Anjab jfu pengelola barang

9
1 INFORMASI JABATAN 1. Nama Jabatan : Pengelola Barang 2. Kode Jabatan : - 3. Unit Kerja : Pemerintah Kabupaten Barito Selatan Eselon III : Sekretariat Eselon I V : Sub Bagian Umum dan Kepegawaian 4. Kedudukan Dalam Struktur Organisasi : SEKRETARIS KASUBAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN PENGELOLA BARANG PENYIMPAN BARANG CARAKA

description

agar memudahkan orang yang membutuhkan

Transcript of Anjab jfu pengelola barang

Page 1: Anjab jfu pengelola barang

1

INFORMASI JABATAN

1. Nama Jabatan : Pengelola Barang

2. Kode Jabatan : -

3. Unit Kerja : Pemerintah Kabupaten Barito Selatan

Eselon III : Sekretariat

Eselon I V : Sub Bagian Umum dan Kepegawaian

4. Kedudukan Dalam Struktur Organisasi :

SEKRETARIS

KASUBAG UMUM DAN

KEPEGAWAIAN

PENGELOLA BARANG

PENYIMPAN BARANG

CARAKA

Page 2: Anjab jfu pengelola barang

2

5. Ikhtisar Jabatan :

Melaksanakan Tugas dan Mengelola barang dengan cara menyusun program, mengendalikan dan mengkoordinasikan serta memeriksa dan mengevaluasi sesuai prosedur dan ketentuan yang berlaku agar

pelaksanaan pekerjaan di Kecamatan Dusun Selatan dapat berjalan sesuai dengan yang diinginkan.

6. Uraian Tugas:

a. Menyusun rencana kegiatan, bahan dan alat perlengkapan barang sesuai

dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku agar dalam pelaksanaan pekerjaan dapat berjalan dengan baik;

Tahapan :

1) Mempelajari dokumen sebelumnya dan peraturan perundangan yang berlaku.

2) Menyusun konsep rencana kegiatan, bahan dan alat perlengkapan barang.

3) Mengkonsultasikan konsep rencana kegiatan dengan pimpinan untuk

mendapatkan pengarahan

b. Mencek barang sesuai dengan bidang tugasnya agar dalam pelaksanaan terdapat kesesuaian dengan rencana awal; Tahapan :

1) Mempelajari peraturan yang terkait dengan pengelolaan barang 2) Menginventarisir barang

3) Mencek barang

c. Mengelola barang sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku

agar tidak terjadi penyimpangan dalam pelaksanaan; Tahapan :

1) Mempelajari disposisi pimpinan dan peraturan yang terkait 2) Menyiapkan bahan dan alat perlengkapan barang yang diperlukan 3) Melakukan penatausahaan barang

4) Mendistribusikan barang ke masing-masing bidang/bagian di lingkungan Badan sebagai penunjang kelancaran tugas unit kerja

d. Mengevaluasi secara berkala sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang

berlaku sebagai bahan penyusunan program berikutnya;

Tahapan : 1) Mencek jumlah dan kondisi barang

2) Membandingkan antara laporan awal dengan keadaan barang setelah dievaluasi/diperiksa

3) Mendiskusikan hasil evaluasi

4) Membuat laporan hasil evaluasi 5) Memberikan langkah-langkah perbaikan dalam pelaksanaan

pengelolaan barang.

Page 3: Anjab jfu pengelola barang

3

e. Mendokumentasikan surat sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang

berlaku agar tertib administrasi. Tahapan :

1) Mengumpulkan arsip-arsip/dokumen/surat yang berhubungan dengan pelaksanaan tugas

2) Menyiapkan map folder, otner, boks arsip dan rak arsip

3) Menyimpan arsip

f. Membuat laporan pelaksanaan kegiatan secara tertulis dan lisan kepada atasan sebagai bahan evaluasi dan pertanggung jawaban. Tahapan :

1) Membuat konsep laporan hasil pelaksanaan tugas 2) Mengumpulkan arsip-arsip/dokumen pelaksanaan tugas sebagai bahan

lampiran dalam Laporan 3) Memfinalisasi laporan pelaksanaan tugas.

g. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diperintahkan oleh pimpinan baik tertulis maupun lisan sesuai dengan ketentuan yang berlaku agar kegiatan

