

Gangguan absorbsi air dan natrium Infeksi usus

Motilitas usus abnormal Motilitas terlalu cepat Iritabel bowel sindrome, hipertiroid, DM,

Gangguan permeabilitas usus

Gangguan absorbsi air dan natrium Infeksi

Eksudasi cairan Terjadi peradangan dan kerusakan mukosa Kolitis ullseratif, chorn disease

Post test1. Salah satu pertahanan

yang melindungi lambung adalah ...a. Bakteri helycobacter pylorib. Kurangnya perfusi darahc. Tingginya asam lambungd. Sekresi HCO3-e. Formasi sel yang tidak baik

2. Zaskia, 26th mengeluh nyeri perut yang setelah makan semakin bertambah nyeri. Dokter mendiagnosanya sebagai ulkus peptikum. Bakteri yang dapat menyebabkan penyakit tersebut adalah ....a. Campylobacter jejunib. Salmonella typhosac. Staphylococcus aureusd. Streptococcus pyogenese. Helycobacter pylori

Post test

3. Angel , 24th tiba-tiba merasa mual dan muntah saat naik mobil, penyebab mual dan muntah adalah ....a. Rangsangan penciumanb. Rangsangan pembauanc. Faktor psikogenikd. Motion sicknesse. Obat-obatan

4. Tukiman , 56th mengalami perdarahan karena luka di saluran cernanya akibat terlalu sering mengkonsumsi obat pereda nyeri. Obat apakah yang paling mungkin menyebabkan keluhan pasien...a. Antihistaminb. Antikolinergikc. Antihipertensid. Anti inflamasi non steroide. Anti depresan