BAB I DAN BAB III 555632

download BAB I DAN BAB III 555632

of 37

Transcript of BAB I DAN BAB III 555632

Laporan penelitian

PERSEPSI MASYARAKAT YANG BEROBAT KE POLI MATA RUMAH SAKIT UMUM DAERAH ZAINOEL ABIDIN TERHADAP PENYAKIT KATARAK PADA TAHUN 2010PROPOSAL PENELITIANSebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana S1 Pada PSPD Fakultas Kedokteran Unsyiah

Oleh :

FACHREZA 0707101050056

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTER FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA

2

DARUSSALAM BANDA ACEH JULI, 2010

i

LEMBAR PENGESAHAN PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP PENYAKIT KATARAK DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH PROPOSAL PENELITIAN Diajukan sebagai Syarat Melakukan Penelitian untuk Skripsi Oleh :

FACHREZA NIM : 0707101050056Mahasiswa Progaram Studi Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran Universitas Syiah Kuala

Banda Aceh,18 Januari 2010 Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II

dr. Firalena Meutia, M.Kes,Sp,M Nip.196502181997022001

dr. Liza Salawati, M.Kes Nip.196610131999032001

Mengetahui, Dekan Fakultas Kedokteran Unsyiah

dr. Syahrul, Sp. S(K) Nip. 196202021989031001

ii

KATA PENGANTAR

Syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT karena berkah dan atas nikmtNya penulis dapat menyelesaikan laporan penelitian dengan judul Persepsi masyarakat terhadap penyakit katarak dirumah sakit umum daerah zainoel abidin Banda aceh. Peneliti mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah membantu dalam penulisan proposal penelitian, terutama kepada dosen pembimbing dr.Firdalena Meutia, M.Kes Sp.M, dr. Liza Salawati, M.Kes, dan seluruh staf pengajar di bagian Ilmu Kesehatan Masyarakat/Ilmu Kedokteran Komunitas yang telah membimbing peneliti selama ini. Peneliti menyadari sepenuhnya bahwa dalam yang membangun agar tercapai hasil yang lebih baik. Akhir kata peneliti berharap laporan ini dapat bermanfaat bagi kita semua. penyusunan laporan penelitian ini masih jauh dari kesempurnaan. Peneliti menerima kritik dan saran

Banda Aceh,

Juli 2010

Peneliti

iii

DAFTAR ISI LEMBARAN PENGESAHAN.........................................................................i KATA PENGANTAR......................................................................................ii DAFTAR ISI....................................................................................................iii BAB I PENDAHULUAN.................................................................................11.1...............................................................................Latar

Belakang

......................................................................................................................11.2. Rumus Masalah..........................................................................................5 1.3. Pertanyaan Penelitian.................................................................................6 1.4. Tujuan Penelitian........................................................................................6 1.4.1.........................................................Tujuan

Umum Khusus Peneliti Peneliti Kesehatan Masyarakat Pengetahuan Penelitian

61.4.2.......................................................Tujuan

61.5..............................................................................Manfaat

......................................................................................................................71.5.1...........................................................Bagi

71.5.2............................................Bagi

Instansi

71.5.3......................................................Bagi

71.5.4.............................................Bagi

Ilmu Lingkup

71.6.................................................................Ruang

......................................................................................................................7 BAB II TINJAUAN KEPUSTAKAAN..........................................................8 2.1 Pengertian Persepsi 2.2. Faktor faktor Pembentuk Persepsi.. 2.3. Proses Terajdinya Persepsi. 2.4. Definisi Katarak...........................................................................................8 2.5. Epidemiologi...............................................................................................8

