Latihan Soal Sbmptn 2015 Saintek

Post on 17-Jan-2016

324 views 17 download

description

Soal Sbmptn Saintek ini diharapkan dapat membantu adik-adik dalam mengerjakan soal Sbmptn nantinya.

Transcript of Latihan Soal Sbmptn 2015 Saintek

LATIHAN SOAL SBMPTN

1. Diketahui f(x) = (x–1)(x3–ax2–bx+4) + adengan a dan b adalahkonstanta. Jika f '(x)habis dibagi (x–1) dansalah satu nilaiekstremnya adalah 4maka 2a – b=(A) 5 (C) 7 (E) 9(B) 6 (D) 8

2. Diketahui sebuah barisan:4 7 13 25, , , , ....3 6 12 24

Jumlah delapan sukupertama barisan tersebutadalah ….

(A) 71 26 23

(B) 71 27 23

(C) 818 · 23

(D)82 28 3

(E)81 28 3

3. Jumlah dari semuabilangan bulat x yangmemenuhi pertidak-samaan2x 2

3 < 8

9 < x 44

adalah ….(A) 7 (C) 5 (E) 3(B) 6 (D) 4

4. Misalkan x dan y bilanganbulat yang memenuhisistem 2 22x 2y 2xy 6x y 17 0

x y 2

Maka nilai dari x2 – y2 =....(A) –8 (D) 8(B) –6 (E) 10(C) 6

5. Jika x memenuhi per-samaan berikut :

p q p q ...q p q p = px · q–x,

maka nilai x adalah ....

(A) 13 (D) 5

16(B) 2

3 (E) 58

(C) 32

6.

2

b(1 ). tan(b a)lim aa b (sina.cosb cosa.sinb) =

....

(A) 1b (D) 1

b(B) –b (E) b(C) –2b

7. Sebuah balok ABCD.EFGH dengan koordinat

titik D (0, 0, 0), A 7, 0, 0 ,C (0, 2, 0) dan titikH (0, 0, 4). Jarak titik Bke garis DG adalah ....(A) 2 2(B) 2 55(C) 2 2555(D) 1 2555(E) 1 2515

8. Garis L sejajar dengangaris 2x – y = 10 danmelalui titik (2, –4). GarisL tersebut menyinggungsebuah parabola yangmelalui tiga titik (1, 3),(–1, 15) dan (0, 8) di titikP. Koordinat titik P adalah(A) (4, 0) (D) (0, 4)(B) (4, 1) (E) (2, 0)(C) (–4, 0)

9. Diketahuif: R R yang memenuhif(f(x)) = (x2 – 2) . f(x) – 2x2.Maka nilai f(2) adalah(A) 4 (D) –2(B) 2 (E) –1(C) –4

10. Dalam sebuah kantongberisi 2 bola putih dan 3bola hitam. Sebuah boladiambil 5 kali denganpengembalian. Peluangterambilnya 4 bola diantaranya putih adalah

(A) 48625 (D) 8

625(B) 32

625 (E) 4625

(C) 16625

11. Jika f(x) = x2, maka luasdaerah yang dibatasikurva y = 4 – f(x),y = 4 – f(x – 4) dan garisy = 4 adalah ...(A) 12 (D) 4

(B) 163 (E) 11

3(C) 5

12. Dari sehelai karton akandibuat sebuah kotak tanpatutup dengan alas persegi.Jika jumlah luas alas dansemua bidang sisi kotakadalah 108 cm2, makavolume kotak terbesaryang mungkin adalah ….(A) 729 cm3

(B) 629 cm3

(C) 314 cm3

(D) 1314 2 cm3

(E) 108 cm3

13. Hasil daricsc 102° · sec 78° · cos 66°= ....

(A) 12 (D) 2

(B) 1 (E) 3

(C) 32

14. A adalah matriksortogonal jika memenuhihubungan T 1A A .

Jika A =

2 23 3

2 13 3

2 13 3

xy

zadalah matriks ortogonal,

maka nilai 3x – zy = ....

(A) 3 (D) 23

(B) 2 (E) 13

(C) 43

15. Vektor u

= ˆa i – ˆaj + ˆbktegak lurus dengan vektor

v = 1 i2

+ 6 j + 4 k3

dan u

· u v

= 26,maka nilai a akanmemenuhi persamaan....(A) 73a2 – 216a – 304 = 0(B) 73a2 – 216a + 304 = 0(C) 63a2 – 212a – 204 = 0(D) 73a2 + 216a – 304 = 0(E) 73a2 – 214a + 304 = 0

16. Grafik di bawah inimenunjukkan hubunganantara kecepatan danwaktu sebuah bendabergerak lurusV(m/s)

V

20

0 6 12 15t(s)

Jika jarak yang ditempuhbenda selama 10 detikpertama 270 m, makaV = ….(A) 25 m/s(B) 30 m/s(C) 35 m/s(D) 40 m/s(E) 45 m/s

17. Dua benda M1 = 3 kg danM2 = 2 kg dihubungkandengan tali dan katrolseperti pada gambar.(g = 10 m.s–2)

M1

M2

Jika koefisien gesekanantara benda M1 danmeja 0,2, maka besarnya

tegangan tali adalah ….(A) 12,5 N(B) 13,2 N(C) 14,4 N(D) 15,3 N(E) 16,6 N

18. Benda A bermassa 2 kgbergerak dengan ke-cepatan 8 m/s bertum-bukan dengan benda Bbermassa 8 kg. Setelahtumbukan kedua bendamenyatu dan energisistem tersisa sebesar 80joule, maka kecepatanbenda B sebelum tum-bukan adalah ....(A) 0 (D) 3 m/s(B) 1 m/s (E) 4 m/s(C) 2 m/s

19. Perhatikan gambar!–q

r

q1

r

P

–q

r

Jika di titik P diletakkanmuatan q maka muatantersebut tidak mengalamigaya listrik. Besarmuatan q1 adalah

(A) 1 q2(B) 1 q3(C) 1 2 q2(D) 1 3 q2(E) 1 3 q3

20.3

2

6

2 2

12 V

Dari gambar di atas,besar arus listrik yangmengalir pada hambatan3 adalah ....(A) 1 A (D) 4 A(B) 2 A (E) 5 A(C) 3 A

21. Dua buah kawat sejajaryang panjangnya masing-masing 1 m, (lihatgambar) dan dialiri arus40 A yang berlawananarah.

2

1

40 A

40 A

2 cm

Untuk mengimbangigaya tolak magnetik,maka massa benda yangharus diletakkan di ataskawat 2 adalah ....

(A) 1 gr (D) 1,6 gr(B) 1,2 gr (E) 1,8 gr(C) 1,4 gr

22. Gas monoatomik sebanyak2 mol mula-mula bersuhu27°C dan tekanannya3 × 105 Pa mengalamiproses isokhorik sehinggatekanannya menjadi4 × 105 Pa. Besarperubahan energi dalamgas bila tetapan gasuniversal 8,31 J/mol Kadalah ....(A) 1108 J (D) 2908 J(B) 2077 J (E) 4155 J(C) 2493 J

23. Mesin carnot bekerjadiantara dua reservoirbersuhu 27°C dan 327°Cdan setiap detiknyamenyerap energi 8000joule. Apabila mesindigunakan mengangkatbeban 200 kg, setelah 10detik maka beban dapatterangkat setinggi ....(A) 20 m (D) 23 m(B) 21 m (E) 24 m(C) 22 m

24. Suatu berkas cahayamonokromatis denganpanjang gelombang8 × 10–7 m dilewatkanmelalui sepasang celahsempit yang terpisahkanpada jarak d = 4 × 10–5 mmembentuk pola inter-ferensi pada layar yangberjarak L = 1,5 m daricelah tersebut. Jikapercobaan ini dilakukandalam air yang indeks

biasnya 43 , maka jarak

antara dua garis terangyang berdekatan adalah(A) 2,25 cm(B) 2,5 cm(C) 1,25 cm(D) 2,4 cm(E) 3,6 cm

