Contoh Surat Perjanjian Kontrak Rumah

3
SURAT PERJANJIAN YANG BERTANDA TANGAN DIBAWAH INI KAMI : NAMA : NGADIMAN UMUR : 58 TAHUN PEKERJAAN : KARYAWAN AGAMA : ISLAM ALAMAT : UJUNG KRAWANG RT.003/05 PULOGEBANG CAKUNG JAKARTA TIMUR ORANG TERSEBUT DIATAS SEBAGAI PIHAK I ( PEMILIK ) NAMA : AGUS KUNJONO UMUR : 34 TAHUN PEKERJAAN : WIRASWASTA AGAMA : ISLAM ALAMAT : PONDOK TANAH MAS ORANG TERSEBUT DIATAS SEBAGAI PIHAK II ( PENGONTRAK ) DENGAN INI PIHAK KE I DAN PIHAK KE II, MENGADAKAN PERJANJIAN KONTRAK RUMAH YANG TERLETAK DI PONDOK TANAH MAS BLOK D 24 NO 04 RT.003/03, SELAMA 1 ( SATU ) TAHUN YANG DIMULAI PADA TANGGAL 07

description

Contoh Surat Perjanjian Kontrak Rumah

Transcript of Contoh Surat Perjanjian Kontrak Rumah

Page 1: Contoh Surat Perjanjian Kontrak Rumah

SURAT PERJANJIAN

YANG BERTANDA TANGAN DIBAWAH INI KAMI :

NAMA : NGADIMAN

UMUR : 58 TAHUN

PEKERJAAN : KARYAWAN

AGAMA : ISLAM

ALAMAT : UJUNG KRAWANG RT.003/05 PULOGEBANG CAKUNG

JAKARTA TIMUR

ORANG TERSEBUT DIATAS SEBAGAI PIHAK I ( PEMILIK )

NAMA : AGUS KUNJONO

UMUR : 34 TAHUN

PEKERJAAN : WIRASWASTA

AGAMA : ISLAM

ALAMAT : PONDOK TANAH MAS

ORANG TERSEBUT DIATAS SEBAGAI PIHAK II ( PENGONTRAK )

DENGAN INI PIHAK KE I DAN PIHAK KE II, MENGADAKAN PERJANJIAN KONTRAK RUMAH YANG TERLETAK DI PONDOK TANAH MAS BLOK D 24 NO 04 RT.003/03, SELAMA 1 ( SATU ) TAHUN YANG DIMULAI PADA TANGGAL 07 APRIL 2014 s/d 07 APRIL 2015 SEBESAR Rp. 6.000.000.- ( ENAM JUTA RUPIAH ) DENGAN TUNAI SERTA KWITANSI TERLAMPIR.

Page 2: Contoh Surat Perjanjian Kontrak Rumah

DENGAN CATATAN SEBAGAI BERIKUT :

1. APABILA PIHAK KE II ( PENGONTRAK ) DENGAN ALASAN APAPUN TIDAK DIBENARKAN / DIPERBOLEHKAN MERUBAH ATAU MENAMBAH APALAGI MERUSAK TANPA ADANYA MUSYAWARAH / PERSETUJUAN PIHAK KE I ( PEMILIK )

2. PIHAK KE II ( PENGONTRAK ) DENGAN ALASAN APAPUN TIDAK DIBENARKAN / DIPERBOLEHKAN MEMINDAH ALIHKAN KONTRAK KE PIHAK LAIN TANPA ADANYA MUSYAWARAH / PERSETUJUAN PIHAK KE I ( PEMILIK )

3. APABILA PIHAK KE I ( PEMILIK ) UNTUK TAHUN BERIKUTNYA TIDAK ATAU AKAN MENGONTRAK KEMBALI RUMAH YANG DIMAKSUD, MAKA PIHAK KE I DAN KE II AKAN MENGADAKAN MUSYAWARAH KEMBALI SELAMBAT-LAMBATNYA 3 ( TIGA ) BULAN SEBELUM MASA KONTRAKNYA BERAKHIR, DAN UNTUK SELANJUTNYA AKAN DIADAKAN PERJANJIAN ULANG ATAU PERJANJIAN BARU, SERTA PERJANJIAN YANG LAMA DINYATAKAN TIDAK BERLAKU LAGI.

DEMIKIAN ISI PERJANJIAN INI DIBUAT BERSAMA, TIDAK ADA SUATU PAKSAAN / IKATAN DAN BILAMANA DI KEMUDIAN HARI MASIH ADA YANG DIANGGAP KURANG LENGKAP, AKAN DIADAKAN MUSYAWARAH KEMBALI.

TAMBUN, 07 APRIL 2014

PIHAK KE II ( PENGONTRAK ) PIHAK KE I ( PEMILIK )

( AGUS KUNJONO ) ( NGADIMAN )