kedinasan dapat berjalan lancar. Tahapan : 1) Mempelajari tugas

2) Menjalankan tugas 3) Melaporkan hasil pelaksanaan tugas

7. Bahan Kerja:

No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas

1. Surat masuk dan disposisi pimpinan

Penyusunan rencana kegiatan,

bahan dan alat perlengkapan

barang

2. Surat masuk dan disposisi pimpinan

Pengecekan barang sesuai dengan

bidang tugasnya

3. Surat masuk dan disposisi pimpinan

Pengelolaan barang

4. Rencana dan realisasi kegiatan Pengevaluasian secara berkala

5. Surat Pendokumentasian surat

6. Rencana dan realisasi kegiatan Pelaporan pelaksanaan kegiatan

7. SOP dan Juknis Pelaksanaan tugas lain-lain

Page 4: Anjab jfu pengelola barang

4

8. Perangkat/Alat Kerja:

No Perangkat Kerja Digunakan Untuk Tugas

1. SOP dan Juknis

Menyusun rencana kegiatan, bahan

dan alat perlengkapan barang

2. Juknis

Mencek barang sesuai dengan

bidang tugasnya

3. Juknis dan Peraturan Mengelola barang

4. Juknis dan Peraturan Mengevaluasi secara berkala

5. Juknis dan Peraturan Mendokumentasikan surat

6. Rencana kegiatan Melaporkan pelaksanaan kegiatan

7. SOP/Juknis/Peraturan Melaksanakan tugas lain-lain

9. Hasil Kerja:

No Hasil Kerja Satuan Hasil

1 Rencana kegiatan, bahan dan alat

perlengkapan barang Dokumen

2 Kesesuaian barang dengan data awal Kegiatan

3 Penatausahaan barang Kegiatan

4 Laporan evaluasi Laporan

5

Dokumentasi surat Dokumen

6 Laporan pelaksanaan kegiatan

Laporan

7 Tugas kedinasan lain

Kegiatan

Page 5: Anjab jfu pengelola barang

5

10. Tanggung Jawab :

a. Kelancaran dalam pelaksanaan tugas

b. Ketepatan sistem pengelolaan barang c. Ketertiban administrasi pelaksanaan kegiatan

11. Wewenang :

a. Melaksanakan pengelolaan barang b. Menolak memberikan informasi yang bersifat rahasia

c. Membantu kelancaran pelaksanaan kegiatan di bagian umum

12. Korelasi Jabatan

No Jabatan Unit Kerja/ Instansi Dalam Hal

1. Sekretaris Kecamatan Dusun

Selatan Kab. Barito

Selatan

Konsultasi

1. Kasubag umum

dan Kepegawaian

Kecamatan Dusun

Selatan Kab. Barito

Selatan

- Meminta arahan dan

bimbingan - Menyampaikan laporan

pelaksanaan tugas

2. Pengadministrasi

umum

Kecamatan Dusun

Selatan Kab. Barito

Selatan

Koordinasi

3. Penyimpan

barang

Kecamatan Dusun

Selatan Kab. Barito

Selatan

Koordinasi

Page 6: Anjab jfu pengelola barang

6

13. Kondisi Lingkungan Kerja:

No Aspek Faktor

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

9.

Tempat kerja

Suhu

Udara

Keadaan Ruangan

Letak

Penerangan

Suara

Keadaan tempat kerja

Getaran

Di dalam ruangan

Dingin dengan perubahan

Sejuk

Cukup

Datar

Terang

Tenang

Bersih

Tidak ada getaran

14. Resiko Bahaya:

No Fisik / Mental Penyebab

1. - -

15. Syarat Jabatan :

a. Pangkat/Gol. Ruang : Pengatur (II/c)

b. Pendidikan : D.III

c. Kursus/Diklat

1) Penjenjangan : -

2) Teknis : Diklat Pengelola Barang, Diklat Pengelolaan Aset

Daerah, Diklat Sistem Pengelolaan Barang Milik Daerah, Diklat Barang

dan Jasa

Page 7: Anjab jfu pengelola barang

7

d. Pengalaman kerja : ± 1 tahun di bagian umum

e. Pengetahuan kerja : Peraturan-peraturan tentang teknis pengelolaan

barang, peraturan bidang kepegawaian,

administrasi perkantoran, dan pembuatan konsep

f. Keterampilan kerja : Mengoperasikan komputer, menyusun konsep

g. Bakat Kerja :

1) G; Inteligensia:

Kemampuan belajar secara umum

2) V; Bakat verbal:

Kemampuan untuk memahami arti kata-kata dan penggunaannya

secara tepat dan efektif.

3) N; Bakat Numerik

4) Q; Ketelitian :

Kemampuan menyerap perincian yang berkaitan dalam bahan

verbal atau dalam tabel.

h. Temperamen Kerja :

1) R : Jabatan-jabatan yang tugas-tugasnya dilaksanakan secara rutin

yang tidak memberikan variasi atau kesempatan untuk membuat

pertimbangan pribadi

2) T : Jabatan-jabatan yang memiliki tugas/pekerjaan yang harus

dilaksanakan dengan tepat, cermat, terperinci atau dengan sangat

teliti dalam penggunaan bahan, pekerjaan terkait dengan angka,

penyiapan catatan atau inspeksi

Page 8: Anjab jfu pengelola barang

8

i. Minat Kerja :

1) 1.b = Pilihan melakukan kegiatan yang berhubungan dengan

komunikasi data

2) 3.a = Pilihan melakukan kegiatan rutin, konkrit dan teratur

j. UpayaFisik :

1) Berdiri

2) Duduk

3) Bekerja dengan jari

k. Kondisi Fisik :

1) Jenis Kelamin : Laki-laki/Perempuan

2) Umur : -

3) Tinggi badan : -

4) Berat badan : -

5) Postur badan : -

6) Penampilan : Rapi

l. Fungsi Pekerja :

1) D3 = Menyusun

2) O8 = Menerima instruksi

Page 9: Anjab jfu pengelola barang

9

16. Prestasi Kerja Yang Diharapkan

No Satuan Hasil Jumlah Hasil ( dalam 1 th)

Waktu Penyelesaian

(menit)

1. Dokumen 4 60

2. Kegiatan 600 45

3. Kegiatan 120 120

4. Laporan 60 90

5. Dokumen 350 60

6. Laporan 4 120

7. Kegiatan 60 120

17. Butir Informasi Lain :

............................................................................................................................

............................................................................................................................

............................................................................................................................

Buntok, 05 Mei 2014

Mengetahui :

CAMAT DUSUN SELATAN Yang membuat,

,

H.ARDI, S.Sos MARIO AAN,SSTP

PEMBINA ( IV / a ) NIP.19830101 200112 1 007 NIP. 19640227 198603 1 015