25. Sebuah sumber bunyimemancarkan bunyidengan energi yangsama ke segala arah.Seseorang yang berada4 m dari sumber bunyimendengar bunyitersebut dengan intensitasI. Sesaat kemudian,orang tersebut bergerak2 m menjauhi sumberbunyi dan mendengarbunyi dengan intensitasI1. Maka perbandingan

1

II =

KLIK >> WWW.E-SBMPTN.COM

LATIHAN SOAL SBMPTN

(A) 12 (D) 4

9(B) 2 (E) 1

(C) 94

26. Sebuah gelombangtransversal memilikiperiode 4 sekon. Jikajarak antara dua titikberurutan yang ber-lawanan fase adalah16 cm, maka cepatrambat gelombangtersebut adalah .…(A) 64 cm/s(B) 32 cm/s(C) 16 cm/s(D) 8 cm/s(E) 4 cm/s

27. Jika 75% sebuah bahanradioaktif meluruh dalamwaktu 10 hari. Banyaknyabahan radioaktif yangtersisa setelah 15 hari(A) 10%(B) 12,5%(C) 15%(D) 17,5%(E) 18,5%

28. Saat terjadi efek fotolistrik,jumlah elektron yanglepas dapat diperbanyakdengan memperbesarfrekuensi cahaya yangdigunakan.

SEBABSemakin besar frekuensicahaya yang digunakanpada efek fotolistriksemakin besar pulaenergi kinetik elektron fotoyang dihasilkan.

29. Seorang peneliti sedangmemeriksa bakteridengan menggunakanlensa cembung 20 dioptrisebagai kaca pembesar.Pernyataan berikut yangbenar adalah .....(1) fokus lensa

cembung = 5 cm(2) perbesaran sudut

sama dengan 5 bilabayangan akhirberada di takhingga

(3) perbesaran sudutsama dengan 6 bilabayangan akhirbenda sejauh 25 cm

(4) jarak bayanganmaya adalah 30 cmjika jarak benda 6 cm

30. Sebuah partikel bermassam0, bergerak dengan

kecepatan 1 22 c, maka....

(1) m = 12 m0

(2) m = 2 m0

(3) Ek = 2 E0

(4) L = 1 22 L0

31. Senyawa organik ter-susun dari C = 53,3%,H = 15,6% dan sisanyaN. Jika 9 gram senyawatersebut dilarutkan dalam50 gram air (Kf = 1,86°C/m)terbentuk larutan yangmembeku pada suhu–7,44°C, maka rumusmolekul senyawatersebut adalah ....(Ar C = 12, H = 1, N = 14)(A) C2H5N(B) C2H6N2(C) C2H7N(D) C2H8N2(E) C2H9N

32. LSD (Lysergic aciddiethylamide) adalahsuatu zat halusinogenyang sangat kuatmempunyai rumusmolekul C20H25N3O. JikaAr C = 12, N = 14, H = 1,dan O = 16, maka kadarnitrogen dalam LSDadalah(A) 13% (D) 29%(B) 17% (E) 39%(C) 26%

33. Jumlah isomer senyawadengan rumus molekulC4H8 adalah ....(A) 4 (C) 6 (E) 8(B) 5 (D) 7

34. Pada suhu tertentu,sebanyak 1 mol N2O4dimasukkan dalam suatuwadah bervolume 1 literdan dibiarkan teruraihingga mencapai ke-setimbangan sesuaipersamaan reaksi:N2O4(g) 2NO2(g).Jika pada saat setimbangditemukan bahwa ada xmol N2O4 yang telahterdissosiasi, maka padasuhu tersebut harga Kcadalah ....

(A) 21 x2x

(B) 1 x2x

(C) 22x

1 x

(D) 24x

1 x

(E) 24x

1 x

35. Data percobaan penentuanlaju reaksi:C(s) + 2Cl2 CCl4

disajikan pada tabelberikut.

0

1 1 1 1Laju awal VC C

Percobaan mol 1.1 : mol 1.L mol.L S1 0,4 0,2 0,42 0,8 0,2 0,83 0,4 0,8 1,6

Satuan K untuk per-samaan laju reaksi di atasadalah(A) M.s–1 (D) M2s–1

(B) M–1s–1 (E) M–1s(C) M–2s–1

36. Elektrolisis larutanCuSO4 dihasilkan 3,36liter gas oksigen (STP).Banyaknya muatanyang dilewatkan melaluilarutan tersebut adalah....(A) 0,15 F(B) 0,30 F(C) 0,40 F(D) 0,60 F(E) 0,75 F

37. Entalpi pembakaranpropana, C3H8 menjadiCO2 dan H2O adalah–2200 kJ/mol. Jika padapembakaran sejumlahtertentu gas propanadihasilkan panassebanyak 13.200 kJ,maka banyaknya gasCO2 yang dihasilkanadalah(A) 6 mol(B) 9 mol(C) 12 mol(D) 15 mol(E) 18 mol

38. Reaksi-reaksi setimbangberikut akan bergeser kekanan jika dimampatkan,kecuali(A) 2NO(g) + Cl2(g)

2NOCl(g)(B) 3N2(g) + 2H2O(g)

2N2O(g) + N2H4(g)(C) 4NO(g) + 6H2O(g)

4NH3(g) + 5O2(g)(D) 2SO2(g) + O2(g)

2SO3(g)(E) CH4(g) + H2O(g)

CO(g) + 3H2(g)

39. Bilangan kuantum yangmungkin untuk suatuorbital adalah ....(A) n = 4; 1 = 2; m = 3;

s = 12

(B) n = 3; 1 = 3; m = 2;s = 1

2(C) n = 2; 1 = 0; m = -1;

s = 12

(D) n = 4; 1 = 2; m = 0;s = 1

2

(E) n = 3; 1 = 1; m = 2;s = 1

2

40. Unsur M dengan nomoratom 20 membentuksenyawa dengan unsurN yang bernomor atom17. Rumus senyawadan jenis ikatan antara Mdan N adalah(A) MN2 – ionik(B) M2N – kovalen(C) M2N3 – ionik(D) M3N2– kovalen(E) MN3 – ionik

41. Atom S dalam senyawaVOSO4 tidak dapatdioksidasi lagi.

SEBABBilangan oksidasi Spaling tinggi adalah +6.

42. Iod dapat dihasilkan jikake dalam larutan yangmengandung ion iodidadialirkan gas klor.

SEBABSifat oksidator klor lebihkuat dibandingkan sifatoksidator iodium.

43. Jika diketahui nomor atomBr = 35 dan F = 9, makapernyataan berikut yangbenar untuk senyawaBrF3 adalah ....(1) hibridisasi yang

terjadi adalah sp3d(2) merupakan molekul

polar(3) tidak menuruti kaidah

oktet(4) bentuk molekulnya

seperti huruf T

44. Salah satu cara untukmembuat gas oksigenadalah dengan me-manaskan KClO3, sesuaireaksi :2KClO3 2 KCl + 3O2.Dalam suatu prosespemanasan, gas oksigenyang dihasilkan ditampungdalam suatu wadah 150 mLpada suhu 30°C dantekanan akhir gas adalah570 mmHg, maka (Ar O =16, K=39, Cl = 35,5; R =0,082 L. atm/mol.K,1 atm = 760 mmHg)(1) berat gas O2 yang

dihasilkan adalah0,145 g

(2) tekanan gas yangdihasilkan adalah0,75 atm

(3) setiap mol KClO3yang dipanaskanmenghasilkan 1,5mol gas oksigen

(4) jika 1 kg KClO3dibakar, akan

dihasilkan 1,5 kg gasoksigen

45. Dalam bejana 10 literterdapat 0,006 mol H2,0,04 mol I2, dan 0,02 molHI sesuai reaksi dibawah.H2(g) + I2(g) 2HI(g),nilai Kc pada suhu 275oCadalah 54.Pernyataan yang benar(1) Penurunan tekanan

akan meningkatkangas H2

(2) kese t i m banganbergeser ke kanan

(3) reaksi tidak akanberlangsung padasuhu kamar

(4) Penambahan gasH2 akan meningkat-kan jumlah HI

46. Fungsi badan golgi padasel eukariotik adalah ....(A) berperan dalam

sintesis protein(B) sebagai organel

sekresi(C) pusat pengendali

genetik(D) tempat proses

fotosintesis(E) tempat proses

glikolisis

47. Berikut ini beberapakelompok protozoa yangm e n g u n t u n g k a nmanusia, kecuali ....(A) Globigerina sp.(B) Euglena viridis(C) Foraminifera(D) Trypanosoma evansi(E) Radiolaria

