Tugas dan fungsi pkb plkb

Post on 07-Jan-2017

3.924 views 73 download

Transcript of Tugas dan fungsi pkb plkb

TUGAS FUNGSI PLKB/PKBESAP M SI

Standar Kompetensi

1. Kompetensi Dasar.

a. Memahami kedudukan, fungsi PLKB/PKB b. Memahami langkah kerja PLKB/PKB c. Mempraktekan 10 langkah kerja PLKB/PKB

Setelah mengikuti pembelajaran ini peserta mampu mempraktikkan tugas fungsi PLKB/PKB

2. Indikator Keberhasilan,

NO ISTILAH LAMA ISTILAH BARU1 DIKLAT LDU / LATIHAN DASAR

UMUMPENDIDIKAN DAN PELATIHAN FUNGSIONAL DASAR PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA BAGI PENYULUH KELUARGA BERENCANA  

2 DIKLAT PENJENJANGAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN FUNGSIONAL PENJEJANGAN PENYULUH KELUARGA BERENCANA TERAMPIL KE AHLI  

3 DIKLAT REFRESHING PENDIDIKAN DAN PELATIHAN TEKNIS KEPENDUDUKAN DAN KELUARGA BERENCANA PENYEGARAN BAGI PENYULUH KELUARGA BERENCANA/ PETUGAS LAPANGAN KELUARGA BERENCANA  

4 DIKLAT HONDA / HONOR DAERAH PENDIDIKAN DAN PELATIHAN TEKNIS KEPENDUDUKAN DAN KB BAGI PETUGAS LAPANGAN KB NON–PNS 

I. KEDUDUKAN

Penyuluh Keluarga Berencana (PKB) adalah Pegawai Negri Sipil ( PNS ) di Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota berkedudukan di Desa/Kelurahan yang bertugas melaksanakan, mengelola, menggerakkan, memberdayakan serta menggalang dan mengembangkan kemitraan dengan berbagai pihak dalam pelaksanaan program KKB bersama institusi masyarakat pedesaan/ perkotaan di tingkat Desa/Kelurahan

Petugas Lapangan Keluarga Berencana (PLKB) adalah Pegawai Negeri Sipil atau Non pegawai negeri sipil yang diangkat oleh pejabat yang berwenang dan berkedudukan di tingkat Desa/Kelurahan yang mempunyai tugas, melaksanakan, mengelola, menggerakkan, memberdayakan serta menggalang dan mengembangkan kemitraan dengan berbagai pihak dalam pelaksanaan program KKB bersama institusi masyarakat pedesaan / perkotaan di tingkat Desa/Kelurahan

II. PERAN PLKB/PKB1. Pembantu teknis kepala Desa/lurah

dalam pelaksanaan dan pengendalian program KKB-PK

2. Penyebarluasan ide program KKB-PK di tingkat Desa/Kelurahan

3. Penggerak masyarakat Desa/Kelurahan dalam pelaksanaan Program KKB-PK.

III. FUNGSI

1. Fungsi perencanaan2. Fungsi pengorganisasian3. Fungsi pelaksanaan/penggerakan4. Fungsi pembinaan5. Fungsi pencatatan dan pelaporan6. Fungsi evaluasi.

Dalam menjalankan perannya PLKB/PKB mempunyai fungsi-fungsi :

IV. URAIAN TUGAS PLKB/PKB BERDASARKAN FUNGSI-FUNGSINYA

a. Pendataan dan analisab. Menyusun rencana kegiatan

1. DALAM PERENCANAAN

• RK Mingguan• RK Bulanan

a. Pewadahanb. Pembagian tugas.

2. DALAM PENGORGANISASIAN

a. Bidang KB3. DALAM PENGGERAKAN

• Melakukan KIE• Memperoleh/mencari peserta KB baru• Pembinaan peserta KB lama• Rakor Desa/Kelurahan

• Penumbuhan/Pembinaan institusi• Membuat laporan• Pemberdayaan dan pelembagaan

PUP• Konseling• Pengayoman.

b. Bidang Pembinaan KS• Menumbuhkan, membina,

mengembangkan Klp. UPPKS, BKB, BKR, BKL.

• Memotivasi, menggali potensi yang ada untuk membantu keluarga pra sejahtera.

• Meningkatkan peran Bapak dalam ber KB

• Kegiatan lain yang diperlukan dalam menunjang pelaksanaan 8 fungsi keluarga.

4. DALAM PEMBINAANa. Pembinaan peserta KBb. Pembinaan terhadap institusi

masyarakatc. Pembinaan Kelompok-kelompok

kegiatan (BKB dll)d. Pembinaan kesepakatan yang telah

dibentuke. Pembinaan terhadap pencatatan dan

pelaporan.

5. DALAM PENCATATAN DAN PELAPORANa. Membuat pencatatan dan pelaporan

PLKB/PKB sendirib. Pembinaan pencatan dan pelaporan

kegiatan PPKBD, Sub P.PKBD

6. DALAM EVALUASIa. Evaluasi terhadap INPUT

• Dana• Tenaga• Sarana• Metoda

b. Evaluasi terhadap prosesc. Evaluasi terhadap out putd. Evaluasi terhadap faktor pendukung

atau hambatan

V. LOKASI KERJA1. Di lapangan wilayah kerja2. Di klinik3. Di Kantor (Kecamatan/Desa)

1. TUGAS PLKB/PKB DI LAPANGANa. Pendekatan dengan tokoh formal

b. Pendataan dan pemetaanc. Pendekatan tokoh in formald. Pembentukan KESEPAKATAN e. Penegasan kesepakatan

f. Advokasi KIEg. Pembentukan Grup Peloporh. Fasilitasi Pelayanani. Pembinaan j. Pencatatan, pelaporan dan evaluasi.

