PENGADAAN SUMBER DAYA...

Post on 26-Apr-2019

458 views 8 download

Transcript of PENGADAAN SUMBER DAYA...

1

2

PENGADAAN

SUMBER DAYA MANUSIA

3

Pentingnya pengadaan SDM

SDM merupakan suatu assetorganisasi yang sangat vital, karenaitu keberadaannya dalam organisasitidak bisa digantikan oleh sumberdaya lainnya.

4

Pentingnya SDM menentukan

keberhasilan ataupun kegagalan

dalam organisasi adalah

implementasi manajemen SDM

5

Job study

Analisa Jabatan

Job description

Job spesification

Penetapan analisis jabatan yang tepat akan sangat bermanfaat bagi organisasi ketika mengoperasikan aktivitas bisnisnya

Job evaluation

Mempelajari tugas, proses kerja, tanggungjawab, dan persyaratan personal yangdibutuhkan oleh suatu jabatan.

Uraian tugas pekerjaan secara rinci

Rincian yang lebih spesifik dari deskripsitugas

Untuk mengukur keberhasilan pelaksanaanPekerjaan berdasarkan deskripsi tugas.

6

Analisa Kebutuhan SDM

• Jika ternyata jumlah personil yang dibutuhkan melebihi tenagayang tersedia, maka dikeluarkan kebijakan rekruitmen untukmenarik sejumlah calon pegawai baru yang memenuhi kualifikasi;Sebaliknya jika jumlah penawaran tenaga kerja melebihi kebutuhanmaka dilakukan kebijakan rekrutmen, yaitu tidak menambahjumlah pegawai baru melainkan dengan mengadakan pengembanganSDM melalui pendidikan atau pelatihan, untuk memenuhi kualifikasikompetensi yang dibutuhkan.

Perencanaan SDM disusun berdasarkan hasilanalisis terhadap kondisi internal saat ini yangdipadukan dengan analisis prediksi kebutuhandimasa yang akan datang (current condition andfuture needs analysis)

7

Penarikan SDM

Penarikan (recruitment)

Pemilihan (selection)

Penempatan (placement)

Orientasi (orientasion) pegawai

Sumber internal Sumber Eksternal

Preferensi penerimaan pegawai dilakukan atasdasarKebutuhan formasi (tingkat pengetahuan,keterampilan,Pengalaman, dan pendidikanpelamar).

The right man in the right place and theright man Behind the right job

Peran dan tugas, struktur organisasiperusahaan, kebijakanKebijakan yangberlaku, pimpinan dan rekan kerjanya

8