iv

2.6. Etiologi........................................................................................................7 2.7. Faktor Resiko...............................................................................................9 2.8. Klasifikasi..................................................................................................11 2.9. Gejala Klinis..............................................................................................23 2.10. Diagnosis.................................................................................................24 2.11. Pemeriksaan Pnunjang............................................................................24 2.12. Penata Laksanaan....................................................................................25 2.13. Diferensial Diagnosa...............................................................................29 2.14. Prognosa..................................................................................................29 2.15. Pencegahan..............................................................................................29 BAB III KERANGKA KONSEP DAN DEFINISI OPERASIONAL......31 3.1. Kerangka Konsep......................................................................................31 3.2. Definisi Operasional..................................................................................32 3.3. Cara Pengukuran Variabel........................................................................34 BAB IV METODE PENELITIAN...............................................................37 4.1. Jenis Penelitian..........................................................................................37 4.2. Lokasi dan Waktu Penelitian....................................................................37 4.3. Populasi Penelitian....................................................................................37 4.4. Sampel Penelitian......................................................................................37 4.4.1. Cara Pengambilan Sampel.....................................................................37 4.4.2. Cara Pengambilan Data..........................................................................38 4.5. Kontrol Kualitas Data................................................................................38 4.6. Manajemen Data........................................................................................38 4.6.1. Coding....................................................................................................38 4.6.2. Editing....................................................................................................38 4.6.3. Tabulating...............................................................................................38 4.6.4. Cleaning..................................................................................................38 4.7. Analisa Data..............................................................................................39 BAB V HASIL PENELITIAN......................................................................40 5.1. Prevalensi Katarak pada Pasien yang Berobat di Poli Mata RSU ZA pada Tahun 2009..................................................................................40 5.2. Usia............................................................................................................40

v

5.3. Jenis Kelamin............................................................................................41 5.4. Pekerjaan...................................................................................................42 5.5. Asal Daerah...............................................................................................43 5.6. Sumber Pembayaran..................................................................................44 BAB VI PEMBAHASAN...............................................................................45 6.1. Katarak.......................................................................................................45 6.2. Usia............................................................................................................45 6.3. Jenis Kelamin............................................................................................46 6.4. Pekerjaan...................................................................................................46 6.5. Asal Daerah...............................................................................................47 6.6. Sumber Pembayaran..................................................................................47 BAB VII KESIMPULAN & SARAN...........................................................48 7.1. Kesimpulan................................................................................................48 7.2. Saran..........................................................................................................48 REFERENSI...................................................................................................49 LAMPIRAN

vi

1

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Mata merupakan indera yang paling penting dalam menerima informasi. Sekitar 83 persen informasi diperoleh dari penglihatan, sedangkan sisanya diperoleh dari indera yang lain, seperti pendengaran, penciuman, pengecapan dan perabaan. Jadi sangat terbayang sekali, betapa terganggunya manusia bila dia tidak memiliki fungsi indera yang satu ini.(Firdaus,2009) Menurut data organisasi kesehatan dunia (WHO) ada sekitar 45 juta penderita kebutaan di dunia, 60 persen diantaranya berada di negara miskin atau berkembang. Dari data di atas, Indonesia merupakan negara tertinggi di Asia Tenggara dengan angka kebutaan sebesar 1,5 persen, Berada di urutan ketiga dunia sebesar 1,47 persen. Tingginya angka kebutaan di Indonesia disebabkan usia harapan hidup orang Indonesia semakin meningkat. Diperkirakan 12 orang menjadi buta setiap menit di dunia dan 4 orang diantaranya berasal dari Asia Tenggara dan penyebab terbanyak adalah katarak.(Azrul,2008) Di Indonesia hingga saat ini ada tiga juta orang yang buta dengan penyebab kebutaan terbesar adalah katarak. Tiap tahun terdapat 210.000 kasus baru penderita buta katarak, sedangkan yang menjalani operasi katarak hanya 70.000 kasus pertahun. Minimnya penanganan di sebabkan tidak berimbangnya perbandingan antara dokter mata dengan pasien. Perbandingan dokter mata dengan pasien adalah 1 berbanding 350 ribu pasien. Sedangkan, menrut WHO idealnya seorang dokter mata berbanding dengan 100 Ribu pasien. Kondisi inilah yang membuat jumlah penderita katarak di Indonesia meningkat dari tahun ke tahun.(Suhardjo,2010) Berdasarkan riset kesehatan dasar, proporsi low vision di Indonesia adalah sebesar 4,8% (5% - 9%), kebutaan (0,9%) dan Katarak (1,8%) yang meningkat dari 1,2%. Prevalensi nasional kebutaan adalah 0,9% (berdasarkan hasil pengukuran, visus ( 12 jam berisiko menimbulkan katarak. Sedangkan pemaparan sinar matahari 6 jam hingga 12 jam dan < 6 jam belum berisiko menimbulkan katarak. (Farlida,2008) Nepal Eye Survey menyatakan bahwa banyaknya paparan sinar matahari pada masing-masing individu selain dipengaruhi oleh lamanya terpapar matahari ( > 12 jam ) juga dipengaruhi oleh faktor - faktor lain yang mempengaruhi paparan sinar matahari,seperti faktor ketinggian dan perbedaan geografi suatu tempat juga mempengaruhi. (Farlida,2008)