Pendekatan Tokoh Formal

Pendataan& Pemetaan

PendekatanTokoh Informal

PembentukanKesepakatan

Pemantapan KesepakatanPembentukan

Grup Pelopor

Advokasi KIE

Fasilitasi Pelayanan

Pembinaan

Evaluasi, Pencatatan dan Pelaporan

PLKB

1

2

3

4

5

67

8

9

10

10 LANGKAH PLKB

2. TUGAS PLKB/PKB DI KLINIK KBa. Mempelajari data peserta KB, IMPb. Menyampaikan kebutuhan prog. KB

wilayah garapannya.c. Membantu KIE kepada pengunjung

Klinik KBd. Membantu pencatatan pelayanan KBe. Membantu pencatatan pelaporan

f. Mengikuti kegiatan staf meetingg. Menyelenggarakan pencatatan dan pelaporan.

Seluruh kegiatan di lapangan, klinik, kantor harus tercatat

dalam buku visum kerja PLKB/PKB

BADAN KEPENDUDUKAN & KELUARGA BERENCANA NASIONAL

SIMPULAN• Mekop Lini Lapangan tdk berjalan secara

optimal krn keterbatasan SDM, khususnya PLKB

• Mekop lini lapangan tdk didukung dg dana operasional yg memadai

• Pd wilayah yg memiliki PLKB, tdk semua 10 langkah PLKB dilaksanakan.

• Pembinaan & fasilitasi secara berjenjang dr SKPD KB Kab ke lini lapangan tdk berjalan

• Secara operasional di sebagian wilayah fungsi PLKB dilaksanakan oleh tenaga lain seperti: PPKBD, PKK, Bidan, Babinsa, Toma, Toga, Todat & kader posyandu.

REKOMENDASI• Bg wilayah yg tdk memiliki PLKB atau jml PLKB sangat terbatas, dpt mengalihkan peran PPKBD (yg memenuhi persyaratan tertentu) menjadi “PLKB” dg legitimasi (surat keputusan) dr pimpinan daerah & didukung dg insentif yg memadai (baik dr APBD maupun APBN).

• Perlu dukungan dana operasional yg memadai baik dr APBD Kab./Kota maupun APBN utk mendukung pelaksanaan management MEKOP secara keseluruhan • Perlu penyederhanaan 10 langkah PLKB menjadi 7 langkah• Peningkatan pembinaan & fasilitasi ke lini lapangan secara berjenjang mulai dr kab/kota, Kec, Desa/Kel. & dusun, • Perlu dilakukan Studi OR utk kembangkan model Mekop Program KKB di Era Desentralisasi.

Rapat Koordinasitingkat desa

K E L U A R G APenyuluhan kader

Mini Loka karya Staff meeting

KIEolehTOMAdan

Aparat

PelayananKB

PertemuanKader RW/RT

MEKANISME OPERASIONAL PROGRAM KBDI TINGKAT LINI LAPANGAN (Pedoman)

PelayananKB

DESA/KEL

KECAMATAN

ForumKomunikasi

Sosial(Poktan KB-

KS)

Rapat KoordinasiTk Kecamatan

PelayananKB

JUSTIFIKASI PERUBAHAN MEKOP PROGRAM KKB LINI

LAPANGAN• Staff Meeting -- Pertemuan Konsolidasi Internal. – Keterbatasan PLKB, maka fungsinya digantikan PPKBD

yg keberadaannya bukan staff/bawahan dr Ka. UPT/PPLKB.

• Mekop selama ini hanya utk penggarapan program KB, belum komprehensif (Program Kependudukan, Keluarga Berencana & Keluarga Sejahtera).

• Pada wily Kec maupun Desa/Kel blm ada Tim Operasional Program (TOP) sbg Pengendali/Pembina

• Gedung Balai Penyuluhan di Tkt Kec. blm difungsikan penuh sbg Pusat Pelayanan Keluarga Sejahtera (PPKS)/ sbg senter seluruh pelayanan Program KKB tkt Kec.

USULAN MEKANISME OPERASIONAL PROGRAM KKB LINI LAPANGAN

RAKOR KKB TK

KEC

YAN KBTK KEC DI PUSKESMA

S

RAKOR KKB TK

DES/KEL YAN KB TK DES DI POSKESDE

S

PERT KONSOLID

ASIINTERNAL

TOP KKBTK DES/KEL

PELY KS(POKTAN

&/ TRIBINA)

KELUARGA

PERT LENGKAP

PLKB, IMP, & POKTAN

TOPKKB TK KEC

KIE OLEH KADER

POSYANDU

LOKMIN

BP/PPKS

PPLKB/KA UPT

KB

PKB/PLKB

PPKBD

PPKBD

PERUBAHAN/PENYEDERHANAAN LANGKAH KERJA PLKB

1. Pendekatan Tokoh Masyarakat (Formal & Informal)

2. Pendataan & Pemetaan

3. Pembentukan Kesepakatan

4. Advokasi & KIE KKB

5. Fasilitasi Pelayanan KB-KS

6. Pembinaan

7. Pengendalian, Pencatatan & Pelaporan

1. Pendekatan Tokoh Formal

2. Pendataan dan Pemetaan

3. Pendekatan Tokoh Informal

4. Pembentukan Kesepakatan

5. Penegasan Kesepakatan

6. Advokasi dan KIE

7. Pembentukan Group Pelopor

8. Fasilitasi Pelayanan KB-KS

9. Pembinaan

10. Pengendalian, Pencatatan & Pelaporan

Selamat berkarya !