Bak Prasedimentasi

11
BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Air adalah kebutuhan utama dalam kehidupan manusia yang memerlukan kualitas yang sehat dan kuantitas yang cukup serta kontinu. Untuk mendapatkan air dengan kualitas dan kuantitas yang baik serta pendistribusiannya yang kontinu maka dibuatlah sebuah sistem pengolahan air, pada proses pengolahan air lengkap akan ter dapa t ti ga tin gkat peng ola han, yai tu peng ola han fis ik, peng ola han kimia, dan  pengolahan biologi. Pada dasarnya pada saat pengolahan air pasti akan melalui beberapa tahapan yang di masing-masing tahapan tersebut dilakukan upaya-upaya perbaikan kualitas dan kuantitas air, termasuk juga berbagai unit-unit pengolahan air yang dibuat khusus untuk mengolah air agar mencapai kualitas yang diinginkan, dimana masing-masing unit-unit tersebut mempunyai fungsi masing-masing namun saling terkait antara satu  proses pengolahan dengan proses pengolahan yang lain. Salah satu proses pengolahan tersebut yaitu proses pendahuluan atau yang sering disebut dengan proses Pra-Sedimentasi. Prasedimentasi merupakan salah satu unit pada ban gunan pengol aha n ai r mi num ya ng umumnyadi gunakan se bagai  pengolahan pendahuluan. Prasedimentasi bisa juga disebut sebagai plain sedime ntat ion kar ena pro ses nya ber gantun g dar i gra vit asi dan ti dak ter mas uk koagu lasi dan fl okula si . Ol eh kare na it u pr asediment asi merupakan pr os es  pengendapan grit secara gravitasi sederhana tanpa penambahan bahan kimia koagulan.

Transcript of Bak Prasedimentasi

Page 1: Bak Prasedimentasi

7/24/2019 Bak Prasedimentasi

http://slidepdf.com/reader/full/bak-prasedimentasi 1/11

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Air adalah kebutuhan utama dalam kehidupan manusia yang memerlukan

kualitas yang sehat dan kuantitas yang cukup serta kontinu. Untuk mendapatkan air 

dengan kualitas dan kuantitas yang baik serta pendistribusiannya yang kontinu maka

dibuatlah sebuah sistem pengolahan air, pada proses pengolahan air lengkap akan

terdapat tiga tingkat pengolahan, yaitu pengolahan fisik, pengolahan kimia, dan

 pengolahan biologi.

Pada dasarnya pada saat pengolahan air pasti akan melalui beberapa tahapan

yang di masing-masing tahapan tersebut dilakukan upaya-upaya perbaikan kualitas

dan kuantitas air, termasuk juga berbagai unit-unit pengolahan air yang dibuat khusus

untuk mengolah air agar mencapai kualitas yang diinginkan, dimana masing-masing

unit-unit tersebut mempunyai fungsi masing-masing namun saling terkait antara satu

 proses pengolahan dengan proses pengolahan yang lain.

Salah satu proses pengolahan tersebut yaitu proses pendahuluan atau yang

sering disebut dengan proses Pra-Sedimentasi. Prasedimentasi merupakan salah satu

unit pada bangunan pengolahan air minum yang umumnyadigunakan sebagai

 pengolahan pendahuluan. Prasedimentasi bisa juga disebut sebagai plain

sedimentation karena prosesnya bergantung dari gravitasi dan tidak termasuk 

koagulasi dan flokulasi. Oleh karena itu prasedimentasi merupakan proses

 pengendapan grit secara gravitasi sederhana tanpa penambahan bahan kimia

koagulan.

Page 2: Bak Prasedimentasi

7/24/2019 Bak Prasedimentasi

http://slidepdf.com/reader/full/bak-prasedimentasi 2/11

arena Pra-sedimentasi merupakan proses yang penting maka dalam makalah

ini penulis akan membahas lebih detail dan rinci mengenai proses sedimentasi berikut

fungsi proses Pra-sedimentasi, cara kerja dan proses yang terjadi pada proses Pra-

Sedimentasi serta !lustrasi-ilustrasi gambar yang terkait dengan proses Pra-

sedimentasi pada pengolahan air.