16

2.2 2.2.1

Persepsi Definisi Persepsi Setiap orang dalam memandang permasalahan mempunyai persepsi yang

berbeda beda. Persepsi seseorang dari dalam diri masing masing. Persepsi menurut Moslovitz dan Orgel didefinisikan sebagai suatu proses integrated dari individu terhadap stimulus yang diterimanya. Sedangkan menurut Davidoff, persepsi adalah proses yang digunakan oleh seseorang untuk memilih, mengorganisasi, dan menginterprestasi masukan masukan informasi guna mencitakan gambaran dunia yang memiliki arti. Persepsi tidak tidak hanya bergantung pada rangsangan fisik tapi juga pada rangsangan yang berhubungan dengan lingkungan sekitar dan keadaan individu yang bersangkutan. Selanjutnya menurut Harovitz, persepsi adalah anggan yang muncul setelah melakukan pengamatan di lingkungan sekitar atau melihat situasi yang terjadi untuk mendapatkan informasi tentang sesuatu. (Rahmad,2003) Berbagai pendapat mengenai persepsi di atas dapat dikatakan persepsi merupakan suatu proses pemahaman dalam diri seseorang terhadap suatu objek, baik itu yang berwujud ataupun tidak berwujud. Persepsi mencakup semua penilaian seseorang terhadap objek, dimana penilaian itu berbeda antara satu orang dengan orang yang lain,(Rahmad,2003) Setiap orang dalam memandang permasalahan mempunyai persepsi yang berbeda beda. Persepsi seseorang dari dalam diri masing masing. Persepsi menurut Moslovitz dan Orgel didefinisikan sebagai suatu proses integrated dari individu terhadap stimulus yang diterimanya. Sedangkan menurut Davidoff, persepsi adalah proses yang digunakan oleh seseorang untuk memilih, mengorganisasi, dan menginterprestasi masukan masukan informasi guna mencitakan gambaran dunia yang memiliki arti. Persepsi tidak tidak hanya bergantung pada rangsangan fisik tapi juga pada rangsangan yang berhubungan dengan lingkungan sekitar dan keadaan individu yang bersangkutan. Selanjutnya menurut Harovitz, persepsi adalah anggan yang muncul setelah melakukan pengamatan di lingkungan sekitar

17

atau melihat situasi yang terjadi untuk mendapatkan informasi tentang sesuatu. (Anonymous,2008) Berbagai pendapat mengenai persepsi di atas dapat dikatakan persepsi merupakan suatu proses pemahaman dalam diri seseorang terhadap suatu objek, baik itu yang berwujud ataupun tidak berwujud. Persepsi mencakup semua penilaian seseorang terhadap objek, dimana penilaian itu berbeda antara satu orang dengan orang yang lain. (Anonymous,2008)

2.2.2

Faktor - Faktor Pembentuk Persepsi Persepsi individu terhadap suatu objek tidak terjadi begitu saja, tapi ada

beberapa faktor yang mempengaruhinya, yaitu faktor fungsional yang bersal dari kebutuhan, pengalaman masa lalu, dan hal lain yang termasuk dalam faktor personal. Jadi, persepsi tidak hanya ditentukan oleh jenis atau bentuk stimulus juga karakteristik orang yang memberikan respon pada stimuli tersebut dan bermula dari kondisi biologisnya. (Anonymous,2008) David Krech dan Richard Crutefield membagi faktor faktor yang menentukan persepsi dibagi menjadi 2 yaitu faktor fungsional dan faktor struktural. a. Faktor fungsinal

Faktor fungsional adalah adalah faktor yang brsal dari kebutahan, pengalaman masa lalu dan hal hal lain yang termasuk apa yang kita sebut sebagi faktor yang personal. Faktor fungsional yang menentukan persepsi adalah objek objek yang memenuhi tujuan individu yang melakukan persepsi. b. Faktor sturktural Faktor struktural adalah faktor faktor yang berasal semata mata dari sifat stimulus fisik terhadap efek efek saraf yang ditimbulkan pada sistem saraf individu. Faktor faktor struktural yang menentukan persepsi menurut teori Gestalt bila kita ingin memahami suatu peristiwa kita tidak dapat meneliti faktor faktor yang terpisah tetapi memandangan dalam hubungan keseluruhan. (Rahmad,2003)