48. Hormon pada tumbuhanyang menghambatpertumbuhan tanamandan terkait dengan waktujatuhnya buah padatanaman budidayaadalah ....(A) auxin(B) sitokinin(C) giberelin(D) asam absisat(E) asam traumalin

49. Produk yang tidakdihasilkan dari reaksifermentasi alkohol adalah....(A) kalor dan ATP(B) CO2 dan energi(C) etil alkohol dan CO2(D) energi dan etanol(E) ATP dan molekul air

KLIK >> WWW.E-SBMPTN.COM

LATIHAN SOAL SBMPTN

50. Ciri yang dimiliki olehgenerasi sporofit padabryophyta adalah ....(A) merupakan generasi

yang dominan hidup(B) memiliki akar,

batang, dan daunsejati

(C) sporangium terletakpada ujung darisporofit

(D) telah memilikipembuluh angkut

(E) memiliki susunankromosom dikarion

51. Seorang laki-laki butawarna menikah denganseorang wanita normal,anak perempuannyayang normal menikahdengan laki-laki butawarna. Kemungkinanlahir anak yang butawarna adalah ....(A) 12,5%(B) 25%(C) 37,5%(D) 50%(E) 75%

52. Perbandingan strukturantara sayap kupu-kupudan sayap burungmerupakan konsepperbandingan yangbersifat ....(A) adaptif(B) homologi(C) evolusi(D) analogi(E) fungsional

53. Berikut ini adalah tahapandalam kultur jaringan:1. perbanyakan planlet2. pembentukan kalus

sel3. aklimatisasi tanaman

baru di tanah4. penumbuhan jaringan

pada mediumUrutan tahapan yangbenar adalah ....(A) 1–2–3–4(B) 2–3–1–4(C) 3–2–4–1(D) 3–1–2–4(E) 4–2–1–3

54. Pernyataan berikut yangbukan merupakandampak eutrofikasiadalah(A) m e n i n g k a t n y a

populasi tumbuhanair tertentu

(B) berkurangnya kadarO2 terlarut

(C) m e n i n g k a t n y asedimen

(D) meningkatnya CO2terlarut

(E) m e n i n g k a t n y apopulasi ikan

55. Bakteri sulfur digolongkanpada organisme kemo-autotrof.

SEBABBakteri sulfur dapatmensintesis senyawaorganik dengan meng-gunakan energi kimiahasil reaksi sulfurisasi.

56. Pencernaan mekanikdapat terjadi di dalamrongga mulut.

SEBABProses pencernaan padaorgan tubuh selain ronggamulut hanya merupakanpencernaan kimiawi.

57. Dibawah ini yangmerupakan fungsi darineuroglia adalah ….(1) m e m p e r k u a t

integritas struktursistem saraf danfungsi metabolisneuron

(2) membantu neurondalam pembukaangerbang Na+

(3) sebagai barier atausawar neurondengan jaringan lain

(4) membantu neurondalam mempercepathantaran impuls

58. Hewan yang memilikiperedaran darah tertutup,diantaranya:(1) katak dan ikan(2) cacing tanah dan

belut(3) buaya dan ayam(4) belalang dan kupu-

kupu

59. Pada sebuah populasidapat terjadi interaksiyang bersifat seperti dibawah ini:(1) kompetisi(2) predasi(3) kanibalisme(4) simbiosis

60. Produk yang dihasilkandari reaksi Hillfotosintesis:(1) Adenosin Trifosfat(2) Senyawa NADPH2(3) Oksigen(4) Glukosa

KLIK >> WWW.E-SBMPTN.COM

LATIHAN SOAL SBMPTN

Pilihlah jawaban yangmemilik i arti sama(sinonim) dengan katayang diberikan padasoal.

1. DENSITAS(A) kelenturan(B) kekuatan(C) kerapatan(D) intensitas(E) kekerapan

2. LEGALITAS(A) keabsahan(B) masalah hukum(C) tanda setuju(D) tidak sah(E) persetujuan

Pilihlah jawaban yangmemiliki arti berlawanan(antonim) dengan katayang diberikan padasoal.

3. ANOMALI(A) kelainan(B) stagnan(C) normal(D) nomaden(E) menetap

4. YUANA(A) muda(B) tua(C) anak(D) kakak(E) sepupu

Pilihlah jawaban yangsesuai agar hubungandua kata di sebelah kiridan kanan tanda memiliki hubungan yangsepadan.

5. analgesik : ... ... :gesekan(A) kimia – fisika(B) obat – gaya(C) nyeri – lubrikan(D) apotik –

sentuhan(E) tablet – lecet

6. api : ... ... : asin(A) bakar – kecap(B) masak – makanan(C) hangus – bumbu(D) panas – garam(E) nyala – rasa

7. balada : ... ... :minuman(A) puisi – makanan(B) lagu – kopi

(C) rempah – hidangan(D) kehidupan – haus(E) nyanyian – cair

8. bata : ... ... : semen(A) padat – serbuk(B) tembok –

bangunan(C) balok – pasir(D) rumah – perekat(E) tanah liat – beton

9. belajar : ... berpikir : ...(A) pandai – arif(B) pintar – bertindak(C) ujian – hitungan(D) bodoh – miskin(E) pelajar – pengajar

10. benar : ... watak : ...(A) salah – tabiat(B) mutlak – relatif(C) peraturan –

kebiasaan(D) menang – karakter(E) betul –

temperamen

11. beras : ... kedelai: ...(A) vitamin – protein(B) tepung – biji(C) nasi – tempe(D) padi – tahu(E) karbohidrat –

susu

12. cangkul : ... jaring: ...(A) pistol – sawah(B) petani – nelayan(C) padi – bahari(D) bajak – pancing(E) tanah – laut

13. ... : jari kalung : ...(A) telunjuk – emas(B) kuku – rantai(C) berhitung –

berhias(D) cincin – leher(E) tangan –

perhiasan

14. ... : penggelapan karya tulis : ...(A) kolusi – penelitian(B) kejahatan –

keilmuan(C) keuangan – sastra(D) fiktif – obyektif(E) dana –

penjiplakan

15. ... : air air : ...(A) api – tanah(B) bening – jernih(C) mineral – murni(D) laut – danau(E) es – uap

Pilihlah jawaban yangmerupakan kesimpulandari pernyataan padasoal!

16. Jika hari hujan,maka udara terasadingin.Saat udara dingin,tubuhku terasa ngilu.(A) Saat hujan

tubuhku tidakterasa ngilu.

(B) Tubuhku ngiluterjadi pada saatbukan hari hujan.

(C) Tubuhku ngilubukan karenaudara yangdingin.

(D) Saat hari hujantubuhku terasangilu.

(E) Saat hari bukanhujan tubuhkuterasa ngilu.

17. Semua pendudukdesa Suka Jayabekerja sebagaipetani.Pak Ilham berasaldari desa Suka Jayatapi suka berdagangsayuran.(A) Pak Ilham hanya

b e r d a g a n gsayuran.

(B) Selain berdagangPak Ilham tetapbekerja sebagaipetani.

(C) Semua pedagangsayur adalahpetani sayur.

(D) P e k e r j a a nb e r d a g a n gs a y u r a nh a n y a l a hp e k e r j a a nsambilan.

(E) Pekerjaan PakIlham hanyalahs e b a g a ipedagang sayur.

