Petunjuk Pelaporan Kampanye Kelambu Malaria dengan ... · Contoh Alur SMS Pelaporan ke nomor 93456...

Post on 26-Jun-2018

235 views 0 download

Transcript of Petunjuk Pelaporan Kampanye Kelambu Malaria dengan ... · Contoh Alur SMS Pelaporan ke nomor 93456...

0

2017

PetunjukPelaporanKampanyeKelambuMalariadenganAplikasiBerbasisSMS(RapidPro)WWW.KAMPANYEKELAMBU.INFOSUB-DIREKTORATMALARIA,DIREKTORATJENDERALPENCEGAHANDANPENGENDALIANPENYAKIT,KEMENTRIANKESEHATAN

1

DaftarIsi1. LatarBelakang..................................................................................................................2

2. TugasdanTanggungJawab..............................................................................................3

a) KaderDesa....................................................................................................................3

b) PetugasPuskesmas.......................................................................................................3

c) PetugasDinasKesehatanKabupaten/kota..................................................................3

e) Pejabat&StafKementrianKesehatan..........................................................................3

3. CaraPelaporanDistribusiKelambu..................................................................................4

4. CaraPendaftaransebagaiPenerimaLaporan..................................................................6

5. PetunjukPelaporanKunjunganMonitoring(ME)............................................................7

6. PetunjukuntukAksesWebsite.........................................................................................8

7. InformasiPenting.............................................................................................................8

8. Kontak..............................................................................................................................8

Lampiran1.ContohAlurSMSPelaporankenomor93456..................................................9

..........................................................................................................................................9

Lampiran2.ContohAlurSMSPendaftarankenomor93456sebagaiPenerimaLaporantingkatKabupaten/kotadanKecamatan...........................................................................10

............................................................................................................................................10

Lampiran3.ContohAlurSMSUbahDatakenomor93456...............................................11

Lampiran4.ContohAlurSMSuntukProvinsiPapuaBaratkenomor93456.....................12

2

1. LatarBelakangRapidPro adalah sebuah perangkat lunak berbasis SMS yang dapat dimodifikasi sesuaikebutuhan penggunanya. Sub-direktorat Malaria, Direktorat Jenderal Pencegahan danPengendalian Penyakit, Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, bekerja sama denganUNICEF Indonesia, menggunakan perangkat ini untuk memantau pelaksanaan programKampanye Kelambu Malaria pada tahun 2017 secara real-time supaya dapat segeramengidentifikasimasalahdilapangan.Gambar 1. Kerangka konsep penerapan RapidPro dalampemantauan Kampanye KelambuMalaria2017secarareal-time

Pelapormengirimkan laporan lewat SMS gratis bila terjadi kegiatan distribusi kelambu didesa.Datayangdilaporkanberupajumlahkelambuyangsudahdibagikansecarakumulatifsampai hari itu. Laporan akandianalisis olehRapidProdanumpanbalik diberikan kepadapelapor.PenerimalaporanakanmenerimalaporanlewatSMSsetiaphari(tingkatnasionaldanprovinsi)danseminggusekali(tingkatkabupaten)dariRapidPro.Pelapordanpenerimalaporanjugadapatmengakseswebsitewww.kampanyekelambu.infountukmelihatvisualisasidatacakupandistribusikelambusecarareal-timedalambentukpeta(loginmenggunakannomorhandphonemasing-masing).Sistempelaporaninimemungkinkanpetugas terkait untukmemonitor kegiatan di lapangan danmelakukan intervensi dengansegera.INGAT:Nomorhandphoneyangdigunakanolehpelapordanpenerimalaporantidakbolehsama!

