Sekolah Kebanggaan - ypj.sch.id · SHARING THE PLANET Di unit 5 ini siswa kelas 4 belajar dan...

Post on 17-Mar-2019

221 views 0 download

Transcript of Sekolah Kebanggaan - ypj.sch.id · SHARING THE PLANET Di unit 5 ini siswa kelas 4 belajar dan...

Yth. Orang tua siswa SD YPJ Tembagapura, Selamat berjumpa kembali lewat media komunikasi Newsletter SD YPJ

Tembagapura di Tahun 2016. Selamat membaca dan menyimak pem-

belajaran kelas 4 unit 5 dengan tema SHARING THE PLANET dengan

ide sentral Kelangsungan Hidup Mahkluk Hidup tergantung pada Ke-

mampuannya Beradaptasi terhadap Perubahan-Perubahan Ekosistem

Develop the young

generation of intelligent,

character, faith, superior

and able to face the

challenges of the

present time

YPJ school value are Honety, Responsible Empathy,Open Mind and Integrity

Sekolah Kebanggaan

Yang Inovatif

& Progresif

NEWSLETTER SD YPJ TEMBAGAPURA VOLUME 20 , JUMAT, 22 APRIL 2016

SHARING THE PLANET

Di unit 5 ini siswa kelas 4 belajar dan memahami arti ekosistem, penggolangan hewan dan tumbuhan, siklus hidup,

rantai makanan, adaptasi dan simbiosis sehingga siswa dapat memahami ide sentral pembelajaran “ Kelangsungan

Hidup Mahkluk Hidup tergantung pada Kemampuannya Beradaptasi terhadap Perubahan-Perubahan Ekosistem” den-

gan baik.

Ekositem adalah sistem yang tediri dari mahluk hidup dan benda mati yang memiliki ketergantungan sama

lain untuk bertahan hidup.

Adaptasi adalah suatu kemampuan makhluk hidup dalam menyesuaikan keadaan dirinya dengan lingkungan tempat

hidupnya. Setiap mahluk hidup akan berusaha melakukan adaptasi untuk mempertahankan kelangsungannya sehingga

kelestarian hidupnya dapat terus terjaga.

Simbiosis berasal dari bahasa Yunani “sym” yang berarti “dengan” dan “biosis” yang berarti “kehidupan”.

Simbiosis merupakan interaksi antara dua organisme yang hidup berdampingan. Simbiosis mutualisme, parasit-

isme dan komensalisme.

Galeri Foto - Diorama

Galeri Foto - Kegiatan Siswa

SLC– Student Led Conference