Blok 20 Sisilia

download Blok 20 Sisilia

of 18

description

PBL

Transcript of Blok 20 Sisilia

TETANUS

Sisilia Dina Mariana102009147Nefrolithiasis Dextra1AnamnesisIdentitas PasienKeluhan UtamaRiwayat Penyakit SekarangRiwayat Penyakit DahuluRiwayat keluarga2Pemeriksaan FisikPemeriksaan UmumKeadaan umumKesadaranTTVTekanan darah NadiFrekuensi nafas dilakukan dengan inspeksi, palpasi dan auskultaiSuhuTekanan Darah: 120/80 mmHg, Nadi: 90x/ menit, RR: 20x/ menit, Suhu: 37,8 C

3InspeksiPalpasiPerkusiNyeri ketuk costovertebra positifAuskultasiDiagnosisPenyakitDefinisiManifestasi klinis1. nefrolithiasis

2. uretrolithiasis

massa padat yang terbentuk di dalam ginjal yang terbuat dari gabungan kristal-kristal garam dan mineral.Batu oksalat, kalsium oksalat atau kalsium fosfat secara dapat dijumpai sampai 65-85%

suatu keadaan terjadinya penumpukan oksalat, calculi (batu ginjal) pada ureterSakit pada sudut CVA, sakit berupa pegal (akibat distensi parenkim dan kapsul ginjal),kolik,Nausea,muntah-muntah disertai distensi abdomen disebabkan oleh ilius paralitik.Hematuria makroskopis (5-10%), hematuria mikroskopis (90%).infeksi, bila terjadi sepsis penderita akan demam, menggigil dan apatis.

Menyebabkan gelombang Nyeri yang luar biasa, akut, dan kolik yang menyebar ke paha dan genitalia.Rasa ingin berkemih namun hanya sedikit urine yang keluarHematuri akibat aksi abrasi batu.Biasanya batu bisa keluar secara spontan dengan diameter batu 0,5-1cm.Pemeriksaan penunjangFoto Polos AbdomenIntra Vena Pielografi (IVP)UltrasonografiPemeriksaan Mikroskopik Urin, untuk mencari hematuria dan KristalRenogram, dapat diindikasikan pada batu staghorn untuk menilai fungsi ginjal.Analisis batu, untuk mengetahui asal terbentuknya.Kultur urin, untuk mecari adanya infeksi sekunder.DPL, ureum, kreatinin, elektrolit, kalsium, fosfat, urat, protein, fosfatase alkali serum.

Epidemiologi1 dari 20 orang menderita batu ginjal. Pria: Wanita = 3:1. Puncak kejadian di usia 30-60 tahun atau 20-49 tahun. Prevalensi di USA sekitar 12% untuk pria dan 7% untuk wanita.7Etiologi Faktor intrinsik itu antara lain adalah:Herediter (keturunan)Penyakit ini diduga diturunkan dari orang tuanya.UmurPenyakit ini paling sering didapatkan pada usia 30-50 tahun.Jenis kelaminJumlah pasien laki-laki tiga kali lebih banyak dibandingkan dengan pasien perempuan.Beberapa faktor ekstrinsik diantaranya adalah:GeografiIklim dan temperatureAsupan airDietPekerjaan

Patofisiologi Batu terdiri atas kristal-kristal yang tersusun oleh bahan-bahan organik maupun anorganik yang terlarut dalam urinKristal-kristal yang saling mengadakan presipitasi membentuk inti batu (nukleasi) yang kemudian akan mengadakan agregasi dan menarik bahan-bahan lain sehingga menjadi kristal yang lebih besar

Batu kalsium (kurang lebih 70-80 % dari seluruh batu saluran kemih) terdiri atas batu kalsium, baik yang berikatan dengan oksalat maupun dengan fosfat, membentuk batu kalsium oksalat dan kalsium fosfat sedangkan sisanya berasal dari batu asam urat, batu magnesium ammonium fosfat (batu infeksi), batu xanthin, batu sistin dan batu jenis lainnyaBatu struvit (batu infeksi) disebut juga batu infeksi, karena terbentuknya batu ini disebabkan oleh adanya infeksi saluran kemihBatu urat (batu asam urat merupakan 5-10% dari seluruh batu saluran kemih) Dianjurkan untuk mengurangi asupan daging, ikan dan unggas karena makanan tersebut menyebabkan meningkatnya kadar asam urat di dalam air kemih. Untuk mengurangi pembentukan asam urat dapat diberikan allupurinol. Batu asam urat terbentuk jika keasaman air kemih bertambah, karena itu untuk menciptakan suasana air kemih yang alkalis (basa), dapat diberikan kalium sitratPenatalaksanaanMedika MentosaBila ada infeksi, diberi antimikroba yang sesuaiBatu urat (hiperurikosuri):Allopurinol 3 x 100 mg atau 1 x 300mg/hariKalium sitratHipositraturi:Kalium sitratHiperkalsuri:TiazidBatu sistin:D-penicillamineAnalgesic : NSAID, opiat

13Non Medika Mentosa ESWL (Extracorporeal Shockwave Lithotripsy)Endourologi Bedah LaparoskopiBedah Terbuka

PencegahanMenghindari dehidrasi dengan minum cukup dan diusahakan produksi urin 2-3 liter per hari.Diet untuk mengurangi kadar zat-zat komponen pembentuk batu.Aktivitas harian yang cukup.Pemberian medikamentosa.

Beberapa diet yang dianjurkan untuk mengurangi kekambuhan adalah:Rendah protein, karena protein akan memacu ekskresi kalsium urine dan menyebabkan suasana urine menjadi lebih asam.Rendah oksalat.Rendah garam, karena natriuresis akan memacu timbulnya hiperkalsiuri.Rendah purin.

15komplikasiCidera pada organ-organ terdekat sepertilien, hepar,kolon dan paru serta perforasi pelvis renalisPrognosis Prognosis tergantung:ukuran batu, letak batu,infeksi serta obstruksi. Makin besar ukuran suatu batu, makin buruk prognosisnyaditangani dengan ESWL, 60% dinyatakan bebas dari batu, sisanya masih memerlukan perawatan ulang karena masih ada sisa fragmen batu dalam saluran kemihnya. Pada pasien yang ditangani dengan PNL, 80% dinyatakan bebas dari batu, namun hasil yang baik ditentukan pula oleh pengalaman operator.

17Kesimpulan hipotesis diterima.18