3

2. TugasdanTanggungJawab

a) KaderDesaKaderdesabertugassebagaipetugaspelapordanmelaporkanlewatSMSsetiapkaliterjadikegiatandistribusikelambu.Jikakadertidakdapatmelaporkan,laporandapatdilakukanolehPetugasPuskesmasmelaluismsuntukdesatersebut.

b) PetugasPuskesmasPenanggungjawabkempanyekelambuPuskesmasbertugassebagaipelaporuntukmelaporlewatSMSuntukkegiatandistribusikelambudidesa-desayangbelumdilaporkanolehkaderdesa.Kepalapuskesmasbertugassebagaipenerimalaporan.

c) PetugasDinasKesehatanKabupaten/kotaPengelola programmalaria Kabupaten dapat melaporkan kegiatan distribusi kelambu didesa-desa yang belum dilaporkan oleh Puskesmas melalui menu Ubah Data di websitesetelahmengunggahdatadukunghasil pembagian kelambumassal di titik distribusi yangterdapattandatanganpenerimakelambu(Formulir1).Datadukungdapatdiunggahdalambentukdokumenfoto/scan/excel.Kepala Seksi P2 dan Kepala Bidang P2P bertugas sebagai penerima laporan tingkatkabupaten/kota.

d) PetugasDinasKesehatanProvinsiPengelolaprogrammalariaProvinsidapatmelaporkankegiatandistribusikelambudidesa-desayangbelumdilaporkanolehKabupatenmelaluimenuUbahDatadiwebsite setelahmengunggahdatadukunghasilpembagiankelambumassaldititikdistribusiyangterdapattanda tanganpenerimakelambu (Formulir 1).Datadukungdapatdiunggahdalambentukdokumenfoto/scan/excel.KepalaSeksiP2danKepalaBidangP2Pbertugassebagaipenerimalaporantingkatprovinsi.

e) Pejabat&StafKementrianKesehatanPejabatdanstafKementrianKesehatanyangdirekomendasikanolehSubditMalariadapatmenjadipenerimalaporantingkatnasional.

4

3. CaraPelaporanDistribusiKelambu

*) Kode desa dapat dilihat dan didownload dariwebsitewww.kampanyekelambu.infoatauditanyakankepadaPuskesmasdanDinasKesehatansetempat.

• Caramelapor:

a) LaporandikirimkansetiapterjadikegiatandistribusikelambumelaluiSMSgratis:

i. DiagramalurpelaporanlewatSMS

KetikMAL dankirimke93456

SetelahmendapatbalasanSMS,Pilih

opsisebagaipelapor

SetelahmendapatbalasanSMS,

Masukkan10digitKodeDesa

SetelahmendapatbalasanSMS,KonfirmasikanlokasiAnda.

SetelahmendapatbalasanSMS,MasukkanAPI2016untukdesayangakan

Andalaporkan

SetelahmendapatbalasanSMS,laporkanjumlahkelambuyangsudahditerimadidesaAnda.

SetelahmendapatbalasanSMS,Laporkanjumlah

kumulatifkelambuyangdibagikandidesaAndasampaipadahariitu

PELAPORANDISTRIBUSIKELAMBUVIASMSRAPIDPRO

1. KirimSMSgratiske934562. Ketikkatakuncinya:MAL3. Tunggubalasandanbalassesuaiinstruksi:

a. MasukkanKodeDesa*b. MasukkanAPIdesa2016(hanyaditanyasatukali,jikadata

tidakterdapatdisistem)c. Masukkantotaljumlahkelambuyangditerimadidesaanda

(hanyaditanyasatukali)d. Laporkanjumlahkumulatifkelambuyangsudahdibagikan

sampaidenganhariitu

INGAT:Janganmemasukkandatasebelummendapatbalasan(pertanyaan)melaluiSMS!

5

ii. DiagramalurpelaporanlewatSMSkhususuntukProvinsiPapuaBarat

b) Aturan‘Triple1’:pada1hariyangsama,1desahanyadapatdilaporkandari

1nomorhandphone.Satunomorhandphonedapatdigunakanuntukmelaporkanlebihdarisatudesa.

c) Cararevisidatayangsalah:

i) Revisidapatdilakukanpadahariyangsamasampaidenganjam22.00WIB.ii) Ketik UBAH dan kirim ke 93456 kemudian tunggu balasan dan ikuti

instruksiSMS.

iii) Revisiharusdikirimkandarinomorhandphone,lokasi,danhariyangsama.