18. Jika rumah ditanamipohon, makatampak indah danm e m b e r i k a nsuasana teduh.X adalah rumahyang tampak tidakindah dan tidakm e m b e r i k a nsuasana teduh.(A) X ditanami pohon.(B) X rumah indah

dan memberikansuasana teduhkarena tidakditanami pohon.

(C) X tidak indah dantidak memberikansuasana teduhkarena ditanamipohon.

(D) X tidak ditanamipohon.

(E) X indah, tetapitidak ditanamipohon.

19. Semua burungadalah bersayap.Sebagian burungmampu terbang.(A) Semua burung

mampu terbang.(B) S e b a g i a n

burung adalahbersayap.

(C) Semua yangbersayap adalah

burung.(D) Semua yang

bersayap mamputerbang.

(E) Sebagian yangbersayap mamputerbang.

Pilihlah jawaban yangpaling tepat!

20. 0,05(2)2 + 0,02%(250)= ....(A) 0,15 (D) 2,25(B) 0,25 (E) 5,20(C) 0,75

21. Salah satu nilai tyang memenuhipersamaan

2 2t 3 t1,25

4 4adalah ....(A) –6 (D) –3(B) –5 (E) –2(C) –4

22. Berapa persenpenambahan 16menjadi 20?(A) 15 (D) 75(B) 20 (E) 125(C) 25

23. Jika suatu bilanganbulat habis dibagi 12,15, dan 18, makabilangan tersebuthabis dibagi …(A) 14 (D) 45(B) 24 (E) 72(C) 32

24. Amir membelimasing-masing satulusin pensil, pulpen,spidol, penghapus,buku tulis , bukugambar, lem, dantinta. Harga rata-ratab a r a n g - b a r a n gtersebut adalahRp22.500 per lusin.Kemudian iamembeli 1 lus inpenggaris, sehinggaharga rata-ratanyamenjadi Rp22.700per lus in. Berapaharga 1 lus inpenggaris?(A) Rp24.000(B) Rp24.100(C) Rp24.200(D) Rp24.300(E) Rp24.400

25.

Jika setiap segienamberaturan memilikisisi 1 cm, dan garisPQ membagi duadaerah pada gambar,maka perbandinganluas kedua daerahtersebut adalah ....(A) 3 : 5 (D) 2 : 3(B) 3 : 4 (E) 1 : 2(C) 2 : 5

26.

Bangun ruangdibentuk dari 3kubus kosong,m a s i n g - m a s i n gdengan rusuk 2 cm.Jika ada bangunprisma B pejalmenempati ruangtersebut, makavolume ruang yangtersisa adalah ....(A) 12 cm3

(B) 14 cm3

(C) 16 cm3

(D) 18 cm3

(E) 20 cm3

Pilihlah bilangan yangpaling tepat untukmelengkapi pola deretpada setiap soal!

27. 5, 11, 24, 51, 106, ....(A) 217 (D) 160(B) 156 (E) 195(C) 212

28. 164, 157, 160, 80,73, 76, 38, ....(A) 31 (D) 41(B) 35 (E) 45(C) 40

29. 34, 51, 38, 46, 42,41, …, …, 50(A) 33, 39(B) 35, 37(C) 37, 48(D) 45, 47(E) 46, 36

30. 8, 1, 11, 4, 14, 9, …, …(A) 17, 10(B) 16, 14(C) 17, 16(D) 16, 21(E) 17, 25

Pilihlah jawaban yangpaling tepat!

31. Lanjutan dari gambarberikut adalah ...

(A)

(B)

(C)

(D)

(E)

TKPATES KEMAMPUAN &POTENSI AKADEMIK

KLIK >> WWW.E-SBMPTN.COM

LATIHAN SOAL SBMPTN

32. Lanjutan darigambar berikutadalah ...

(A)

(B)

(C)

(D)

(E)

33. Lanjutan darigambar berikutadalah ...

(A)

(B)

(C)

(D)

(E)

34. Lanjutan darigambar berikutadalah ...

(A)

(B)

(C)

(D)

(E)

35. Lanjutan darigambar berikutadalah ...

(A)

(B)

(C)

(D)

(E)

36. Lanjutan darigambar berikutadalah ...

(A)

(B)

(C)

(D)

(E)

37. Lanjutan darigambar berikutadalah ...

(A)

(B)

(C)

(D)

(E)

38. Tentukan gambaryang dihasilkan jikabangun di bawahmengalami rotasi!

(A)

(B)

(C)

(D)

(E)

39. Tentukan gambaryang dihasilkan jikabangun di bawahmengalami rotasi!

(A)

(B)

(C)

(D)

(E)

40. Tentukan gambaryang merupakanjaring-jaring daribangun berikut ini!

(A)

(B)

(C)

(D)

(E)

41. Tentukan gambaryang merupakanjaring-jaring daribangun berikut ini!

(A)

(B)

(C)

(D)

(E)

42. Tentukanlah gambaryang tidak memilikipasangan bayanganhasil pencerminandari gambartersebut!

(A)

(B)

(C)

(D)

(E)

43. Tentukanlah gambaryang tidak memilikipasangan bayanganhasil pencerminandari gambartersebut!

(A)

(B)

(C)

(D)

(E)

44. Pilihlah gambar yangberbeda!

(A)

(B)

(C)

(D)

(E)

45. Pilihlah gambar yangberbeda!

(A)

(B)

(C)

(D)

(E)

46. Diketahui

1 x 5f 4x 1x 3

maka nilai dari f(9) =....

(A) 75 (D) 1

5

KLIK >> WWW.E-SBMPTN.COM

LATIHAN SOAL SBMPTN

(B) 1 (E) 0

(C) 35

47. Persamaan kuadratx2 – 5x – 7 = 0mempunyai akar-akar dan .Persamaan kuadratbaru yang akar-akarnya 2 5 1dan 2 5 1adalah ....(A) x2 – 12x + 36 = 0(B) x2 – 12x – 36 = 0(C) x2 + 12x + 36 = 0(D) x2 + 12x – 36 = 0(E) x2 – 36x – 12 = 0

48. y

y = ax2 + bx + c

x

Pernyataan yangbenar adalah ....(A) a + b + c > 0(B) a – b + c < 0(C) a – b – c > 0(D) a2 + b2 + c > 0(E) ab + ac + bc < 0

49. Pertidaksamaan

x x 2x 2x 8 0x 2 x 4 2x

dipenuhi oleh ....(A) x > 2

(B) x < 2

(C) 0 < x < 2

(D) 0 < x < 2

(E) 2 < x < 3

50. Jika3x + 32-x =

2log10(2)dan x bilangan positifmaka nilai dari

x 3 x3 3 = ....

(A) 2 3 (D) 3

(B) 2 3 (E) 2

(C) 2 3

51. Mama membeli barangdi toko “VEGANSEHAT NABATI”dengan potonganharga 20%. Tokot e r s e b u tm e m b e b a n k a npajak sebesar 5%dari harga totalpembelian setelahdipotong. Jika Hadalah harga yangdibayar mama,maka harga barangsemula adalah ....(A) 0,95 . 0,8 H(B) 1,05 . 0,8 H(C) (0,95 . 0,8)–1 H(D) (1,15 . 0,8)–1 . H(E) (1,05 . 0,8)–1 . H

52. Nilai y yangm e m e n u h i

persamaanlog (x2 2y) = 5 dan

log

y

33x

= 4 adalah ....

(A) 10 . 72log 23(B) 10 . 23log 72(C) 23 . 10log 72(D) 23 . 72log 10(E) 72 . 23log 10

53.