18

2.2.3

Proses terjadinya persepsi

Proses terjadinya persepsi pada diri individu tidak berlangsung begitu saja,Tetapi melalui suatu proses. Proses persepsi adalah peristiwa dua arah yaitu sebagai hasil aksi dan reaksi. Menurut Walgito (2002), terjadinya persepsi melalui suatu proses, yaitu melalui beberapa tahap sebagai berikut : a. Suatu objek atau sasaran menimbulkan stimulus, selanjutnya stimulus tersebut ditangkap oleh alat indera. Proses ini berlangsung secara alami dan berkaitan dengan segi fisik. Poses tersebut dinamakan proses kealaman. b. Stimulus suatu objek yang diterima oleh alat inderqa, kemudian disalurkan ke otak melalui saraf sensoris. Proses pentransferan stimulus ke otak disebut proses psikologis, yaitu berfungsinya alat indera secara normal.c. Otak selanjutnya memproses stimulus hingga individu menyadiri objek

yang diterima oleh alat inderanya. Proses ini juga disebut proses persepsi yaitu suatu proses di mana individu mengetahui dan menyadari suatu objek berdasarkan stimulus yang mengenai alat inderanya. (Marat,1992) Proses persepsi menerut Marat, adanya dua komponen pkok yaitu seleksi Dan interprestasi. Seleksi yang dimaksud adalah proses penyaringan terhadap stimulus yang ditangkap oleh indera terbatas jenis dan jumlahnya, karena adanya seleksi. Hanya sebagian kecil saja yang mencapai kesadaran pada individu. Individu cenderung mengamati dengan lebih teliti dan cepat terkena hal hal yang meliputi orientasi mereka. (Walgito,2002) Interprestasi sendiri merupakan suatu proses untuk mengorganisasikan informasi, sehingga mempunyai arti bagi individu. Dalam melakukan interprestasi itu terdapat pengalaman masa lalu serta sistem nilai yang dimilikinya. Sistem nilai disini dapat diartikan sebagai penilaian individu dalam mempersepsi suatu objek yang dipersepsi, apakah stimulus tersebut akan diterima atau ditolak. Apabila stimulus tersebut menarik atau ada persesuaian maka akan dipersepsi positif anatara individu dengan objek yang dipersepsi individu, baik yang bersifat positif maupun negative.(Walgito,2002) Keadaan menunjukan bahwa stimulus tidak hanya dikenai satu stimulus saja, tetapi individu dikenai berbagai macam stimulus yang ditimbulkan oleh

19

keadaan sekitar, tetapi tidak semua stimulus mendapatkan respon tersebut. (Walgito,2002)

2.2.4 Pengetahuan Pengetahuan adalah hasil pengindraan manusia atau hasil tahu seseorang Terhadap objek melalui indra yang dimilikinya (mata, hidung, teling, dan sebagainya). Dengan sendirinya pada waktu pengindraan sampai menghasilkan pengetahuantersebut sangat diperbaharui oleh intensitas, perhatian, dan persepsi terhadap objek. Sebagian besar pengetahuan orang diperbaharui melalui indra pendengaran dan indera pengelihatan. Pengetahuan seseorang terhadap objek mempunyai intensitas atau tingkat yang berbeda beda.(Nurbiyanti,2006) Dari pengalaman dan penelitian terbukti bahwa perilaku yang disadari oleh pengetahuan akan lebih langgeng dari pada yang tidak disadari oleh pengetahuan. Penelitian Rogers mengungkapan sebelum orang berprilaku baru di dalam diri orang tersebut terjadi proses berurutan : a. b.c.