Datarevisiakanmenghapusdatayangpernahdikirimkansebelumnyapadahariyangsama.

KetikUBAH dankirimke93456

SetelahmendapatbalasanSMS,Masukkan10digitKodeDesayanginginAndaubah

SetelahmendapatbalasanSMS,konfirmasikanlokasi

Anda

SetelahmendapatbalasanSMS,MasukkandatarevisiyangAndainginkanuntuk

desatersebut.

SetelahmendapatbalasanSMS,konfirmasidatarevisi

yangAndamasukkan

KetikPBMALdankirimke93456

SetelahmendapatbalasanSMS,masukkan7digitKodeKecamatan

SetelahmendapatkanbalasanSMS,

konfirmasikanlokasiAnda

SetelahmendapatkanbalasanSMS,ketiklaporandenganformat

D:(N)P:(N)M1:L/PM2:L/PM3:L/P

Terimakasih,Andasudahmelapor.

6

• SMSpengingatdanumpanbalik

No.

Waktu JenisSMS ContohIsiSMS

1. 06.00WIB Pengingat Selamatpagi.JikahariiniadapembagiankelambujanganlupamelaporkanjumlahkelambuyangdibagikandidesaAnda.KetikMALdankirimke93456.

2. SegerasetelahselesaimengirimlaporanviaSMS

Umpanbalik Terimakasih.Sampaihariini02-10-2017didesaDaruba,KabupatenMorotai,ProvinsiMalukuUtara,[N]([%])kelambutelahdibagikan.Totaltargetpopulasi[N].Info:www.kampanyekelambu.info

4. CaraPendaftaransebagaiPenerimaLaporan• Caramendaftar:

• Penerimaanlaporan

PenerimalaporantingkatkecamatandankabupatenakanmenerimalaporandalambentukSMS seminggu sekali setiap hari Senin pagi jam 07.00WIB. Sedangkan penerima laporantingkatnasionaldanprovinsiakanmenerimalaporansetiappagijam07.00WIB.No.

ContohIsiSMSLaporan PenerimaSMS

1. DistribusikelambudiKecamatanWayabula,KabupatenMorotai,ProvinsiMalukuUtaraadalah:500kelambu(45%).Totaltargetpopulasikecamatan1200.Laporandari20desadaritotal25desa.HarapmelaporkandatayangkosongmelaluiSMS.Detilinfowww.Kampanyekelambu.info

KepalaPuskesmastingkatKecamatan

2. DistribusikelambudiKabupatenMorotai,ProvinsiMalukuUtaraadalah:60%danmencakup70%penduduktarget.Datadari7kecamatandaritotal7kecamatan.Detil:www.Kampanyekelambu.info

DinasKesehatandiKabupaten/kota,DinasKesehatandiProvinsi,KementrianKesehatan

KetikMAL dankirimke93456

SetelahmendapatbalasanSMS,pilih

opsisebagaipenerimalaporankabupatenataukecamatan

SetelahmendapatbalasanSMS,

Masukkan4digitKodeKabupaten/7

digitKodeKecamatan

Setelahmendapat

balasanSMS,KonfirmasikanlokasiAnda

Andatelahterdaftar

7

5. PetunjukPelaporanKunjunganMonitoring(ME)Kunjungan monitoring Kampanye Kelambu Malaria ke lapangan mengikuti PedomanKampanyeKelambuKementrianKesehatan(PKMF/PKMT).Formulirkunjunganrumahtangga(FormulirB)dilaporkanmelaluiSMSRapidProolehpetugasmonitoring(kabupaten/provinsi/pusat/TWG)denganalursebagaiberikut:

1.Ketik MEkirimke93456

2.Masukkan10digitKodeDesa

3.KonfirmasikanlokasiAnda

4.AndaakanmelaporkanKK[#]Desa[x].Masukkanjumlahpenghunirumah(angkasaja)

5.Masukkanjumlahkelompoktidur(angkasaja)

6.Masukkanjumlahbalita(angkasaja)