6170 7180 8190 91100

50

100

f SMA KASIH

Nilai

10 25

80

50

6170 7180 8190 91100

50

100

f SMA SAYANG

Nilai

20

55 65

30

Seorang siswad i k a t e g o r i k a nberprestasi baik jikanilainya lebih dari 80.Banyak siswaberprestasi baik dikedua sekolahadalah ... orang.(A) 130 (D) 280(B) 95 (E) 305(C) 225

54. Sebuah sampelterdiri dari limapengamatan berupabilangan asli. Jikarataan hitung (mean)sampel samadengan 9 danmedian sampelsama dengan 10,maka nilai terkeciljangkauan sampeladalah ....(A) 1 (D) 4(B) 2 (E) 5(C) 3

55. Jika A =

a b c1 1 2 ,

B =

2 31 4

5 5, dan

AB =

10 12d e ,

maka nilai dari10a + 6b = ....(A) 22 (D) 66(B) 44 (E) 77(C) 55

56. Parabolay = x2 – (m + 2)x + 2mmelalui titik (0, c), (a, 0),dan (b, 0). Jika (a + 3),(c + 1), (a + 2b + 1)adalah tiga sukupertama deretaritmetika, makasuku ke 100 derettersebut adalah ....(A) 105 atau 203(B) 105 atau 204(C) 104 atau 203(D) 104 atau 204(E) 102 atau 202

57. Jumlah tak hinggadari deret:

2

3

1 1 11 33 2 31 1

(2 3) 3 31 ....

2 3

adalah ....

(A) 2 3 3

(B) 2 3 2

(C) 3 2 3

(D) 3 2 2

(E) 3 2 5

58. Diketahui A dan Badalah tit ikp e r s e k u t u a nparabola dan garis.Jika m > 0 dan (k+4),(m+2), (c+7)merupakan tigasuku berurutanbarisan geometri,maka jarak titik A danB adalah ....

A(1, 3)

B(p, q) y = mx + c

y = x2 + 6x + k

(A) 3 5 (D) 5 2

(B) 2 5 (E) 3 2

(C) 5 3

59. Banyaknya faktorpositif dari bilangan90720 adalah ....(A) 90 (D) 120(B) 100 (E) 130(C) 110

60. B a n y a k n y apasangan bilangan(a,b) yang memenuhipersamaan3|x| + x – y = 10 dan2x + |y | – 2y = 1adalah ....(A) 0 (D) 3(B) 1 (E) 4(C) 2

Teks berikut digunakanuntuk menjawab soalnomor 61 dan 62.

(1) Data BadanPusat Statistik (BPS)menunjukkan bahwalahan baku pertanianb e r d a s a r k a nperhitungan tahun 2002seluas 7,75 juta hektare.(2) Dengan laju alihfungsi lahan rata-rataseluas 110.000 hektaresetiap tahun, maka padatahun 2011 diperkirakanluasnya tinggal 6,70 jutahektare. (3) Untuk tahun2012 dan seterusnya,lahan baku tersebut akansemakin berkurangkarena diperkirakan alihfungsi lahan akan

semakin luas mengingatperkembangan jumlahpenduduk danpembangunan Indonesiameningkat pesat.

(4) Lahan pertanianuntuk memproduksipangan semakinmenyempit, sementarakebutuhan pangansemakin meningkatpesat karena jumlahpenduduk semakinmeningkat pesat. (5)Mengandalkan imporpangan akan semakinsulit karena negara-negara pengeksporpangan, seperti Vietnam,Myanmar, dan lain-lainnya, jugamenghadapi kasus yangsama, yaitu semakinmeningkatnya jumlahpenduduk. (6) Jika tidakdiantis ipasi sejaksekarang ini, maka akanmempercepat terjadinyabencana kemanusiaanyang mengerikan, yaitubencana kelaparansecara massal yangmengancam kehidupanberbangsa dan bernegara.

61. Pertanyaan berikutini yang jawabannyatidak dijumpai dalambacaan tersebutadalah(A) Apa yang

menyebabkanlahan pertanians e m a k i nmenyempit?

(B) Berapa jumlahlahan pertanianpada tahun2002?

(C) Apa yang terjadijika laju alihfungsi lahan rata-rata 110.000hektare setiaptahun?

(D) Apa yang terjadijika semakinmenyempitnyalahan pertaniantidak segeradiantisipasi?

(E) Mengapa imporberas darinegara-negarapengekspor berassemakin sulit?

62. Kalimat manakahdalam teks tersebutyang tidak efektif?(A) kalimat (1) dan (3).(B) kalimat (2) dan (4).(C) kalimat (2) dan (6).(D) kalimat (3) dan (5).(E) kalimat (4) dan (6).

Cermatilah teks berikutuntuk menjawab soalnomor 63 dan 64!

(1) Kekuasaanbirokrasi menjadi faktorpenyebab menurunnyasemangat partisipasimasyarakat terhadapp e n y e l e n g g a r a a npendidikan di sekolah.(2) Dulu, sekolahsepenuhnya dimiliki olehmasyarakat. (3) Merekamembangun danmemelihara sekolah,mengadakan saranapendidikan, dan iuranuntuk mengadakanbiaya operasionalsekolah. (4) Jika merekatelah membangunsekolah, masyarakathanya meminta guru-guru kepada pemerintahuntuk diangkat padasekolah mereka itu. (5)Pada waktu itu, kitasebenarnya telahmencapai pembangunanpendidikan yangberkelanjutan karenasekolah adalahsepenuhnya milikmasyarakat yangsenantiasa bertanggungjawab dalamp e m e l i h a r a a npendidikan sehari-hari.(6) Pada waktu itu,pemerintah berfungsisebagai penyeimbang,yakni melalui pemberiansubsidi kepada sekolah-sekolah yangmasyarakat benar-benarkurang mampu. (7)Namun, dikeluarkannyaInpres SDN No. 10/1973merupakan titik awal dariketerpurukan sistempendidikan, terutamasistem persekolahan ditanah air. (8) Pemerintahtelah mengambilalih“kepemilikan” sekolahyang sebelumnya milikmasyarakat menjadi milikpemerintah danmengelola sepenuhnyasecara birokratiksentralistik. (9) Sejak itu,secara perlahan “rasamemilik i” darimasyarakat terhadapsekolah menjadi pudardan akhirnya hilang. (10)Peran masyarakat yangs e b e l u m n y a“bertanggung jawab”,mulai berubah menjadihanya “berpartisipasi”terhadap pendidikan.(11) Selanjutnya,masyarakat menjadi“asing” terhadapsekolah. (12) Semuasumber daya pendidikanditanggung olehpemerintah dan seolah-olah tidak ada alasan bagimasyarakat untuk ikutberpartisipasi, apalagibertanggung jawabt e r h a d a pp e n y e l e n g g a r a a npendidikan di sekolah.

KLIK >> WWW.E-SBMPTN.COM

LATIHAN SOAL SBMPTN

63. Ide pokok paragraftersebut adalah(A) p e r l u n y a

m e m b a n g u ns i s t e mpendidikan yangm e l i b a t k a nmasyarakat.

(B) dampak sistemp e n d i d i k a nnasional yangsentralistik.

(C) kurangnya kerjasama antaramasyarakat danp e m e r i n t a hdalam sistempendidikan.

(D) r e n d a h n y aperhatian dans u m b a n g a nm a s y a r a k a tpada pendidikan.

(E) p e n y e b a bm e n u r u n n y ap a r t i s i p a s im a s y a r a k a tt e r h a d a ppendidikan.

64. Pada kalimatmanakah dalam tekstersebut terdapatk e s a l a h a npenerapan kaidahEYD?(A) kalimat (2) dan (5).(B) kalimat (3) dan (7).(C) kalimat (4) dan (9).(D) kalimat (8) dan

(10).(E) kalimat (10) dan

(12).

65. Tahukah Anda,Amerika Serikatdapat mengalahkanJepang dalamPerang Asia TimurRaya bukan karenabom nuklir yangme n g h a n g u s k a nKota Hiroshima danNagasaki, tetapikarena bisamemecahkan kodesandi rahasiapesan-pesan yangdigunakan olehJepang? Ya, bomnuklir hanya senjatapamungkas untukperang itu. Namun,titik balik kemenanganjustru karena UnitKombat Intelijen ASdapat memecahkansandi rahasia pesanyang digunakan olehtentara Jepang. Sejakitu, segala kekuatanpasukan, gerakan,tipu daya, dan strategiJepang diketahuipersis oleh AS.