Kesadaran, menyadari dalam arti pengetahuan terlebih dahulu Merasa tertarik, dimana orang mulai tertarik dengan stimulus. Menimbang nimbang, terhadap baik atau tidaknya stimulus tersebut Mencoba, dimana orang telah mencoba perilaku baru. Mengadopsi, dimana subjek telah berperilaku baru sesuai dengan

terhadap stimulus.

bagi dirinya. d.e.

pengetahuan, kesadaran dan sikapnya terhadap stimulus.(Asfriyanti,2006)

2.2.5

Sikap Sikap merupakan reaksi atau respon seseorang yang masih tertutup terhadap

suatu stimulus atau objek. Pengertian sukap menurut New Comb, salah satu ahli psikologi mengatakan bahwa sikap merupakan kesiapan atau kesedian untuk bertindak dan bukan pokok pelaksanaan motif tertentu. Dalam kata lain, fungsi

20

sikap belum merupakan tindakan (reaksi terbuka) atau aktifitas, akan tetapi merupakan pridisposisi prilaku.(Nurbiyanti,2006) Menurut Allport saikap terdiri dari 3 komponen, yaitu : a. Kepercayaan atau keyakinan, ide, dan konsep terhadap objek. Artinya bagaimana keyakinan dan pendapat atau pemikiran seseoarang terhadap objek. b. c. Kehidupan emosional dan evaluasi orang terhadap objek, artinya bagaimana penilaian orang tersebut terahadap objek. Kecendrungan untuk bertindak, artinya sikap merupakan komponen yang mendahulukan tindakan atau perilaku terbuka.(Nurbiyanti,20006) 2.2.6 Keyakinan Agama dalam kehidupan individu berfugsi sebagai suatu sistem nilai yang memuat norma tertentu atau secara umum menjadi kerangka acuan dalam bersikap dan berprilaku agar sejalan dengan keyakinan agama yang dianutnya. Pengaruh sistem nilai agama terhadap kehidupan yang telah diinternalisasi sebagai nilai pribadi dirasakan oleh individu sebagai prinsip yng menjadi pedoman hidup. Nilai dalam realitasnya memiliki pengaruh dalam mengatur pola perilaku, pola berpikir dan pola bersikap. Ketika religiusitas seseorang baik maka ia akan mempunyai keimanan dan ketakwaan yang kuat pula dalam mengendalikan keinginan keinginan yang bertentangan dengan norma agama. Dengan religiusitas yaang baik, masyarakat mempunyai pengendali, sehingga tindakan yang dilakukannya selalu mengacu kepada ajaran ajaran agama yang pernah diterimanya.sesuai dengan pendapat syukur (1989) bahwa religiusitas dapat memotivasi peerilaku seseorang untuk menjaga kesusilaan dan tata tertib masyarakat, manusia termotifasi untuk hidup religius karena menganggap bahwa keyakinan religius diwujudkan dalam kehidupan beragama akan berperan dalam mengatur kehidupan bermasyarakat.Creagh,Stephanie,2004) 2.2.7 Fasilitas Fasilitas berasal dari bahasa belanda faciliteit, adalah prahana atau wahan untuk melakukan atau mempermuda sesuatu. Fasiltas bisa pula dianggap suatu alat. (Rochim,Moha,2003)

21

Saat ini, madia massa sangat mudah dipergunakan masyarakat. TV, Radio, media cetak, internet adalah sumber informasi yang cukup mudah dan murah didapat masyarakat. (Anonymous,2008)

2.2.8

Petugasan kesehatan Menurut Blum HL (1974) peran seorang petugas kesehatan sebagai

penyuluh kesehatan paling besar untuk meningkat promosi kesehatan masyarakat melalui prilaku. Telah kita ketahui factor yang menimbulkan masalah kesehatan , antara lingkungan, perilaku , Pelayanan kesehatan dan keterunan. 26 Kendala yang ada adalah masih terbatasnya saran, Prasarana dan kurangnya informasi kesehatan di daerah. Sehingga kegiatan penyuluhan dimasyarakat seperti pameran, Pemutaran film dan kampanye tidak bias dilaksanakan secara optimal. Tetapi bila dikaitkan dengan perkembangan informasi kesehatan, maka penyuluhan kesehatan mempunyai kualitas yang belum optimal dan merata sehingga hasil sebagian besar kerjanya trelihat mengalami penurunan pada tahun 2001. 26 2.2.9 Lingkungan Lingkungan adalah Ilmu dan seni untuk mencegah pengganggu, menanggulangi kerusakan dan meningkatkan/memulihkan fungsi lingkungan melalui pengelolaan unsur-unsur/faktor-faktor lingkungan yang berisiko terhadap kesehatan manusia dengan cara identifikasi, analisis, intervensi/rekayasa lingkungan, sehingga tersedianya lingkungan yang menjamin bagi derajat kesehatan manusia secara optimal. (Tri Cahyono, 2000). Kesehatan lingkungan adalah suatu keseimbangan ekologis yang harus ada antara manusia dengan lingkungannya agar dapat menjamin keadaan sehat dari manusia. Ruang lingkup: (WHO,1979) a. Penyediaan air minum b. Pengolahan air buangan dan pengendalian pencemaran c. Pengelolaan sampah padat d. Pengendalian vector

