ANALISIS KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM …eprints.ums.ac.id/54154/2/HALAMAN DEPAN SKRIPSI FIX...

15
ANALISIS KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN DI SMA MUHAMMADIYAH 2 SURAKARTA TAHUN 2016/2017 Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Akuntansi Diajukan Oleh : Julia Indah Puspita Sari A210130086 PENDIDIKAN AKUNTANSI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2017

Transcript of ANALISIS KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM …eprints.ums.ac.id/54154/2/HALAMAN DEPAN SKRIPSI FIX...

Page 1: ANALISIS KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM …eprints.ums.ac.id/54154/2/HALAMAN DEPAN SKRIPSI FIX 2.pdf · kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas pembelajaran, dan hambatan yang

ANALISIS KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM

MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN DI SMA

MUHAMMADIYAH 2 SURAKARTA TAHUN 2016/2017

Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

pada Program Studi Pendidikan Akuntansi

Diajukan Oleh :

Julia Indah Puspita Sari

A210130086

PENDIDIKAN AKUNTANSI

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2017

Page 2: ANALISIS KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM …eprints.ums.ac.id/54154/2/HALAMAN DEPAN SKRIPSI FIX 2.pdf · kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas pembelajaran, dan hambatan yang

ii

Page 3: ANALISIS KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM …eprints.ums.ac.id/54154/2/HALAMAN DEPAN SKRIPSI FIX 2.pdf · kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas pembelajaran, dan hambatan yang

iii

Page 4: ANALISIS KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM …eprints.ums.ac.id/54154/2/HALAMAN DEPAN SKRIPSI FIX 2.pdf · kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas pembelajaran, dan hambatan yang

iv

Page 5: ANALISIS KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM …eprints.ums.ac.id/54154/2/HALAMAN DEPAN SKRIPSI FIX 2.pdf · kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas pembelajaran, dan hambatan yang

v

MOTTO

“Sesungguhnya hanya orang-orang bersabarlah yang dicukupkan

pahala mereka tanpa batas”

(Az-Zumar:10)

“Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan”

(Q.S. Al-Insyirah: 6)

“Barang siapa yang mengerjakan kebaikan seberat dzarrahpun,

niscaya dia akan melihat (balasan)nya”

(Al-Zalzalah: 8)

Man Jadda Wajadda

“Barang siapa yang bersungguh-sungguh akan mendapatkannya”

“Jangan berhenti mencoba selama kau masih mampu melakukannya”

(Penulis)

Page 6: ANALISIS KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM …eprints.ums.ac.id/54154/2/HALAMAN DEPAN SKRIPSI FIX 2.pdf · kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas pembelajaran, dan hambatan yang

vi

PERSEMBAHAN

Puji syukur Alhamdulillah hamba panjatkan kepada Allah SWT atas limpahan nikmat sehat, sempat, dan karunia-Nya serta sholawat salam bagi nabi Muhammad SAW. Dengan Ridho Allah SWT dan dengan segenap cinta, do’a, dan kerendahan hati. Karya ini penulis

persembahkan untuk:

Ibu (Sri Lestari) dan Bapak (Ariyanto) Tercinta

Sebagai tanda bakti dan terima kasih yang tiada terhingga kupersembahkan karya kecil dan untaian kata-kata ini kepada Ibu dan Bapak yang telah memberikan cinta, kasih sayang,

dukungan moril maupun materi serta do’a yang tiada henti.

Karena tiada kata seindah lantunan do’a dan tiada do’a yang paling khusuk

selain do’a yang terucap dari Ibu dan Bapak.

Kakakku (Dedi Kresna Jaya dan Januar Yudistira) Terkasih

Bukan hanya sebatas saudara, namun hadirmu menjadi warna yang tak akan

bisa tergantikan. Terima kasih atas do’a dan motivasinya.

Keluarga Besar di Simo Kidul

Untuk keluarga besarku yang tak mungkin ku sebut satu persatu.

Terima kasih atas segenap cinta, kasih sayang, semangat, nasihat yang tiada henti terngiang di telingaku. Kalian tempat ku pulang di kala gundah.

Sahabat-sahabatku tersayang

Yang selalu memberikan semangat, dukungan dan bantuan selama ini, terimakasih untuk

canda tawa, tangis, dan perjuangan yang kita lewati bersama.