Paragraf tersebutmembicarakan(A) AS menggunakan

bom nuklir untukmenghancurkanKota Hiroshimadan Nagasaki.

(B) AS dapat

me n g al a h k a nJepang dalamPerang AsiaTimur Raya.

(C) AS berhasilme me c a h k a nsandi rahasiapesan yangd i g u n a k a ntentara Jepangdalam PerangAsia Timur Raya.

(D) AS mengetahuikekuatan danstrategi Jepangsetelah dapatme me c a h k a nsandi rahasiapesan tentaraJepang.

(E) Titik balikkemenangan ASatas Jepang saatPerang AsiaTimur Raya.

66. (1) Kegiatanprogram nasionalp e m b e r d a y a a nmasyarakat (PNPM)telah dapatme mb e rd a y a k a nmasyarakat miskinuntuk mengaksesmodal untuk usahahanya dengan syarat,antara lain membuatkelompok swadayamasyarakat. (2) Dibeberapa wilayahperkotaan maupunpedesaan banyakbermunculan usahapemula denganmodal antara Rp500.000,00 hinggaRp 2.000.000,00. (3)Para pelaku usahapemula inikebanyakan hanyauntuk bertahanhidup, tetapi bukanuntuk berwirausahayang mampu memberinilai tambah. (4)Kondisi ini wajarkarena para pelakuusaha pemula inipada awalnya inginkeluar dari jeratankemiskinan melaluipeluang yang dapatmereka lakukan. (5)Mereka melakukanusaha mandiridengan modal kecilhanya secara naluridan mengikuti trenyang berkembang.(6) Pemerintahsebenarnya sangatterbantu dengank e i n i s i a t i f a nmasyarakat yangmelakukan kegiatanproduktif.

Dalam paragraftersebut terdapatkata bentukan yangsalah, kecuali(A) perkotaan dalam

kalimat (2).(B) pedesaan dalam

kalimat (2).

(C) jeratan dalamkalimat (4).

(D) naluri dalamkalimat (5).

(E) k e i n i s i a t i f a ndalam kalimat (6).

67. (1) Penularan DBDterjadi melalui gigitannyamuk Aedesa e g y p t i / A e d e salbopictus betina. (2)Nyamuk inisebelumnya telahmembawa virusdalam tubuhnya daripenderita demamberdarah lain. (3)Nyamuk tersebutberasal dari Brazildan Ethiopia dansering menggigitmanusia pada waktupagi dan siang. (4)Orang yang berisikoterkena demamberdarah adalahanak-anak yangberusia di bawah 15tahun. (5) Orangyang tinggal dilingkungan lembapserta daerahpinggiran kumuhjuga berpotensiterkena demamberdarah. (6)Penyakit DBD seringterjadi di daerahtropis dan munculpada musimpenghujan. (7) Virusini kemungkinanmuncul akibatpengaruh musim/alam serta perilakumanusia.

Perbaikan yangtepat untuk kalimat(3) adalah(A) N y a m u k

tersebut berasaldari Brazil danEthiopia, lalusering menggigitmanusia padawaktu pagi dansiang.

(B) N y a m u ktersebut berasaldari Brazil danE t h i o p i a .Nyamuk itusenang menggigitmanusia padawaktu pagi dansiang.

(C) N y a m u ktersebut seringm e n g g i g i tmanusia padawaktu pagi dansiang.

(D) N y a m u ktersebut berasaldari Brazil danEthiopia.

(E) N y a m u ktersebut berasaldari Brazil danE t h i o p i a .

B i a s a n y a ,nyamuk itum e n g g i g i tmanusia padawaktu pagi dansiang.

68. (1) Prosesi m p l e m e n t a s ikebijakan dapatdimulai bilamanatujuan-tujuan dansasaran- sasaranyang semula bersifatumum telah diperinci,program-programaksi telah dirancang,dan sejumlah danatelah dialokasikanuntuk mewujudkantujuan-tujuan dansasaran tersebut.(2) Ini merupakansyarat-syarat pokokbagi implementasikebijakan publikapapun. (3) Tanpaadanya syarat-syarat tersebut,maka kebijakanpublik bolehdikatakan sekadarretorika politik atauslogan politik. (4)Secara teoritik, padatahap implementasiini proses perumusankebijakan dapatd i g a n t i k a ntempatnya olehproses implementasikebijakan danprogram-program.(5) Dalam praktiknya,p e m b e d a a na n t a r t a h a pp e r u m u s a nkebijakan dan tahapi m p l e m e n t a s ikebijakan sulitd i p e r t a h a n k a nkarena umpan balikdari prosedur-proseduri m p l e m e n t a s im e n y e b a b k a nd i p e r l u k a n n y aperubahan tertentupada tujuan dan arahkebijakan yangsudah ditetapkan.

Kalimat (3) padaparagraf tersebuttidak baku sehinggaperlu diperbaikidengan cara(A) mengubah tanpa

adanya menjadidengan tidakadanya.

(B) menghilangkantanda koma (,)sebelum katamaka.

(C) menghilangkankata maka.

(D) mengganti katasekadar dengankata hanya.

(E) memindahkantanpa adanyasy ar at - sy ar attersebut kesetelah kata

maka.

69. Apa saja segiburuk permen?P e r t a m a ,kandungan vitamindalam permensangat sedikit. Begitupun kandunganseratnya tidak ada.Permen jugamenyebabkan batuk,membuat gemuk,menimbulkan sakitgigi, menghilangkannafsu makan, hinggamembuat anak jadihiperaktif. Risetterbaru bahkanmenyebutkan anakyang terbiasa makanpermen sejak kecil,saat dewasacenderung memilikiperilaku kriminal.Para peneliti dariUniversitas Cardiff,Wales, Inggris, yangmelakukan riset inimengamati data17.415 anak yanglahir pada bulan April1970 di Inggris. Datayang diambil dariBritish Cohort Studyitu secara terperincim e n y e b u t k a ninformasi kesehatandan gaya hidupanak-anak tersebutpada dekadetertentu, misalnyasaat usia 5, 10tahun, dan dewasa.Pada usia 34 tahun,para respondend i w a w a n c a r a i ,apakah merekapernah melakukantindakan kejahatan.Hasilnya, 69 persenyang pernahmelakukan tindakankekerasan ataukriminal ternyatamemiliki riwayat hobimakan permen padausia 10 tahun,d i b a n d i n g k a ndengan 42 persenyang tidak punyacatatan kriminal.

Intisari dari kutipantersebut yang benaradalah(A) Hasil riset

tentang permenmen g ag e t ka norang tua.

(B) P e r m e nm e m p u n y a idampak burukb a g ipemakainya.

(C) K a n d u n g a nvitamin padapermen sangatsedikit.

(D) Orang tuajangan seringm e m b e r i k a npermen kepada

KLIK >> WWW.E-SBMPTN.COM

LATIHAN SOAL SBMPTN

anaknya.(E) Anak yang suka

makan permensaat dewasam e l a k u k a nt i n d a k a nkekerasan.

70. Buruknya fasilitastoilet masih menjadikendala utamap e n g e m b a n g a npariwisata diIndonesia. Sebagianbesar toilet umum diIndonesia masihjauh dari kondisibersih karenapengelola belumtahu cara mengelolatoilet yang bersih. “Dinegara kita, toiletumum dianggapbukan bagian daripelayanan kotasehingga tidakmemenuhi standarkarena kekurangandana,” kataSudaryatno, KetuaYLKI. Selama ini,masalah kebersihantoilet umum masihdibebankan kepadapublik.

Pola paragraftersebut adalah(A) kalimat utama –

kalimat penjelas –kalimat penjelas –kalimat penjelas –kalimat penjelas.

(B) kalimat penjelas –kalimat penjelas –kalimat utama –kalimat penjelas –kalimat penjelas.

(C) kalimat penjelas –kalimat utama –kalimat penjelas –kalimat utama –kalimat penjelas.