B. Rumusan Masalah

". Apa kegunaan dari bak pra-sedimentasi #

$. %agaimana bentuk dan kelengkapan dari bangunan bak pra-sedimentasi #

&. Apa saja proses-proses yang terjadi pada bak pra-sedimentasi #

'. %agaimana pemeliharaan pada unit bak pra-sedimentasi #

C. Tujuan

".(mengetahui kegunaan dari bak pra-sedimentasi.

$. (engetahui bentuk dam kelengkapan dari bangunan bak pra-sedimentasi.

&. (engetahui proses-proses yang terjadi pada bak pra-sedimentasi.

'. (engetahui cara pemeliharaan pada unit bak pra-sedimentasi.

Page 3: Bak Prasedimentasi

7/24/2019 Bak Prasedimentasi

http://slidepdf.com/reader/full/bak-prasedimentasi 3/11

BAB II

PEMBAHASAN

A. Bak Pra – Se!mentas!%angunan prasedimentasi )Plain Sedimentasi* ini dimaksudkan untuk 

menangkap benda kasar yang mudah mengendap yang terkandung dalam air 

 baku seperti pasir atau dapat juga disebut partikel diskret. Partikel diskret adalah

 partikel yang tidak menglami perubahan bentuk selama proses pengendapan.

%ilamana diperlukan unit ini dapat dilengkapi dengan penangkap lemak dan

minyak.Penggunaaan unit prasedimentasi selalu ditempatkan pada a+al proses

 pengolahan air, sehingga dapat dicapai penurunan kekeruhan. Prasedimentasi

merupakan bak pengendapan material pasir dan lain-lain yang tidak tersaring

 pada screen,serta merupakan pengolahan fisik yang kedua. Pada umumnya

 bentuk dari bak prasedimentasi adalah segi empat dan melingkar. Pada unit ini

tidak ada penambahan bahan kimia,dan pengendapan yang digunakan adalah

 pengendapan secara gravitasi.

Unit prasedimentasi ini direkomendasikan dalam pengolahan air baku

dengan tingkat kekeruhan lebih dari ". U dengan penghilangan yang

dapat dicapai dari /0 - 10 2. 3ang dilengkapi dengan sarana pengendali dan

 pengukuran debit air yang akan diolah di !nstalasi pengolahan air )!PA*. 4fisiensi

 pemisahan kekeruhan dapat mencapai ' 5 /2. %angunan ini dilengkapi

dengan 6". Pipa inlet

$. Pipa outlate

&. Pipa pembuang lumpur 

B. "ungs! Bak Pra# Se!mentas!$. Pengh!langan Rasa an Bau7asa dan bau dapat disebabkan oleh 6". 8as 5 gas terlarut , misalnya 6 hydrogen sulfida

$. 9at 5 :at organik hidup , misalnya ganggung

&. 9at 5 :at organik yangb membusuk'. ;imbah industri .

Page 4: Bak Prasedimentasi

7/24/2019 Bak Prasedimentasi

http://slidepdf.com/reader/full/bak-prasedimentasi 4/11

0. <hlorin , baik sebagi residu atau dalam gabungungan dengab fenol atau

 bahan 5 bahan yang membusuk.