Teman seperjuangan Pendidikan Akuntansi angkatan 2013,

Terimakasih atas kebersamaanya selama ini.

Almamaterku

Universitas muhammadiyah surakarta

Page 7: ANALISIS KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM …eprints.ums.ac.id/54154/2/HALAMAN DEPAN SKRIPSI FIX 2.pdf · kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas pembelajaran, dan hambatan yang

vii

ABSTRAK

Julia Indah Puspitasari / A210130086. ANALISIS KEPEMIMPINAN KEPALA

SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN DI

SMA MUHAMMADIYAH 2 SURAKARTA TAHUN 2016/2017. Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta. Juli, 2017.

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kepemimpinan

kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas pembelajaran, strategi yang digunakan

kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas pembelajaran, dan hambatan yang

dihadapi kepala sekolah. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif

dengan desain penelitian etnografi. Narasumber adalah kepala sekolah, wakil kepala

sekolah bagian kurikulum, wakil kepala sekolah bagian sarana prasarana, guru dan

siswa kelas XI SMA Muhammadiyah 2 Surakarta. Teknik pengumpulan data yang

digunakan adalah wawancara, observasi, dan dokumentasi. Teknik keabsahan data

dengan trianggulasi. Teknik analisis data melalui langkah-langkah pengumpulan

data, penyajian data, reduksi data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian

menunjukkan bahwa: (1) dengan menerapkan tipe kepemimpinan yang demokratis

dan gaya kepemimpinan partisipatif ternyata kepemimpinan kepala sekolah di SMA

Muhammadiyah 2 Surakarta mampu memberikan peningkatan pada kualitas

pembelajaran hal ini dapat dilihat dari peningkatan prestasi yang diraih di bidang

akademik, baik dari kegiatan yang di lingkungan sekolah maupun diluar lingkungan

sekolah. (2) strategi yang digunakan kepala sekolah dalam upaya meningkatkan

kualitas pembelajaran adalah sebagai berikut: (a) peningkatan ketrampilan dan

kemampuan guru dengan mengikutsertakan guru dalam seminar, workshop atau

pelatihan yang mampu meningkatkan kualitas guru dalam mengajar, (b) menerapkan

program untuk siswa yang mampu mengembangkan kreativitas dan membuat siswa

mampu berinovasi, (c) memenuhi kebutuhan siswa baik dalam sarana prasarana

maupun pelayanan kepada siswa. (3) hambatan yang dihadapi kepala sekolah di

SMA Muhammadiyah 2 Surakarta adalah: (a) kurangnya kesadaran dari warga

sekolah dalam menjaga sarana prasarana yang ada, (b) minimnya anggaran sekolah

sehingga pihak sekolah harus mampu bekerjasama dengan pihak luar untuk dapat

mengurangi beban anggaran sekolah. (c) masih terdapat beberapa guru yang sulit

mengikuti program yang diterapkan khususnya kedisiplinan dalam pengumpulan

administrasi pembelajaran, (d) beberapa siswa yang masih kurang merasa percaya

diri dalam mengemukakan pendapat dan pemikiran yang masih monoton.

Kata kunci: kepemimpinan kepala sekolah, kualitas pembelajaran

Page 8: ANALISIS KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM …eprints.ums.ac.id/54154/2/HALAMAN DEPAN SKRIPSI FIX 2.pdf · kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas pembelajaran, dan hambatan yang

viii

ABSTRACT

Julia Indah Puspitasari / A210130086. PRINCIPAL LEADERSHIP ANALYSIS TO

IMPROVE THE QUALITY OF LEARNING IN SMA MUHAMMADIYAH 2

SURAKARTA YEAR 2016/2017. The Faculty Of Teacher Training and Education,

University of Muhammadiyah Surakarta. July, 2017

the aim this research is to describe the principal’s leadership to improve the quality

of learning, strategies used by the principal in improving the quality of learning, and

obstacles faced by the principal. Type of research is qualitative with ethnographic

design. The interviews are the principals, vice principals of the curriculum, vice

principals of infrastructure, teachers, and student of class XI SMA Muhammadiyah 2

Surakarta. Data collection techniques in this research are interviews, observation,

and documentation. The data validity used trianggulation in the research. Data

analysis techniques through data collection steps, presentation, data reduction and

conclusions. Research result show that: (1) by applying a type of leadership that is

democratic and participative leadership style turned out to school leadership in SMA