22

e. Pencegahan dan pengendalian pencemaran tanah dan ekskreta manusia f. Hygiene makanan g. Pengendalian pencemaran udara h. Pengendalian radiasi i. Kesehatan kerja j. Pengendalian kebisingan k. Perumahan dan permukiman l. Perencanaan daerah perkotaan m. Kesehatan lingkungan transportasi udara, laut dan darat n. Pencegahan kecelakaan o. Rekreasi umum dan pariwisatap.

Tindakan kedaruratan

sanitasi

yang

berhubungan

dengan

epidemic,

bencana,

q.

Tindakan pencegahan agar lingkungan bebas dari risiko gangguan kesehatan

SKEMA FAKTOR RESIKO PENYEBAB KATARAK

AR. L.Kington, 1995 Usia Diabetes Trauma Radang Steroid Robert B. Cooper, 1996 Usia Penyakit Sistemik KimiaLawrence Green,2003 Trauma mata 1. Faktor presdisposisi - Pengetahuan - Sikap - keyakinan 2. 3. Faktor pendukung Fasilitas Faktor pendorong Sikap petugas kesehatan Lingkungan

KATARAK

Sidarta, 2007 Usia Penyakit Prestiposisi Infeksi usus Genetik Kimia

23

Cara Pengukuran Variabe Cara pengukuran variable pada penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Pengetahuan a) Baik median b) Kurang baik median 2. Sikapa) Setuju

: apabila dari hasil penelitian didapatkan nilai : apabila dari hasil penelitian didapatkan nilai

: apabila dari hasil penelitian didapatkan nilai : apabila dari hasil penelitian didapatkan nilai

medianb) Tidak setuju

median 3. Keyakinan a) Percaya median : apabila dari hasil penelitian didapatkan nilai

24

b) Tidak percaya

: apabila dari hasil penelitian didapatkan nilai

median 4. Petugas kesehatana) Ada

: apabila dari hasil penelitian didapatkan nilai : apabila dari hasil penelitian didapatkan nilai

medianb) Tidak ada

median 5. Lingkungana) Ada

: apabila dari hasil penelitian didapatkan nilai : apabila dari hasil penelitian didapatkan nilai

medianb) Tidak ada

median 6. Fasilitasa) Ada

: apabila dari hasil penelitian didapatkan nilai : apabila dari hasil penelitian didapatkan nilai BAB III METODOLOGI PENELITIAN

medianb) Tidak ada

median

3.1 Jenis Penelitian Penelitian ini merupakan penelitian deskriftif dengan rancangan cross sectional survey dimana pengambilan data dilakukan secara bersamaan antara variabel dependen dan variabel independen.

3.2 Kerangka Konsep Kerangka konsep penelitian pada dasarnya adalah kerangka hubungan antara konsep-konsep yang ingin diamati dan diukur malalui penelitian yang akan dilakukan. Kerangka konsep pada penelitian ini difokuskan pada enam faktor yang berhubungan dengan persepsi masyarakat terhadap penyakit katarak di poli mata RSUDZA Banda Aceh tahun 2010.

