diare cair akut

download diare cair akut

of 32

description

pbl blok 6

Transcript of diare cair akut

Diare Akut et causa virus pada anak

Diare Akut Cairet causa Virus pada AnakD-3

Dessy Christina Noelik(10.2013.056)Dwiputra Oktarizky (10.2013.104)The, Melita Mulyani (10.2013.118)Nathania Benedicta N (10.2013.213)Ozzy Alberto Nainggolan(10.2013.255)Ayu Prisilia Todoningrante(10.2013.315)Ralin Julian Basar (10.2013.439)Putri Wibowo (10.2013.459)Nur Rulainei Binti Shamsuddin (10.2013.520)

SkenarioAnak laki-laki 7 tahun, mengalami diare sejak 2 hari yang lalu, disertai demam 38.5 C. Selama sakit anak ini hanya meminum obat penurun panas dan tidak berobat ke dokter. Frekuensi diare 6x/ hari, konsisten cair, dan tidak ada darah maupun lendir. Sejak 1 hari yang lalu, anak menjadi tidak nafsu makan dan asupan cairan berkurang. Beberapa jam sebelum berobat, anak menjadi lemas dan terbaring ditempat tidur, sehingga ibunya memutuskan untuk membawa anak tersebut ke UGD RS terdekat. Menurut ibunya anak ini terakhir buang air kecil 4 jam yang lalu.Rumusan masalahLaki-laki, 7 tahun, diare sejak 2 hari yang lalu.

HipotesisAnak tersebut terkena diare akut cair yang disertai demam dan tampak tanda dehidrasi.

PEMBAHASANDiare (Yunani: Dirroia) => mengalir terus.

Meningkatnya frekuensi Buang Air Besar (BAB) disertai dengan berubahnya konsistensi feses menjadi lebih lunak/ cair. (UKK Gastro-hepatologi IDAI, 2009)Patomekanisme dari diareosmotiksekretorikMeningkatnya sekresi cairan dan elektrolit pada ususRespon terhadap infeksi atau keganasan Kerusakan atau kelainan ususAdanya peningkatan tekanan osmotik pada usus

AnamnesisIdentitas.Keluhan Utama dan onset.Riwayat Penyakit Sekarang.Riwayat Penyakit Dahulu.Riwayat Kesehatan Keluarga. Riwayat Pribadi.Riwayat Sosial.Pemeriksaan FisikTanda-Tanda Vital (TTV) (Tekanan darah, Frekuensi napas, Suhu, dan Nadi)Abdomen (Inspeksi, Palpasi, Perkusi, Auskultasi (IPPA))Tanda DehidrasiPemeriksaan Penunjang Cek darah lengkapserum elektrolitglukosa darah

TinjaMakroskopisMikroskopisELISA / PCR

Colonoscopy / Endoskopi

Differential DiagnosisDiare et causa virusDiare et causa intoksikasi makananDiare et causa alergi makananDiare et causa bakteriDiare et causa intoleransi

Mengalami nausea (rasa tidak enak pd perut) dan muntah sebagai gejala prominen bersamaandiare air jarang demamsalted meal, seafood, dan produk susu = Staphylococcus aureusNasi goreng = Bacillus cereus

DIARE ET CAUSA INTOKSIKASI MAKANAN

DIARE ET CAUSA ALERGI MAKANAN

Respon hipersensitivitas imun terhadap substansi protein tertentuSpektrum reaksi bisa berefek luasGastro intestinal, kulit, anafilaksis Dapat terjadi pada anak yang mengalami reaksi terhadap makanan tertentu dan pada orang lain yang memakannya tidak.Udang, susu, ikan, telur, kacang dan sebagainya tergantung kemunculan reaksi

DIARE ET CAUSA BAKTERIBakteri noninvasive Vibrio cholerae, E.colli (ETEC), Clostridium perfringens, dan Staphylococcus aureus. diare cair lender (-) dan darah (-). dehidrasi cepat timbul

Bakteri enteroinvasif Enteroinvasive E Colli (EIEC), Salmonella sp, Shigella sp, Yersinia sp, C.perfringens tipe C.Lender (+) darah (+)Keluhan abdomen seperti mulas sampai nyeri seperti kolik, mual, muntah, demam.Gejala dan tanda dehidrasiDIARE ET CAUSA INTOLERANSI LAKTOSA

perut, mual, kembung, produksi gas di usus meningkat Laktosa tidak dapat dipecah / lambat dicerna menumpuk difermentasi oleh mikroorganisme di kolon asam laktat serta gas methan dan hidrogen menyebabkan rasa tidak nyaman di perut asam laktat menarik air ke lumen usus diare

WORKING DIAGNOSIS

Epidemologi DiareBasis bukti: Anak-anak > dewasaMerupakan penyebab terbanyak infeksi diare pada anak diseluruh dunia.RSCM 2003, Rotavirus ditemukan pada 60 % kasus diare pada anak, (IDAI).Berdasar ARSN (Asian Rotavirus Surveillance Network)infeksi virus terutama Rotavirus menempati persentase 45% (Nelson, 2008)Etiologi DiareInfeksi virusUmumnya RotavirusAdenovirus, Calicivirus, Astrovirus

