Bph Koreksi New

61
BENIGN HIPERTROFI PROSTAT (BPH) KASUS Nomor Rekam Medik : 695958 Nama : Tn. A Tanggal lahir : 21 Februari 1943 Umur : 72 tahun Jenis kelamin : Laki-laki Agama : Kristen Status : Menikah Pendidikan : SD sederajat Alamat : Pangli / Toraja utara Perawatan Bagian : Bagian Bedah Urologi RS. Wahidin Sudirohusodo 1.1 Anamnesis : Autoanamnesis - Keluhan Utama : Susah buang air kecil - Anamnesis Terpimpin : Dialami sejak 2 bulan terakhir dan memberat 1 bulan terakhir, awalnya pasien mengeluh kencing dengan pancaran dan kaliber yang memendek dan mengecil kadang disertai dengan kencing bercabang. Biasanya buang air kecil harus menunggu beberapa saat untuk mulai dan kadang disertai dengan mengedan.Pasien juga sering mengeluh bangun pada malam hari untuk berkemih, 1

description

asxsas

Transcript of Bph Koreksi New

BENIGN HIPERTROFI PROSTAT (BPH) KASUS

Nomor Rekam Medik: 695958Nama: Tn. ATanggal lahir: 21 Februari 1943Umur: 72 tahunJenis kelamin: Laki-lakiAgama: KristenStatus: MenikahPendidikan: SD sederajatAlamat: Pangli / Toraja utaraPerawatan Bagian: Bagian Bedah Urologi RS. Wahidin Sudirohusodo

1.1 Anamnesis: Autoanamnesis Keluhan Utama: Susah buang air kecil Anamnesis Terpimpin: Dialami sejak 2 bulan terakhir dan memberat 1 bulan terakhir, awalnya pasien mengeluh kencing dengan pancaran dan kaliber yang memendek dan mengecil kadang disertai dengan kencing bercabang. Biasanya buang air kecil harus menunggu beberapa saat untuk mulai dan kadang disertai dengan mengedan.Pasien juga sering mengeluh bangun pada malam hari untuk berkemih, biasanya 4-5 kali dalam semalam.Pada akhir berkemih sering menetes. Anamnesis sistematis : Sakit kepala (-), pusing (-), penglihatan kabur (-), nyeri menelan (-), mual muntah (-), batuk (-), sesak (-), nyeri dada (-), BAK tidak lancar sejak 2 bulan yang lalu dan tidak ada nyeri BAK. Riwayat operasi (-), riwayat alergi (-), riwayat kencing berpasir (-), riwayat kencing bercampur nanah (-), riwayat nyeri pinggang (-), riwayat hipertensi (-), riwayat DM (-). Riwayat pengobatan: Riwayat konsumsi Allupurinol 100 mg per hari sejak sehari yang lalu. Riwayat psikososial: Tidak olahraga teratur Riwayat Keluarga: Riwayat penyakit yang sama dalam keluarga disangkal

1.2 Pemeriksaan Fisik Keadaan umum: Keadaan sakit sedang Kesadaran : Compos mentis (GCS 15)Gizi Berat badan: 62 kg Tinggi badan: 164 cm IMT: 23,13 kg/m2Tanda Vital Tekanan darah: 130/80 mmHg Nadi: 73 kali/menit Pernafasan: 17 kali/menit Suhu: 36,60CMata Kelopak mata: Edema (-) Konjungtiva: Anemia (-) Sclera: Ikterus (-) Kornea: Jernih (-) Pupil: Bulat, isokorLeher : Pembesaran tonsil (-), kaku kuduk (-), massa (-), nyeri tekan (-), pembesaran KGB (-)Thorax Inspeksi: Simetris Palpasi: NT (-), MT (-), VF(-) Perkusi: Sonor, batas paru hepar ICS V dextra anterior (-) Auskultasi: Bp: Bronkovesikuler

BT: Ronchi : Wheezing :

Jantung Inspeksi: Apex kordis tidak tampak Palpasi: Pulsasi apex kordis teraba Perkusi: Pekak (+)Batas jantungBatas jantung kiri linea medioclavicularis kiriBatas jantung kanan linea parasternalis kananBatas jantung basal ICS IIBatas jantung apeks ICS V Auskultasi: BJ I dan BJ II murni, reguler, bising (-), kesan normalAbdomen Inspeksi: Datar ikut gerak nafas Auskultasi: Peristaltik (+), kesan normal Palpasi: NT (-), MT (-), hepatomegali (-), Splenomegali (-), Perkusi: Tympani (+) kesan normal, nyeri ketok costovertebra kiri (+)Ekstrimitas Deformitas: (-) Udem: (-) Fraktur: (-)

1.3 Pemeriksan LaboratoriumPemeriksaanHasilNilai rujukanSatuan

Ureum3810-50Mg/dl

Kreatinin1,16L(