(D) kalimat penjelas –kalimat penjelas –kalimat penjelas –kalimat penjelas –kalimat utama.

(E) kalimat utama –kalimat penjelas –kalimat penjelas –kalimat penjelas –kalimat utama.

71. P e n e r a p a nkurikulum berbasiskompetensi dapatmembekali pesertadidik dengan berbagaikemampuan yangsesuai dengantuntutan zaman gunamenjawab tantanganarus globalisasi,m e m b e r i k a nkontribusi padap e m b a n g u n a nmasyarakat dankesejahteraan sosial,adaptif terhadapberbagai perubahan.

Kalimat tersebutdikembangkan dari

kalimat dasar(A) P e n e r a p a n

k u r i k u l u mb e r b a s i sk o m p e t e n s im e n j a w a btantangan.

(B) K u r i k u l u mb e r b a s i sk o m p e t e n s isesuai dengantuntutan zaman.

(C) P e n e r a p a nk u r i k u l u mm e m b e k a l ipeserta didik.

(D) K u r i k u l u mb e r b a s i sk o m p e t e n s im e m b e k a l ipeserta didik.

(E) K u r i k u l u mb e r b a s i sk o m p e t e n s iadaptif.

72. Minyak ikanm e r u p a k a nsuplemen yangcukup populer.Selain digunakanuntuk meningkatkannafsu makan anak,minyak ikan jugabanyak dikonsumsiwanita hamil untukm e n i n g k a t k a nk u a l i t a sk e h a m i l a n n y a .Minyak ikanmengandung asamlemak yang banyakbermanfaat bagikesehatan. Minyakikan mengandung25% asam lemakjenuh dan 75%asam lemak takjenuh. Asam lemakpada minyak ikanada 3, yaitu asamlemak jenuh, asamlemak tak jenuhtunggal, dan asamlemak tak jenuhganda.

Simpulan yang cocokdengan paragraftersebut adalah(A) Minyak ikan

populer.(B) Minyak ikan

m e n g a n d u n gasam lemak.

(C) Asam lemakpada minyakikan ada tiga.

(D) Minyak ikanbanyak gunanya.

(E) Minyak ikanmengandung 75%asam lemak takjenuh.

73. Dalam lapanganapa pun kita bekerja,perbuatan k itasehari-hari akanlebih banyakditentukan oleh apayang k ita dengardaripada apa yangkita l ihat, kitarasakan, dansebagainya. Apakahkita pekerja kasaratau pekerja halus,masalahnya akansama saja. Olehsebab itu, sudahpada tempatnyalah“pandai mendengar”ini mendapatperhatian yangsepatutnya disekolah-sekolah.K e m a m p u a nmendengar yangsudah dibawa anaksejak lahir itu harusdibina dand i k e m b a n g k a ndengan sebaik-baiknya.

Kalimat topik yangtepat untukmelengkapi paragraftersebut adalah(A) K e p a n d a i a n

m e n d e n g a rsangat pentingp e r a n a n n y ad a l a mk e h i d u p a nmanusia.

(B) Pada umumnyak e g i a t a nberbicara lebihb a n y a kd i l a k u k a nd a r i p a d amendengar.

(C) Tidak semuaorang sukamendengar danm e n g h a r g a ipendapat oranglain.

(D) Setiap orangyang inginsukses hidupnyaharuslah bekerjakeras.

(E) K e g i a t a nm e n d e n g a rh a r u s l a hd i l a k u k a ns e b e l u mm e l a k u k a np e k e r j a a nlainnya.

74. Saat ini banyakdijual obat bebasuntuk mengobatibeberapa penyakitumum, sepertibatuk, pilek, diare,dan sakit kepala.

Dalam kemasanobat tersebuttercantum aturanpakai dan petunjuklainnya. Dengandemikian, orangawam akan dapatmemakai obat itusecara bebas.

K e b e b a s a ntersebut harusdisertai tindakanhati-hati sebabindikasi ataupetunjuk yangtertera biasanyadengan pengertianbahwa dalam badanpasien tidak ada hal-hal yang pantangterhadap obattersebut. Pernahterjadi seseorangmeninggal setelahmeminum obat f lutertentu. Setelahdiselidiki, ternyatajantung orangtersebut tidak tahanterhadap salah satuunsur dalam obat flutersebut. Jika orangtidak mengobatisendir i niscayaperistiwa itu tidakterjadi sebab dia olehdokter akan dipilihkanobat yang tidakm e m b a h a y a k a ndirinya.

Penggunaan obatbebas itu harus hati-hati sebab(A) obat tersebut

dibuat olehpetugas yangk u r a n gprofesional.

(B) p e t u n j u kpenggunaan obatitu tidak jelas.

(C) p e t u n j u kpemakaian obatitu biasanya tidakmencantumkanhal-hal yangdi pa nt an gk anterhadap obattersebut.

(D) obat penyakitumum biasanyatidak dianggapberbahaya olehorang awamsehingga dosispenggunaannyabebas.

(E) orang awamc e n d e r u n gmenggunakanobat tanpaperhitungan.

75. (1) Sebagai

komponen utamadari perubahan iklim,pemanasan globalmembawa dampakikutan, yaitum e n i n g k a t n y aanomali curah hujanseperti yang terjadidi Indonesia saat ini.(2) Meningkatnyarisiko kekeringan (ElNino) dan kebanjiran(La Nina) merupakansalah satu dampakterjadinya anomalicurah hujan. (3) Hal inijuga mengindikasikanbahwa pertanianmenjadi sektor yangpaling rentanterhadap fenomenaanomali curah hujan.(4) Beberapa hasilp e r t a n i a nmen gindi kas i kanbahwa peningkatansuhu udara diatmosfer sebesar 5°C akan diikuti olehpenurunan produksijagung sebesar 40%dan kedelai sebesar10–30%. (5)Peningkatan suhu1–3° C dari kondisisaat ini menurunkanhasil padi sebesar6,1–40,2%. (6)Pengaruh ini jugaterlihat padatanaman kacang-kacangan yangmen gindi kas i kankaitan antarapenurunan curahhujan sebesar 10–40% dari kondisinormal danpenurunan produksisebesar 2,5–15%.

Hubungan antarakalimat (4) dankalimat (5) tekstersebut dapatdiperjelas denganm e n a m b a h k a nk o n j u n g s iantarkalimat(A) namun.(B) bahkan.(C) tambahan lagi(D) sementara itu.(E) selanjutnya.

Passage IThe locations of

stars in the sky relativeto one another do notappear to the naked eyeto change, and as a result

KLIK >> WWW.E-SBMPTN.COM

LATIHAN SOAL SBMPTN

stars are oftenconsidered to be fixed inposition. Many unawarestargazers falselyassume that each starhas its own permanenthome in the nighttime sky.

In reality , though,stars are alwaysmoving, but because ofthe tremendousdistance between starsthemselves and fromstars to Earth, thechanges are barelyperceptible here. Andexample of a rather fast-moving stardemonstrates why thismisconception prevails;it takes approximately200 years for a relativelyrapid star like Bernard’sstar to move a distancein the skies equal to thediameter of the earth’smoon. When theapparently negligiblemovement of the stars iscontrasted with themovement of the planets,the stars are seeminglyunmoving.

76. Which of thefollowing is the besttitle for this passage?(A) What the eye Can

See in the Sky(B) Bernard’s Star(C) P l a n e t a r y

Movement(D) The Earth

Movement(E) The Evermoving

Star

77. Which of the followingis NOT TRUEaccording to the text?(A) Stars do not

appear to theeye to move

(B) The larged i s t a n c e sbetween starsand the earthtend to magnifymovement to theeye

(C) Bernard’s starsmoves quickly incomparison withother stars

(D) Although starsmove, theyseem to be fixed

(E) Stars arealways moving

78. The paragraphfollowing the passagemost probablydiscusses?(A) The movement

of the planets(B) Bernard’s star(C) The distance

from Earth to theMoon

(D) Why stars arealways moving

(E) The location of

stars

79. The word“ t h e m s e l v e s ”(paragraph 2) refersto ....(A) stars(B) the tremendous

distance(C) the changes(D) fast-moving stars(E) Many unaware

stargazers

Passage IIAnother planets of

the galaxy concerns toMars, commonly calledthe Red Planet, is theclosest to Earth. Mars,4200 miles in diameterand 55 percent of thesize of Earth, is34.600.000 miles fromEarth, and 141.000.000miles from the Sun. Ittakes this planet, alongwith its two moons,Phobos and Deimons,1.88 years to circle theSun, compared to 365days for the Earth.