25

Variable Independen 4. Faktor presdisposisi - Pengetahuan - Sikap - keyakinan 5. Faktor pendukung - Fasilitas

Variabel Dependen

Persepsi Pasien terhadap katarak

6. Faktor pendorong - Sikap petugas kesehatan - Lingkungan -

3.3.1 Variabel Dependen No 1 Variabel Dependen Persepsi pasien terhadap Katarak Definisi Operasional Anggapan penilaian masyarakat terhadap katarak Alat ukur dan kuesioner Cara ukur wawancara Hasil ukur Ada Tidak ada Skala Ukur Ordinal

1.3.2 Variabel Independen No 1 Variabel Independen Faktor predisposisi Definisi Operasional Alat ukur Cara ukur Hasil ukur Skala Ukur

26

a. pengetahuan

Segala sesuatu kuesioner yang diketahui masyarakat terhadap katarak

wawancara

Baik Tidak Baik

Ordinal

b.Sikap

Kecendrungan masyarakat untuk melakukan penilaian atau bertindak sesuai dengan pengetahuanny a berkaitan dengan katarak Kerangka acuan bersikap dalam dan

kuesioner

wawancara

Setuju Tidak setuju

Ordinal

c. Keyakinan

kuesioner

wawancara

Ya Tidak

Ordinal

berprilaku agar sejalan dengan keyakina agama dianutnya 2 Faktor pendukung a.Petugas kesehatan Orang-orang yang bergerak dibidang kesehatan yang memberikan penyuluhan penyakit katarak kuesioner wawancara Ada Tidak Ada Ordinal yabg

27

b.Lingkungan

Pengaruh keluarga, teman, serta berbagai sistem norma disekitar masyarakat

kuesioner

wawancara

Ada Tidak ada

Ordinal

2

Faktor pendorong a.Fasilitas Sarana mendukung masyarakat memperoleh informasi tentang katarak 3.4 Lokasi Penelitia dan waktu penelitian 3.4.1 Lokasi penelitian Penelitian dilakukan di poli mata Rumah Sakit Umum Zainoel Abidin Nanggroe Aceh Darussalam 3.4.2 Waktu penelitian Penelitian dilakukan sejak tanggal 1 juni 2010 hingga 9 september 2010 3.4.3 Populasi penelitian Populasi penelitian adalah seluruh pasien yang berobat di poli mata RSUD Zainoel Abidin Banda Aceh tahun 2010. dan kuesioner wawancara Ada Tidak ada Ordinal

prasarana yang

3.5 Sampel penelitian

3.5.1 Cara pengambilan Sampel

28

Cara pengambilan sampel adalah secara probability sampling yaitu teknik pemberian sampel yang memberikan kesempatan yang sama kepada setiap elemen populasi untuk dipilih sabagai sampel. Dengan criteria sampel sebagai berikut : 3.5.2 Besar Sampel Cara pengambila sampel adalah dengan menggunakan cara probability dengan mengguakan Rumus : Keterangan : N n d = Besar Populasi = Besar Sampel = Tingkat Kepercayaan / Ketepatan yang diinginkan n= N 1 + N (d 2 )

3.6 cara pengambilan data 3.6.1 Data yang diambil adalah 1. Wawancara dilakukan oleh penelitian sendiri ditambah 2 orang enumorator. 2. Wawancara dilakukan 3 4 orang perhari.3. Pasien yang akan dilakukan wawancara, dimulai dengan pasien urut 2,

kemudian no urut 4 dan seterusnya sampai mendapat jumlah pasien 12 orang perhari. 4. Dilakukan pengumpulan data kemudian dilakukan tabulasi. 3.7 Kontrol Kualitas Data 1. Wawancara dilakukan oleh penelitian sendiri kemudian ditambah 2 orang enumorator 2. Khusus enumorator akan dilakukan persamaan persepsi tentang tujuan penelitian. 3. Dilakukan uji coba kuesioner pada pasien yang berbada, tapi pernah terdiagnosa katarak. 3.8 Manajemen data 3.8.1 Coding

29

Koding yaitu pemberian kode pada data yan di peroleh untuk memudahkan pengolahan data. 3.8.2 Editing Editing yaitu memriksa kembali data untuk menghindari kessalahan data, menjamin data sudah lengkap dan benar

3.8.3 Tabulating Tabulating yaitu memasukan data yang telah di peroleh ke dalam table untuk memaparkan sekaligus beberapa variabel hasil penelitian sehingga memudahkan dibaca dan di mengerti 3.8.4 Cleaning Cleaning yaitu mengevaluasi kembali data untuk menghindari kesalahan dalam pengulangan data.

3.9 Analisis Data Analisa data pada penelitian ini hanya dilakukan sampai pada analisa univariat, yaitu analisa yang dilakukan untuk melihat distribusi frekuensi variabel dependen dan variabel dependen.