7.Masukkanjumlahibuhamil(angka

saja)

8.Masukkanjumlahkelambuyangditerimadari

kampanyemassal(angkasaja)

9.Masukkanjumlahkelambuyangmasihadasaatsurveydilakukan(angkasaja)

10.Sebutkanalasankenapakelambutidakadasaatsurvey:a)Diberikankepadaoranglain,b)dijual,c)dibawakekebun,d)rusak,e)lainnya.Bisalebihdarisatu,jawabdenganabjadtanpa

spasi.Cth:ad

11.Masukkanjumlahkelambuyangdipasang(angkasaja)

12.SebutkanalasankenapakelambuTIDAkdipasang:a)Terlalubanyakkelambu,b)Kelambubelum

dipasang,c)Tidaksukabahan/warna,d)panas,e)tidakadanyamuk,f)tidakadamalaria,g)

lainnya.Bisalebihdarisatu,jawabdenganabjadtanpaspasi,cth:bfg

13.MasukkanJumlahbalitatidurpakaikelambutadimalam(angkasaja)

14.MasukkanJumlahibuhamil

tidurpakaikelambutadimalam(angka

saja)

15.MasukkanJumlahpenghuniyangtidurTIDAKpakaikelambutadimalam(angkasaja)

16.Sebutkanalasan(bisalebihdarisatu)kenapapenghuniTIDAKtidur

pakaikelambu:a)Kelambukurang,b)Kadang-kadangdipakai,c)Kelambudipakaiuntukyanglain,d)Tidakperlupakaikelambu,e)lainnya.Bisalebihdarisatu,jawabdenganabjadtanpa

spasi.Cth:bd

17.SebutkanapakahperawatankelambusudahCUCI,JEMUR,GANTUNGdenganbenar(jawab

denganY/Tuntuksetiapopsi)contoh:YTT,YYT,YYY

18.TerimakasihataslaporanAnda.Untukmemasukkandatalainketik:1(KKselanjutnya),2(desalain),3(selesai)

8

6. PetunjukuntukAksesWebsite• Loginkewww.kampanyekelambu.infomenggunakannomorhandphoneAndayang

sudahterdaftarsebagaipenerimalaporanataupernahdigunakanuntukmelaporkandatamelaluiSMS.

• Laporan yangditampilkandiwebsite diperbarui secara real-timeberdasarkandatadarikaderdesauntuklaporancakupandistribusikelambu.

• Fiturwebsite:o Dasbor:dataditampilkandalambentukpetacakupan,grafikdantabel.o Kode wilayah: kode wilayah kabupaten/ kota, kecamatan, dan desa bisa

didapatkandisini.o Hubungikamio Exportdata:datadapatdiunduhdalambentuktabelexcel,PDF,danJPG/JPEG

7. InformasiPenting1. Anda tidak dapat berstatus sebagai penerima dan pengirim laporan sekaligus. Jika

terjadikekeliruanpadasaatmemilihstatusmelaluiSMS,harapmenghubungikamimelaluiemailkecontact@kampanyekelambu.info

2. KecepatanresponSMSdariRapidProakantergantungdarikekuatansinyalhandphonedankemampuanjangkauanpenyedialayanantelekomunikasi.

8. KontakJikaAndamemerlukaninformasilebihlanjut,mohonmenghubungikamimelalui:

1. Website :http://www.kampanyekelambu.info2. Alamatemail :contact@kampanyekelambu.info3. NomorHp :

a. 081282438087 (BuFajar-SubditMalaria)b. 08111005611 (PakMade-Unicef)c. 082113733470 (BuSuci-Unicef)

9

Lampiran1.ContohAlurSMSPelaporankenomor93456

MAL

SelamatDatangdiPelaporanDistribusiKelambu.Kirimangka:1.Pelapor,2.PenerimaLaporanKabupaten/Kota,3.PenerimaLaporanKecamatan

1

Silahkanmasukkan10digitkodeDesa,Cth:8201090034.Jikatidaktahu,silahkancaridipedomanatauklikwww.kampanyekelambu.info

8201090034

AndaberadadiProv.MalukuUtara,KabupatenHalmaheraBarat,DesaGamtala.JikaBENARkirimangka1,JikaSALAHkirimangka2.