Makanan, Minuman, Droplet, Benda kontaminasi, Immunodefisiensi

DIARE ET CAUSA VIRUS

KomplikasiDehidrasi (Berdasar IDAI) terklasifikasi menjadi 3:Diare tanpa dehidrasiDiare dengan dehidrasi ringan-sedang

Diare dengan dehidrasi beratKomplikasi Dehidrasi:Diare tanpa dehidrasiKeadaan umum : BaikKelopak Mata: NormalAir mata: Tampak jelas, menangisBibir & Lidah: BasahHidrasi: Minum normal/ lancarTurgor Kulit: Kembali dengan cepatKomplikasi Dehidrasi:Diare dengan dehidrasi ringan-sedangKeadaan umum : Rewel/ gelisah*Kelopak Mata: CekungAir Mata: Tidak sedikit saat menangisBibir & Lidah: KeringHidrasi: Tampak sangat haus*Turgor Kulit: Kembali dengan lambat*

Tanda asteriks (*) Merupakan tanda gejala klinis penting penentu derajat dehidrasi. 1 tanda maka status hidrasi berada pada kategori terkait.Komplikasi Dehidrasi:Diare dengan dehidrasi beratKeadaan umum : Lesu; Lunglai; Tidak sadar*Kelopak Mata: Sangat cekungAir Mata: Tidak terlihat saat menangisBibir & Lidah: Sangat keringHidrasi: Malas/ tidak dapat minum*Turgor Kulit: Kembali dengan sangat lambat/ 2 detik*

Tanda asteriks (*) Merupakan tanda gejala klinis penting penentu derajat dehidrasi. 1 tanda maka status hidrasi berada pada kategori terkait.PenatalaksanaanBerdasarkan prinsipnya ada lima pilar tata laksana diare menurut WHO :1. Rehidrasi,2. Dukungan nutrisi,3. Pemberian antibiotik sesuai indikasi,4. Pemberian zinc,5. Edukasi pada orang tua.

Penatalaksanaan Terapi:Tanpa Dehidrasi:Terapi dirumah, edukasi OrTuMemberi cairan lebih banyak;oralit, (5-10ml kg/BB, setiap habis BAB diare berhenti)Memberikan zinc 10 hari (10 mg pd < 6bln; 20mg pd > 6 bln),Memberi makanan sesuai umur atau ASI,Edukasi.

Penatalaksanaan Terapi:Dehidrasi ringan-sedangPojok URO (Upaya Rehidrasi Oral)PemantauanMemberi larutan oralit (75ml/kgBB selama 3 jam),Memberikan zinc,Memberi makanan sesuai umur atau ASI,Edukasi.

Penatalaksanaan Terapi:Dehidrasi BeratSesuaikan dengan keadaanInfus; rehidrasi parenteral (IV) 100cc/kgBB (6 jam pd < 12 bln; 3 jam pd >12 bln). Ex Ringer laktat.Oralit; NGTSusu formula bebas laktosa

PrognosisDengan penanganan yang baik cepat dan tepat maka prognosis diare dengan atau tanpa dehidrasi dapat dikatakan baik.KesimpulanDiare yang menyerang anak pada kasus, merupakan diare akut cair yang umumnya disebabkan virus dan berdasar skenario tampak tanda dehidrasi.Dalam hal ini, hipotesis diterima.Daftar PustakaNdraha S. Bahan ajar gastroenterohepatologi. Jakarta: Biro Publikasi FK Ukrida; 2012.Hegar B, et al. Kumpulan tips pediatri. Badan Penerbit IDAI; 2011.Tanto C, et al. Kapita selekta kedokteran of essentials medicine. Edisi IV. Jakarta: Media Aesculapius UI; 2014.Buku saku E-book Pelayanan kesehatan anak di rumah sakit diunduh dari web WHO Indonesia:http://www.searo.who.int/indonesia/documents/en/Buletin jendela data dan informasi kesehatan Situasi Diare di Indonesia. Jakarta: Kementrian Kesehatan RI; Triwulan II 2011.Lamps L.W. Surgical pathology of the gastrointestinal system Bacterial, Fungal, Viral and Parasitic Infections. USA: Springers; 2009.Karyana I.G. Et al. Sari pediatri IDAI Pengaruh formula bebas laktosa terhadap lama diare dan elektrolit serum pada anak dengan diare rotavirus; 2012. Web: http://saripediatri.idai.or.id/Narayan N, Albrecht H. Virology, viral agents of gastroenterits rotaviruses, caliciviruses, adenoviruses, astroviruses and others. Microbiology and immunology on-line University of South Carolina School of Medicine: Last edited 2013.Web: http://www.microbiologybook.org/virol/rotaviruses.htm

Terimakasih