Case Umum Kolelitiasis

download Case Umum Kolelitiasis

of 5

description

hmm

Transcript of Case Umum Kolelitiasis

LAPORAN KASUS BEDAH UMUMI.IDENTITASPENDERITANama:Ny. SJeniskelamin:PerempuanUmur: 44 tahunAlamat:KuninganAgama:IslamSuku:JawaPendidikan:SMATanggal masukRS:31Maret2013Tanggal Pemeriksaan : 8 April 2013ANAMNESISKeluhan Utama: Nyeri perut kanan atas menjalar ke punggungKeluhan Tambahan : Kedua mata menguningRiwayat Penyakit Sekarang : Pasien datang dengan keluhan nyeri perut kanan atas menjalar ke punggung yang hilang timbul. Keluhan tersebut dirasakan sejak umur 9 tahun dan memberat sejak 4 hari SMRS. Nyeri dirasakan apabila pasien melakukan aktifitas berat dan makan makanan berlemak. Keluhan disertai demam, mual, dan muntah. Pasien mengatakan kedua matanya menguning sejak kurang lebih 2 minggu yang lalu. BAK lancar berwarna kuning, BAB lancar berwarna seperti dempul. Nafsu makan menurun, riwayat gatal pada kulit disangkal. Pasien senang memakan-makanan yang berlemak dan pedas. Riwayat transfusi, minum obat-obatan, minum alkohol disangkal.Riwayat Penyakit Dahulu:Riwayat maag (-), Hipertensi (-), DM (-)Riwayat Penyakit KeluargaTidak ada anggota keluarga yang menderita sakit seperti penderitaB.DATAOBYEKTIFPEMERIKSAAN FISIKStatus GeneralisKesadaran: Composmentis GCS E4V5M6Vital sign: Tekanan darah: 130/90 mmHg Nadi: 80 x/mnt, reguler, teratur Respirasi: 20 x/mnt Suhu: 36,9oCKepala: NormocephalMata: Konjungtiva anemis: -/- Sklera ikterik: +/+ Pupil bulat, letak central , kanan-kiri isokhor Reflex cahaya langsung dan tidak langsung positif. Gerakan bola mata dapat ke segala arahTHT:Kedua liang telinga lapang, tidak ada serumen, tidak hiperemis Hidung tidak tampak sekret, Tenggorokan tidak hiperemis.Leher: Tidak teraba pembesaran KGB Tidak ada pembesaran tiroidThoraks: Cor BJ I/II reguler, murmur (-), gallop (-) Pulmo vesikuler +/+, Wheezing -/-, Ronki -/-Abdomen: datar,lembut, bising usus (+)Murphy sign (+), Courvoisier sign (-),NT/NL/NK +/-/+ perut atas kanan Hepar dan lien tidak teraba pembesaran dan massa Ketok CVA (-)Ekstremitas: Akral Hangat Edema ekstremitas --Sianosis - - -- - -Status Neurologis Composmentis GCS E4V5M6 Pupil Ukuran : 3 mm Refleks cahaya : +/+ Letak : isokor Fungsi motorik (kekuatan otot) : DBN Fungsi sensorik : DBNSTATUS LOKALISAd Regio hipokondrium kanan atasInspeksi:radang(-), sikatrik (-)Palpasi:Murphy Sign (+), Courvoisier sign (-), nyeritekan(+) nyeri lepas (-)Perkusi : Timpani, Nyeri ketok (+)C.PEMERIKSAANPENUNJANG1. LaboratoriumLab rutin 31/3/2013 WBC : 22,9 103/mm3 (4,0/ 10,0)SGOT: 33 u/l (