Aerasi, adsorbsi, dan oksidasi adalah beberapa metode yang banyak 

digunakan untuk menhilangkan rasa dan bau .%. S!stem Mengh!langkan Bes! Dan Mangan

(etode yang sering digunakan untuk menghilangkan besi dan mangan yaitu6

". oksidasi dan presipitasi

$. penambahan bahan-bahan kimia dan pengendapan serta filtrasi

&. pertukaran ion

=iantara reaksi tersebut yang sering digunakan reaksi oksidasi 6

'>e )?<O&*$ @ O$ @ $?$O - '>e )O?*& @ 1<O$

%esi dalam bentuk ferrous )@$* dioksidasi menjadi ferric hidrosida

terlarut yang dapat dihilangkan melalui prespitasi

%esi >erro )>@@* dan mangan (anganous )(n@@* adalah terlarut

,bentuk yang tidak terlihat, mungkin terdapat dalam air sumur atau air yang

anaerobik . Apabila kontak dengan udara , bentuk ini teroksidasi berubah

 perlkahan menjadi bentuk yang tidak larut, bentuk kehilangan nyata , besi

teroksidasi, ferri ) >e@@@@* dan (angan (angani )(n@@@@*. %esi dan

(angan teroksidasi tersebut dapat seluruhnya dihilangkan dengan proses

 pengendapan dan penyaringan.

Sementara %esi dan (angan teroksidasi secara kimia+i oleh sisa chlor 

 bebas atau potasium permanganat pada tingkat oksidasi , lebih besar 

daripada oksigen terlarut .

Apabila chor digunbakan, sisa chlor bebas yang ada dipertahankan

melalui proses pengolahan. Penyaringan yang efektif mengikuti aerasi atau

oksidasi kimia+i adalah penting, bila sejumlah flokulan oksida metal tidsk 

cukup berat untuk mengendap dengan cara gravitasi .

Page 5: Bak Prasedimentasi

7/24/2019 Bak Prasedimentasi

http://slidepdf.com/reader/full/bak-prasedimentasi 5/11

&. Mengh!langkan 'arnaUntuk menghilangkan +arna berasal dari tanah humus yang efektif 

koagulasi dengan pengontrolan khusus pada Ph rendah ) '- / * serta dosis

umum koagulan dan proses pengendapan adalah kadang 5 kadang dapat

digunakan. arbon aktif mungkin juga diterapkan bersama-sama dengan

koagulasi, pengendapan dan proses penyaringan untuk menghilangkan

+arna. Balaupunn karbon aktif tersedia dalam bentuk puder dan butiran

untuk mengadsorpsi ) menyerap * :at organnik penyebab +arnba asli, tipe

 puder lebih mudah untuk disesuaikan pada instalasi pengolahan yang

sederhana. =alam kasus ini proses karbon aktif ) puder * dilaksanakan pada pembubuhan a+al air masuk instalasi pengolahan.

(. Pelunakan Atau Penurunan )esaahanesadahan disebabkan oleh ion-ion logam bervalensi @$ terutama ion

kalsium dan magnesium . !on kalsium dan magnesium terlarut dari batuan

kapur, dolomite dan mineral 5 mineral lainnya. 4fek dari kesadahan

meningkatakan pemakaian sabun , tertutupnya pori kulit, merubah +arna

 porselin.

Cenis 5 jenis kesadahan ada kesadahan tetap damn kesadahan

sementara. esadahan tetap disebabkan sulfat, cholrida, nitrat, silikat,

kalsium dan magnesium , sedangkan kesadahan sementara disebabkan oleh

karbonat dan bikarbonat. Proses ini digunakan D bertujuan untuk 

menghilangkan kesadahan air. esadahan dalam air disebabkan oleh ion

kalsium dan magnesium hasil kintak air dengan sistem dengan susunan

geologi.

