Aritmetika Sosial (B-5

5
Aritmetika Sosial (B-5/3 jp) 1. Perhitungan Untung, Rugi, dan Bunga 2. Perhitungan Rabat, Bruto, Tara, Netto 3. Pajak listrik, air minum, dan telephone

Transcript of Aritmetika Sosial (B-5

  • Aritmetika Sosial (B-5/3 jp)Perhitungan Untung, Rugi, dan BungaPerhitungan Rabat, Bruto, Tara, NettoPajak listrik, air minum, dan telephone

  • a. Perhitungan Untung, Rugi, dan BungaKonteks keseharian: koperasi siswa, kantin, warung jujur, dsb.Beberapa pengertian: harga penawaran,modal/pokok, harga pembelian, harga penjualan, untung, rugi,persen

  • Modal : banyaknya uang yang dikeluarkan oleh pedagang untuk menyediakan barang-barang yang akan dijualnya kepada pembeliHarga Pembelian : harga yang disepakati untuk membeli suatu barangHarga Penjualan : sejumlah uang yang kita terima sebagai pengganti dari barang yang kita jual

  • Masalah 1Ali dan Budi keduanya adalah teman bermain.Keduanya sepakat ke pasar membeli ayam jago. Harga beli masing-masing ayamRp30.000,00.Setelah sampai di rumah ayam Ali ditaksir orang dan laku Rp37.500,00.Sementara ayam Budi sampai di rumah ditimang-timang, dimandikan, malah manjadi sakit.Hanya Laku Rp21.000,00. Bagaimana perasaan mereka masing-masing?Nyatakan untung dan rugi itu dalam rupiah dan persen.

  • Masalah 2:

    a. Sepotong baju tertera harganya di label Rp60.000,00. Diskon yang diberikan 20%, berapa harga yang sebenarnya harus dibayar oleh konsumen?.b. Sebuah buku oleh toko dibeli dengan harga Rp 20.000,00Berapa rupiah toko harus menjual buku itu jika dengan memberikandiskon (rabat) 25% toko masih untung Rp 4.000,00.