1

SebutkanJUMLAHkelambuyangsudahdibagikansampaihariini,12-06-2017diKelurahan/desaGamtala.Contoh:200

200

Jumlah kelambu yang sudah dibagikan sampai dengan hari ini, 12-06-2017adalah200kelambu.JikaBENARkirimangka1,jikaSALAHkirimangka2.

Terima kasih, sampai hari ini 12-06-2017, di desa Gamtala, KabupatenHalmaheraBarat(populasi100.000):200(10%)kelambutelahdibagikan,sisa2800.www.Kampanyekelambu.info.

1

SebutkanangkaAPI2016diKelurahan/DesaGamtalasampaiduadesimalContoh:7,55.Jikatidaktahu,silahkanmenjawabdenganmengirimTIDAK

TAHU.

7,55

SebutkanJUMLAHkelambuyangdidapatdiKelurahan/desaGamtala.Masukkanhanyadenganangka.Contoh:5000

3000

10

Lampiran2.ContohAlurSMSPendaftarankenomor93456sebagaiPenerimaLaporantingkatKabupaten/kotadanKecamatan

MAL

SelamatDatangdiPelaporanKampanyeKelambuMalaria.Kirimangka:1.Pelapor,2.PenerimaLaporanKabupaten/Kota,3.

PenerimaLaporanKecamatan

2

Silahkanmasukkan4digitkodeKabupaten,Cth:8201.Jikatidaktahu,silahkancaridi

pedomanatauklikwww.kampanyekelambu.in

8201

AndaberadadiProv:MalukuUtara,KabupatenHalmaheraBarat.Jikabenarkirimangka1,untukmengubahkirimangka

2.1

Terima kasih. Anda telahterdaftar sebagai penerimalaporan di KabupatenHalmaheraBarat.

3

Silahkanmasukkan7digitkodeKabupaten,Cth:8201090.Jikatidaktahu,silahkancaridi

pedomanatauklikwww.kampanyekelambu.info

8201090

AndaberadadiProv:MalukuUtara,KabupatenHalmaheraBarat,KecamatanJailolo.Jikabenarkirimangka1,untukmengubahkirimangka2.

1

Terima kasih. Anda telahterdaftar sebagai penerimalaporan di Kecamatan Jailolo,KabupatenHalmaheraBarat.

Kabupaten/kota Kecamatan

11

Lampiran3.ContohAlurSMSUbahDatakenomor93456

UBAH

Perubahan hanya bisa dilakukan untuk data yang masuk hari ini.Kirimkankodedesayangakandiubahdatanya.Contoh:8201090034

8201090034

Andasudahmelaporbahwasampaitanggal10-10-2017ada200kelambuyangsudahdibagikandidesaGamtala.MasukkandatabaruyangAndainginkan.

300

KelambuyangdibagikandidesaGamtalasampaitanggal10-10-2017adalah300.JikaBENARkirimangka1.JikaSALAHkirimangka2

1

Terima kasih, sampai hari ini 10-10-2017, di desa Gamtala, KabupatenHalmaheraBarat(populasi100.000):300(15%)kelambutelahdibagikan,sisa2700.www.Kampanyekelambu.info.

AndaakanmelaporkanDesaGamtala,KabupatenHalmaheraBarat.Jikabenarkirimangka1,untukmengubahkirimangka2.

1

12

Lampiran4.ContohAlurSMSuntukProvinsiPapuaBaratkenomor93456

SMSyangAndakirim

SMSyangAndaterima

Pbmal9101050011d:11p:22m1:33/88m2:44/77m3:55/66

Terimakasih,Sampaitanggal11-10-2017diDesaKOTAMKelambuDIBERIKAND:11,DIPASANGP:22,M1:33/88,M2:44/77,M3:55/66.www.kampanyekelambu.info