6. BAB III

2
BAB III METEDO PERCOBAAN 3.1 Bahan Percobaan Adapun bahan yang digunakan dalam percobaan ini adalah buah paprika, petrolium eter, kloroform, asam sulfat pekat, KOH dalam metanol,akuades, kertas saring, tissue roll, kertas label, dan aluminium foil. 3.2 Alat Percobaan Adapun alat yang digunakan dalam percobaan ini yaitu, alat soxhlet, corong buchner, erlenmeyer 100 mL, gelas kimia 250 mL, corong pisah, hotplate mantel,water bath, rotary evaporator, neraca analitik, pompa vakum, hotplate stirer, bar magnet, termometer, statif dan klem. 3.3 Prosedur Percobaan Paprika sebanyak 3 buah dipisahkan dari kulit buah dan bijinya, kemudian dikeringkan selama ± 3 hari hingga daging buah kering. Daging buah yang kering dihaluskan menggunakan blender hingga daging buah halus, kemudian dipreparasi untuk proses soxhletasi. 10

description

bab iii

Transcript of 6. BAB III

Page 1: 6. BAB III

BAB III

METEDO PERCOBAAN

3.1 Bahan Percobaan

Adapun bahan yang digunakan dalam percobaan ini adalah buah paprika,

petrolium eter, kloroform, asam sulfat pekat, KOH dalam metanol,akuades, kertas

saring, tissue roll, kertas label, dan aluminium foil.

3.2 Alat Percobaan

Adapun alat yang digunakan dalam percobaan ini yaitu, alat soxhlet,

corong buchner, erlenmeyer 100 mL, gelas kimia 250 mL, corong pisah, hotplate

mantel,water bath, rotary evaporator, neraca analitik, pompa vakum, hotplate

stirer, bar magnet, termometer, statif dan klem.

3.3 Prosedur Percobaan

Paprika sebanyak 3 buah dipisahkan dari kulit buah dan bijinya, kemudian

dikeringkan selama ± 3 hari hingga daging buah kering. Daging buah yang kering

dihaluskan menggunakan blender hingga daging buah halus, kemudian

dipreparasi untuk proses soxhletasi. Petroleum eter sebanyak 150 mL dimasukan

kedalam labu soxhletasi, kemudian dilakukan proses soxhletasi selama 8 jam pada

suhu .

Ekstrak petroleum eter yang didapatkan ditambahkan dengan KOH dalam

metanol (30%), kemudian di stirer selama 3 jam hingga KOH dan ekstrak

petroleum eter homogen, hasil saponifikasi dikristalisasi. Kristal yang dihasilkan

kemudian diuji kemurniannya dengan melting point dan uji warna, kemudian

dilakukan elusidasi struktur.

10