=ua metode dasar yangb digunakan yaitu proses kapur soda dan

 proses pertukaran ion. Pelunakan presipitasi menggunakan kapur ) <aO *

dan soda abu ) a$<o& * untuk menghilangkan kalsium dan (gnesium dari

larutan .Pelunakan dengan memakai ion penukar ) ion eEchange *

menggunakan re:in .untuk menghilangkan ion bevalen dan

menggantikannya dengan ion sodium.

a. Proses apur soda

Page 6: Bak Prasedimentasi

7/24/2019 Bak Prasedimentasi

http://slidepdf.com/reader/full/bak-prasedimentasi 6/11

Pada proses kapur soda F <aO?$* G dan abu soda ) a<O& *

ditambahkan ke air, akan bereaksi dengan garam kalsium dan

magnesium untuk membentuk endeapan untuk mendapatkan kalsium

karbonat ) <a<O& dan (agnesium ?idroksida F (g )O?*$G, reaksi

kimia+i yang umum adalah 6

<a)?<O&*$ @ <a)O?*$  $<a<O& @ $?$O

(g)?<O&*$ @ $<a)O?*$  $<a<O& @ (g)O?*$ @ $?$O

(gSO' @ $<a)O?*$ (g)O?*$ @ <aSO'

<aSO' @ a<O&  <a<O& @ a$SO'

 b. Proses Pertukaran !on Atau !on 4Echange

Suatu perangkat pertukaran ion mirip dengan suatu filter pasir 

yang medium filternya berupa suatu getah pertukaran ion 7 , yang

dapat bersifat alamiah ):eolit* atau sintesis. %ila air sadah melaui

filter penukat ion tersebut maka akan terjadi suatu pertukaran kation 6

kalsium dan magnesium diadalam air dipertukarkan dengan sodium

didalam getah tersebut

Ada beberapa proses yang termasuk pertukaran ion 6

". ation eEchange 6 pertukaran antara ion positif 

$. Anion eEchange 6 pertukaran antara ionj negative&. 9eolit 6 pertukaran ion sodium bervalensi satu dengan grup ion

alkali, amoniak, beberapa ion logam bervalensi dua

elemahan dari metode penghilangan kesadahan ini adalah

menghasilkan konsentrasi sodium yang mungkin berbahaya bagi

orang yang sakit jantung.

C. Pemel!haraan Bak Pra # Se!mentas!". Pemeliharaan rutin prasedimentasi

Pemeliharaan rutin unit prasedimentasi merupakan kegiatan- kegiatan

 pera+atan yang bersifat pencegahan terhadap kerusakan dan dilaksanakan

secara rutin dn perbaikan atas unsure-unsur prasedimentasi yang mengalami

Page 7: Bak Prasedimentasi

7/24/2019 Bak Prasedimentasi

http://slidepdf.com/reader/full/bak-prasedimentasi 7/11

kerusakan dilaksanakan secara isidentil. 7ung lingkup pemeliharaan ini

meliputi 6

a. Pemeriksaan kondisi fisik bangunan prasedimentasi.

 b. Pemeeriksaan system perpipaan dan katup-katup penguras lumpur 

terhadap kebocoran.

c. Pemeriksaan dan keberdsihan setiap sudut dari unit prasedimentasi

d. Pemeriksaan kondisi fisik dan kelengkapan pada unit prasedimentasi

lainnya seperti 6 pintu air,pipa inlet,pipa outlate,pipa penguras lumpur.

able pemeliharaan rutin unit prasedimentasi

 o egiatan ?arian ahunan

" Pemeriksaan kondisi fisik bangunan

 prasedimentasi

a. =inding

 b. %ak pembagi prasedimentasi

*

$ Pemeriksaan system perpipaan dan

katup-katupa. ondisi fisik 

 b. Sulit atau tidaknya

 pembukaan katupc. eberfungsiannya

d. ebocoran pipa dan katup

*

& Periksa dan bersihkan

kotoran,lumut,dan kerak uyang

menempel dan yang mengapung

*

' Periksa dan bersihkan kotoran

disetiap sudut unin prasedimentasi

*

0 uras dan bersihkan lumpur di bak  

 prasedimentasiPeriksa kondisi bak prasedimentasi

*

/ Pengecatan bangunan prasedimentasi *

$. Pemeliharaan berkala bak prasedimentasi

Page 8: Bak Prasedimentasi

7/24/2019 Bak Prasedimentasi

http://slidepdf.com/reader/full/bak-prasedimentasi 8/11

Pemeliharaan berkala unit prasedimentasi merupakan kegiatan 5 

kegiatan yang bersifat perbaikan terhadap kerusakan dan dilaksanakan

secara berkala dengan melakukan penggantian suku cadang D peralatan yang

dibutuhkan sehingga dapat memperpanjang usia pakai sarana.

