ABSTRAK

2
 ABSTRAK Wenny Senj asari , BOA 050 524, ”ANALISIS RASIO LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENI LAI KI NERJ A PERUSAHAAN PADA KOPERASI PEGAWAI PERTAMINA (KOPAMA) CILACAP” , Program Studi Akuntansi, Pendidikan Ahli Administrasi Perusahaan, Fakultas Ekonomi, Universitas Padjadjaran, dibawah bimbingan Ibu Devianti., SE., MT., Ak. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kinerja koperasi dilihat dari rasio -rasio laporan keuan ganny a. Peneli tian ini dilaksanakan di Koper asi Pegawai PT.PERTAMINA (PERSERO) Patra Wijayakusuma (KOPAMA) yang  berlokasi di Jalan M.T. Haryono Gedung Patra Graha Lomanis Cilacap. Dalam penelitian ini digunakan metode deskriptif analisis yaitu proses  pe ngu mpu lan data, pengintegrasian dan pen yaj ian dat a yan g dis erta i dengan analisis sehingga menghasilkan suatu kesimpulan atas objek yang diteliti. Data dip eroleh dengan cara pen elit ian lapang an, mel alui wawancara, stu di sumber informasi serta penilaian kepustakaan yaitu dengan membaca dan mempelajari literatur serta pendapat para ahli yang bersumber dari buku teks. Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa rasio-rasio yang penulis dap atkan dan ana lis is tela h men unu juk kan kin erja kop eras i pad a tah un 200 7 mengalami penurunan dari tahun sebelumnya. i

Transcript of ABSTRAK

5/8/2018 ABSTRAK - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/abstrak-559abeb00949b 1/2

 

ABSTRAK 

Wenny Senjasari, BOA 050 524, ”ANALISIS RASIO LAPORANKEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA PERUSAHAAN PADA

KOPERASI PEGAWAI PERTAMINA (KOPAMA) CILACAP” , Program

Studi Akuntansi, Pendidikan Ahli Administrasi Perusahaan, Fakultas Ekonomi,

Universitas Padjadjaran, dibawah bimbingan Ibu Devianti., SE., MT., Ak.

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kinerja koperasi dilihat

dari rasio-rasio laporan keuangannya. Penelitian ini dilaksanakan di Koperasi

Pegawai PT.PERTAMINA (PERSERO) Patra Wijayakusuma (KOPAMA) yang

 berlokasi di Jalan M.T. Haryono Gedung Patra Graha Lomanis Cilacap.

Dalam penelitian ini digunakan metode deskriptif analisis yaitu proses

  pengumpulan data, pengintegrasian dan penyajian data yang disertai dengan

analisis sehingga menghasilkan suatu kesimpulan atas objek yang diteliti. Datadiperoleh dengan cara penelitian lapangan, melalui wawancara, studi sumber 

informasi serta penilaian kepustakaan yaitu dengan membaca dan mempelajari

literatur serta pendapat para ahli yang bersumber dari buku teks.

Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa rasio-rasio yang penulis

dapatkan dan analisis telah menunujukkan kinerja koperasi pada tahun 2007

mengalami penurunan dari tahun sebelumnya.

i

5/8/2018 ABSTRAK - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/abstrak-559abeb00949b 2/2