Muhammadiyah 2 Surakarta able to provide an increase in the quality of learning

this can be seen from the increase of the achievements in the academic field, both of

the activities in the school and outside the school environment. (2) strategies used

principals in an effort to improve the quality of teaching is as follows: (a) increasing

the skills and ability of teachers to include teachers in seminars, workshops or

training that can improve teaching quality, (b) implement a program for students

able to develop creativity and make the students the ability to innovate, (c) meet the

needs of students in both the infrastructure and services to students. (3) the

constraints faced by principals in SMA Muhammadiyah 2 Surakarta are: (a) lack of

awareness of the school community in maintaining existing infrastructure, (b) lack of

budget the school so that the school should be able to cooperate with outsiders to

reduce the burden of the budget school. (c) there are still some teachers who are

hard to follow the program applied particularly in the collection of administrative

discipline of learning, (d) some students are still not feel confident in expressing

their opinions and ideas are still monotonous.

Keywords: school leadership, the quality of learning

Page 9: ANALISIS KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM …eprints.ums.ac.id/54154/2/HALAMAN DEPAN SKRIPSI FIX 2.pdf · kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas pembelajaran, dan hambatan yang

ix

KATA PENGGANTAR

Assalamu‘alaikum Wr Wb.

Puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat,

hidayah serta inayah-Nya sehingga karya ini dapat terselesaikan. Sholawat serta

salam semoga selalu tercurahkan kepada Nabi besar Muhammad SAW. Penulis

berterima kasih dan bersyukur dapat menyelesaikan karya ini dengan lancar sesuai

harapan.

Skripsi ini disusun guna memenuhi sebagian persyaratan untuk memperoleh

gelar sarjana pendidikan S-1 Program Studi Pendidikan Akuntansi Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Penulis menyadari tanpa bantuan dan arahan dari berbagai pihak tidak akan

mampu menyelesaikan skripsi ini dengan baik. Pada kesempatan ini, penulis

mengucapkan terima kasih kepada:

1. Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan ijin dalam

penyusunan skripsi.

2. Prof. Dr. Harsono, SU, Ketua Program Studi Pendidikan Akuntansi yang telah

menyetujui permohonan penyusunan skripsi ini.

3. Dr. Wafrotur Rohmah, M.M pembimbing yang telah memberikan bimbingan dan

pengarahan dalam setiap waktunya sehingga skripsi ini dapat terselesaikan.

4. Drs. Djumali, M.Pd pembimbing akademik yang memberikan arahan sehingga

studi ini berjalan dengan baik.

Page 10: ANALISIS KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM …eprints.ums.ac.id/54154/2/HALAMAN DEPAN SKRIPSI FIX 2.pdf · kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas pembelajaran, dan hambatan yang

x

5. Segenap dosen Pendidikan Akuntansi FKIP UMS yang telah memberikan banyak

ilmu yang bermanfaat.

6. Sri Darwati S.Pd, M.Pd kepala sekolah SMA Muhammadiyah 2 Surakarta yang

telah memberikan ijin penelitian.

7. Dewi Wulandari, S.Pd. wakil kepala sekolah bagian kurikulum SMA

Muhammadiyah 2 Surakarta yang telah membantu selama penelitian

berlangsung.

8. Triatmi Puji H,.S.Pd. wakil kepala sekolah bagian sarana prasarana SMA

Muhammadiyah 2 Surakarta yang telah membantu selama penelitian

berlangsung.

9. Sardiyem S.Pd dan Triyani Suprihati, S.Pd. guru ekonomi kelas X MAN 1

Surakarta yang telah membantu selama penelitian berlangsung.

10. Dania siswa SMA Muhammadiyah 2 Surakarta yang telah membantu selama

penelitian berlangsung.

11. Semua pihak yang telah memberikan dorongan dan semangat hingga skripsi ini

terselesaikan dengan baik.

Penulis menyadari bahwa dalam penulisan skripsi ini masih jauh dari

sempurna karena keterbatasan yang dimiliki penulis. Dengan segala kerendahan hati,

penulis menerima kritik dan saran akan sangat membangun untuk kesempurnaan

skripsi ini. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca, khususnya pada dunia

pendidikan.

Wassalamu‘alaikum Wr Wb.