7uang lingkup pemeliharaan berkala meliputi 6

". Perbaikan kondisi fisik bangunan prasedimentasi yang mengalami

kerusakan.$. Perbaikan system perpipaan dan katup-katup penguras lumpur 

terhadap kebocoran dengan mengganti suku cadang peralatan yang

rusak.&. Perbaiakan kondisi fisik dan kelengkapan pada unit prasedimentasi

lainnya seperti 6 pintu air, pipa inlet,pipa outlet,pipa penguras lumpur 

yang mengalami kerusakan.

=iagram Pemeliharaan %erkala Unit Pra - Sedimentasi

<ek kondisi fisik 

%ongkar dan periksa bagian suku cadang D alat yang rusak 

<ek keberlangsungan unit

8anti suku cadang yang rusak 

Pasang kembali

es

=igunakan

<ek penyimpanan unit prasedimentasi

Page 9: Bak Prasedimentasi

7/24/2019 Bak Prasedimentasi

http://slidepdf.com/reader/full/bak-prasedimentasi 9/11

Pemeriksaan %erkala Unit Pra - Sedimentasi

!=!AS! P47%A!A

erjadi kondisi overflo+ pada bak pra-sedimentasi

• erjadi kebocoran D

 penyumbatan pada pipa D

acecories penguras lumpur bak

 pra- sedimentasin

• erjadi kebocoran pada dinding

 bak pra-sedimentasi

• etidakteraturan debit aliran

inlet , outlet

Periksa dan diatur kembalisesuai dengan catatan

 banyaknya putaran pada kartu

 pemeliharaan katup.

• ;akukan pembersihan dengan

 pengurasaan dan katupnya

dalam keadaan terbuka penuh.

• %uka bagian atas katup dan

 bersihkan kotoran-kotoran

dan karat-karat didalamnya .

• Setelah selesai pada bagian

tangkai yang berulir beri

 pelumas sedikit .

• Periksa pintu air inlet, outlet,

lakukan perbaikan terhadap

kerusakan engsel atau plat

 pintu air.• Periksa keretakan dinding dan

lakukann perbaikan grauting D

metode lainnya

Page 10: Bak Prasedimentasi

7/24/2019 Bak Prasedimentasi

http://slidepdf.com/reader/full/bak-prasedimentasi 10/11

BAB III

)ESIMPULAN

=ari makalah ini, maka dapat disimpulkan bah+a 6

". %ak Prasedimentasi merupakan bak pengendapan material pasir dan lain-lain

yang tidak tersaring pada screen,serta merupakan pengolahan fisik yang kedua.

$. %angunan bak pra-sedimentasi biasanya dilengkapi dengan 6

a. Pipa inlet

 b. Pipa outlate

c.Pipa pembuang lumpur 

&. pada bak pra-sedimentasi terjadi beberapa macam proses, diantaranya 6

a. penghilangan bau dan rasa pada air yang diolah.

 b. penghilangan kadar %esi )>e* dan (angan )(n* dalam air.

c. penghilangan +arna pada air yang akan diolah.

d. pelunakan atau penurunana kesadahan pada air yang akan diolah.

0. pemeliharaan unit bak pra-sedimentasi terdiri dari $ kegiatan, yaitu 6

a. Pemeliharaan rutin prasedimentasi

 b. Pemeliharaan berkala prasedimentasi

Page 11: Bak Prasedimentasi

7/24/2019 Bak Prasedimentasi

http://slidepdf.com/reader/full/bak-prasedimentasi 11/11