For many years,Mars had been thoughtof as the planet with theman-made canals,supposedly discoveredby an Italian astronomer,Schiaparell i, in 1877.With the United Statespacecraft Viking I ’slanding on Mars in 1976,the man-made canaltheory was proven to beonly a myth.

Viking I, after landingon the soil of Mars,performed manyscientific experimentsand took numerouspictures. The picturesshowed that the red colorof the planet is due to thereddish, rocky Martiansoil. No biological life wasfound, though it had beenspeculated by manyscientists. The Vikingalso monitored manyweather changesincluding v iolent duststroms. Some watervapor, polar ice, andpermafrost (frost belowthe surface) were found,indicating that at one timethere were significantquantities of water on thisdistant planet. Evidencecollected by thespacecraft shows somepresent volcanic action,though the volcanoes arebelieved to be dormant,if not extinct.

80. With the reference tothe whole text, whatis the main idea ofthe passage above?(A) Fairly recent

studies of thisplanet reveal datathat contradictpreviously heldtheories

(B) Very little of theM a r t i a nlandscape haschanged overthe years

(C) Scientists areonly speculatingabout the RedPlanet

(D) Scientists are nolonger interestedin the planetbecause there isno life on it

(E) Evidence of theliving things inMars is nota c c u r a t e l yproved

81. This passage wouldmost probably beassigned reading inwhich course?(A) Astrology(B) Astronomy(C) Geophysics(D) Anthropology(E) Geography

82. The Viking I explorationaccomplished all ofthe following,EXCEPT ....(A) p e r f o r m i n g

s c i e n t i f i cexperiments

(B) c o l l e c t i n gi n f o r m a t i o ns h o w i n gvolcanic action

(C) m o n i t o r i n gw e a t h e rconditions

(D) d i s c o v e r i n glarge quantitiesof polar ice andpermaforst

(E) showing ascientific answerwhy Mars iscalled as redplanet

83. The part that camebefore the text abovemost likely described....(A) the reddish

planet- Mars(B) r e s e a r c h

conducted byVik ing wassatisfied thescientist

(C) many othersplanet inB i m a s a k t igalaxy

(D) S c h i a p a r e l l idiscovered thecanals

(E) one of thei n d e p e n d e n tstars in universe

Passage IIIPassage A

Antibiotics canliterally save lives andare effective in treatingil lnesses caused bybacterial infections.However, like all drugs,they have the potential tocause unwanted sideeffects. Many of theseside effects are notdangerous, althoughthey can make lifemiserable while the drugis being taken.

In general,antibiotics rarely causeserious side effects. Themost common sideeffects from antibioticsare diarrhea, nausea,vomiting. Fungalinfections of the mouth,digestive tract andvagina can also occurwith antibiotics becausethey destroy theprotective ‘good’ bacteriain the body (which helpprevent overgrowth ofany one organism), aswell as the ‘bad’ ones,responsible for theinfection being treated.

Some people areallergic to antibiotics,particularly penicillins.Allergic reactions causeswelling of the face,itching and a skin rashand, in severe cases,breathing difficulties.Allergic reactions requireprompt treatment.

Passage BWhile the cost of a

single antibioticprescription may not beextremely high, newerones are somewhatcostly. The costs arehigh when the s ideeffects are considered.

Millions of doctorvisits and prescriptionsfor antibiotics add up toa major expense. Whilepenicil lin is notexpensive, other newerantibiotics are quitecostly . These newerantibiotics are used morefrequently today due tothe presence of penicillinresistant strains ofbacteria. We must alsoinc lude in the cost ofantibiotics the cost ofallergic reactions, Candidaalbicans infections, repeatinfections, developmentof resistant organism andimmune suppression.

The cost is justifiedif life is at stake.However, if less toxicand less costlyalternatives can be

used, shouldn’t these betried f irst? Bringinghealth care costs undercontrol is not just a matterof eliminating waste andinefficiency. We needmethods of healing thatbuild up the health of thepeople, not tear it down.

84. What theme is bestdiscussed in thetexts above?(A) The possibility of

antibiotics killingimmune system

(B) The positiveimpacts of usingantibiotics

(C) The negativeeffects ofantibiotics

(D) The expensiveprice of antibiotics

(E) The benefits ofusing antibiotics

85. The followingstatements are trueaccording to bothpassages, except...(A) i n f e c t i o n s

caused bybacteria andvirus are bestcured byantibiotics

(B) antibiotics cancause resistantbacteria in thehuman body

(C) antibiotics tendto kill “good”bacteria in thehuman body

(D) a n t i b i o t i c spotentially causeallergy in thehuman body

(E) antibiotics aregetting moreexpensive forpatients

86. Both texts aredifferent in terms of...(A) the potency of

antibiotics toweaken theimmune system ofthe human body

(B) the degree of theside effect thatmight occurwhen consumingantibiotics

(C) the doctorcontribution tothe uncontrolleduse of antibiotics

(D) allergy causedby the use ofantibiotics tohuman body

(E) the potential ofcost spent bypatients onantibiotics

87. The ideas in thepassages abovecan be bestsummarized as...(A) a n t i b i o t i c s

KLIK >> WWW.E-SBMPTN.COM

LATIHAN SOAL SBMPTN

w i t h o u tp r es c r i p t i o n sdecrease thenumber ofbacteria in thebody

(B) the uncontrolleduse of antibioticspotentially harmsthe human body

(C) addicted usea n t i b i o t i c sd e c r e a s e sallergy in thehuman body

(D) frequent use ofantibiotics canpotentially becostly

(E) the use ofantibiotics canclaim life

Passage IVIn many ways, the

study of l inguisticsanthropology is the studyof language and identity.The field’s concern withthe linguistic __88__ ofculture entails a concernwith the variety ofculturally specific __89__through language. Thusclassics linguistics-anthropological studiesof performance andritual, of socialization andstatus describe not onlykinds of speech but alsokinds of speakers,__90__ produce andreproduce particularidentities through theirlanguage use.

88. The option that bestcompletes (88) is ....

(A) produce(B) produces(C) production(D) product(E) productive

89. The option that bestcompletes (89) is ....

(A) that enact itsspeaker

(B) why speakersenact

(C) that speakersenact

(D) how its speakerenactment

(E) that speakers doenact

90. The option that bestcompletes (90) is ....

(A) whom (D)who(B) which (E) that(C) whose

WWW.E-SBMPTN.COM

KLIK >> WWW.E-SBMPTN.COM

1 C 16 B 31 C 46 B2 A 17 C 32 A 47 D3 E 18 D 33 B 48 D4 A 19 C 34 C 49 E5 A 20 B 35 B 50 C6 A 21 D 36 D 51 D7 D 22 C 37 E 52 D8 A 23 A 38 E 53 E9 C 24 A 39 D 54 E

10 A 25 C 40 A 55 A11 B 26 D 41 A 56 C12 E 27 B 42 A 57 B13 D 28 D 43 E 58 A14 B 29 A 44 A 59 B15 A 30 C 45 C 60 A

KUNCI JAWABAN TKD SAINTEK

MAT IPA FISIKA KIMIA BIOLOGI

WWW.E-SBMPTN.COMUNTU MENDAPATKAN SOAL PRE SBMPTN 2015 SILAHKAN KLIK LINK DI BAWAH INI:

KLIK >> WWW.E-SBMPTN.COM