Asuhan Kebidanan III

13
Asuhan Ibu Masa Nifas Normal Lastri Mei Winarni

description

Pengkajian, Diagnosa dan Masalah otensial, Rencana Asuhan, Evaluasi, dan Tindak Lanjut Perawatan Nifas di Rumah

Transcript of Asuhan Kebidanan III

Page 1: Asuhan Kebidanan III

Asuhan Ibu Masa Nifas Normal

Lastri Mei Winarni

Page 2: Asuhan Kebidanan III

Pendahuluan

Bidan berperan dalam memberikan asuhan masa nifas untuk dapat memastikan ibu merasa nyaman dalam menjalani peran baru nya dan selalu memberi dukungan dalam proses adaptasi

Seorang bidan harus bersikap ramah, tanggap dan sabar dalam upaya memberikan pelayanan yang terbaik kepada kliennya.

Asuhan masa nifas merupakan wewenang dan tanggungjawab bidan untuk melaksanakan kompetensi dan keterampilan memberikan asuhan sesuai dengan kebutuhan setiap individu

Page 3: Asuhan Kebidanan III

Pengkajian data Fisik & Psikososial

Riwayat kesehatan1. Keluhan ibu2. Gangguan/kesulitan dalam pemenuhan

kebutuhan sehari-hari3. Riwayat tentang persalinan yang lalu4. Obat/suplemen yang dikonsumsi saat ini5. Perasaan ibu saat ini berkaitan dengan

kelahiran bayi, penerimaan terhadap peran baru sebagai orangtua termasuk suasana hati yang

dirasakan, kecemasan dan kekhawatiran.6. Adakah kesulitan dalam pemberian ASI dan perawatan bayi sehari-hari7. Bagaimana rencana menyusui nanti8. Bagaimana dukungan suami atau keluarga terhadap ibu9. Pengetahuan ibu tentnang masa nifas

Page 4: Asuhan Kebidanan III

Pemeriksaan fisik

1. KU, KE, Kesadaran2. TTV : Tensi darah, nadi, suhu, respirasi3. Payudara : Pembesaran, putting susu, 4. Abdomen : TFU, Kontraksi5. Kandung kemih6. Genetalia & perineum : pengeluaran lokia

(jenis,warna,jumlah,bau), oedema, peradangan jahitan, kebersihan perineum, hemorrhoid

7. Ekstremitas bawah, pergerakan, gumpalan darah pada otot kaki yang menyebabkan nyeri, edema, dan varises

Page 5: Asuhan Kebidanan III

Merumuskan diagnosa/masalah aktual/masalah potensial

Melakukan analisa data dan interpretasi sehingga didapatkan rumusan diagnosa

Berdasarkan data yang diperoleh bidan akan menyimpulkan apakah masa nifas ibu normal atau tidak

Kemungkinan masalah yang dialami oleh ibu adalah masalah nyeri, masalah infeksi, kecemasan,perawatan luka perineum, payudara, dan ASI Eksklusif

Masalah kebutuhan KB, Gizi, tanda bahaya, senam nifas, dan menyusui.

Page 6: Asuhan Kebidanan III

Masalah Potensial

Masalah potensial belum terjadi tetapi bidan harus sudah berpikir untuk melakukan antisipasi terhadap masalah potensial.

Langkah ini bersifat antisipatif yang rasional dan

merupakan hal penting dalam asuhan yang aman dan nyaman

Kemungkinan masalah potensial yang dialami oleh ibu adalah gangguan perkemihan, gangguan BAB, gangguan hubungan seksual.

Page 7: Asuhan Kebidanan III

Merencanakan Asuhan Kebidanan

Berdasarkan diagnosa yang didapat, bidan dapat merencanakan asuhan kepada ibu

Pada langkah ini rencana asuhan yang menyeluruh ditentukan oleh langkah-langkah sebelumnya (pengkajian data dan perumusan diagnosa)

Page 8: Asuhan Kebidanan III

Contoh asuhan kebidanan

Evaluasi secara terus menerus Mengatasi gangguan rasa nyeri : after pains,

pembengkakan payudara, nyeri perineum, konstipasi, hemorhoid, diuresis.

Mencegah infeksi nifas Mengatasi kecemasan Memberikan pendidikan kesehatan (health education) Memberikan kenyamanan pada ibu nifas Membantu ibu untuk menyusui bayinya Memfasilitasi menjadi orang tua Persiapan pasien pulang Anticipatory Guidance : hubungan antara ibu, bayi, dan

hubungan ibu dengan orang lain. Deteksi dini komplikasi pada ibu masa nifas

Page 9: Asuhan Kebidanan III

Pelaksanaan Asuhan Kebidanan

Pelaksanaan asuhan kebidangan tindakan dapat dilakukan dengan tindakan mandiri atau kolaborasi

Page 10: Asuhan Kebidanan III

Evaluasi asuhan kebidanan

Evaluasi asuhan kebidanan diperlukan untuk mengetahui keberhasilan asuhan yang diberikan.

Evaluasi keefektifan asuhan yang diberikan apakah tindakan yang dilakukan sudah sesuai dengan perencanaan

Evaluasi juga dapat dilakukan saat ibu melakukan kunjungan ulang

Page 11: Asuhan Kebidanan III

Tindak Lanjut Asuhan Masa Nifas Di Rumah1. Pengawasan Masa Nifas2. Kunjungan rumah postpartum

- Kontak keluarga untuk mengatur detail kunjungan rumah

- Peninjauan kembali- Rencanakan kunjungan dan siapkan peralatan dan bahan-bahan yang diperlukan

untuk pengkajian ibu, guna penyuluhan yang akan dilakukan

Page 12: Asuhan Kebidanan III

3. Intervensi di Rumah

- Membina hubungan

- luangkan sedikit waktu untuk

bersosialisasi dan menjalin hubungan

saling percaya

Page 13: Asuhan Kebidanan III