Surakarta, 14 Juli 2017

Penulis

Page 11: ANALISIS KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM …eprints.ums.ac.id/54154/2/HALAMAN DEPAN SKRIPSI FIX 2.pdf · kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas pembelajaran, dan hambatan yang

xi

DAFTAR ISI

halaman

HALAMAN JUDUL. ............................................................................................... i

HALAMAN PERNYATAAN. ............................................................................... ii

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING. ................................................... iii

HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI. ............................................................. iv

HALAMAN MOTTO ............................................................................................. v

HALAMAN PERSEMBAHAN ........................................................................... vi

ABSTRAK ........................................................................................................... vii

ABSTRACT ........................................................................................................ viii

KATA PENGANTAR .......................................................................................... ix

DAFTAR ISI ......................................................................................................... xi

DAFTAR TABEL. ............................................................................................... xiii

DAFTAR GAMBAR .......................................................................................... xiv

DAFTAR LAMPIRAN. ......................................................................................... xv

BAB 1 PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah .............................................................................. 1

B. Rumusan Masalah ....................................................................................... 5

C. Tujuan Penelitian ........................................................................................ 6

D. Manfaat Penelitian ...................................................................................... 6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

A. Landasan Teori .............................................................................................. 7

1. Kepemimpinan Kepala Sekolah. ............................................................... 7

2. Kualitas Pembelajaran. ............................................................................. 22

B. Penelitian Terdahulu yang Relevan. .............................................................. 24

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis dan Desain Penelitian ......................................................................... 29

B. Tempat dan Waktu Penelitian ..................................................................... 30

C. Data, Sumber Data, Narasumber ................................................................. 30

Page 12: ANALISIS KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM …eprints.ums.ac.id/54154/2/HALAMAN DEPAN SKRIPSI FIX 2.pdf · kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas pembelajaran, dan hambatan yang

xii

D. Kehadiran Peneliti ....................................................................................... 32

E. Teknik Pengumpulan Data .......................................................................... 32

F. Keabsahan Data ........................................................................................... 34

G. Teknik Analisis Data ................................................................................... 35

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian ........................................................................................... 37

1. Profil Sekolah. ....................................................................................... 37

2. Profil Subjek Penelitian. ....................................................................... 41

3. Kepemimpinan Kepala Sekolah. ........................................................... 42

4. Strategi Peningkatan Kualitas Pembelajaran. ....................................... 52

5. Hambatan Kepala Sekolah. ................................................................... 57

B. Pembahasan ................................................................................................. 59

C. Keterbatasan Penelitian ............................................................................... 64

BAB V PENUTUP

A. Simpulan ..................................................................................................... 66

B. Implikasi ...................................................................................................... 68

C. Saran ............................................................................................................ 68

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

Page 13: ANALISIS KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM …eprints.ums.ac.id/54154/2/HALAMAN DEPAN SKRIPSI FIX 2.pdf · kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas pembelajaran, dan hambatan yang

xiii

DAFTAR GAMBAR

halaman

Gambar II.1 Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kepemimpinan Kepala Sekolah .... 14

Gambar III.1 Analisis Data. ....................................................................................... 36

Page 14: ANALISIS KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM …eprints.ums.ac.id/54154/2/HALAMAN DEPAN SKRIPSI FIX 2.pdf · kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas pembelajaran, dan hambatan yang

xiv

DAFTAR TABEL

halaman

Tabel II.1 Faktor-faktor yang Mempengaruhi Keberhasilan Kepemimpinan

Kepala Sekolah........................................................................................................ 13

Page 15: ANALISIS KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM …eprints.ums.ac.id/54154/2/HALAMAN DEPAN SKRIPSI FIX 2.pdf · kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas pembelajaran, dan hambatan yang

xv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Hasil Wawancara. ................................................................................ 71

Lampiran 2 Catatan Lapangan Observasi. .............................................................. 103

Lampiran 3 Dokumentasi Penelitian. ...................................................................... 106

Lampiran 4 Daftar Prestasi. .................................................................................... 110

Lampiran 5 Daftar Sarana Prasarana....................................................................... 117

Lampiran 6 Surat Mohon Ijin Observasi. ................................................................ 118

Lampiran 7 Surat Mohon Ijin Riset. ....................................................................... 119

Lampiran 8 Surat Keterangan Penelitian. ............................................................... 120