Kebijakan Umum Pelaksanaan Program sAIIG, Hibah Sanitasi dari Australia-Indonesia Grant on...

Post on 30-Jun-2015

1.185 views 6 download

description

Kebijakan Umum Pelaksanaan Program sAIIG, Hibah (Grant) Pemerintah Australia-kepada Pemerintah Daerah dalam rangka pembiayaan sanitasi (air limbah dan persampahan),

Transcript of Kebijakan Umum Pelaksanaan Program sAIIG, Hibah Sanitasi dari Australia-Indonesia Grant on...

Kebijakan UmumPelaksanaan Program sAIIG

Kebijakan UmumPelaksanaan Program sAIIG

Disampaikan Oleh:Kepala CPMU Hibah Air Minum dan Sanitasi

Direktorat Jenderal Cipta KaryaKementerian Pekerjaan Umum

Banjarmasin, 7 Nopember 2012

KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUMDIREKTORAT JENDERAL CIPTA KARYA

1. Adanya pernyataan minat dari Pemda untuk mengikuti Program Hibah Sanitasi;

2. Memiliki dokumen Strategi Sanitasi Kabupaten/Kota (SSK) dan RPIJM Bidang PU Cipta Karya hingga TA 2014;

3. Memiliki rencana komprehensif untuk kegiatan fisik pembangunan air limbah dan/atau persampahan TA 2012 - 2014;

4. Mempunyai dokumen anggaran (DPA) dan dokumen perencanaan pada Tahun Anggaran berjalan sampai berakhirnya program hibah;

5. Bersedia mengalokasikan anggaran untuk kegiatan air limbah dan persampahan untuk TA 2012 - 2014;

6. Pemda bersedia memperluas cakupan pelayanan dan meningkatan kinerja sektor air limbah dan persampahan;

7. Pemda menyediakan lahan untuk pembangunan prasarana air limbah dan/atau persampahan yang akan dibangun;

8. Pemda menerapkan prinsip-prinsip tata pemerintahan yang baik;

9. Pemda bersedia membiayai kegiatan operasi dan pemeliharaan sistem yang terbangun;

10. Pemda bersedia menyusun dan/atau memperbaiki peraturan perundangan terkait sektor air limbah dan persampahan;

11. Pemda bersedia meningkatkan peran serta masyarakat termasuk dengan melakukan sosialisasi, dan penyadaaran kepada masyarakat termasuk kelompok perempuan terkait kesetaraan gender untuk sektor air limbah dan persampahan;

12. Sudah dan akan mempunyai institusi yang bertanggung jawab dalam pengelolaan air limbah dan persampahan yang sesuai dengan ketentuan perangkat peraturan yang ada.

a. Sektor Air Limbah

(i) Pembangunan Sistem Pengolahan Air Limbah (SPAL) terpusat skala lingkungan untuk 200 – 400 KK;(ii) Pembangunan jaringan air limbah terpusat skala lingkungan untuk minimal 50 KK.

b. Sektor Persampahan

(i) Pembangunan Transfer Station (SPA) dengan luas minimal 20.000 m2.

Sistem Pengolahan Air Limbah Terpusat Skala Lingkungan

sAIIG

Jaringan Air Limbah Terpusat Skala Lingkungan

Rp. 4 Juta / SR

Rp. 3 Juta / SR

Jumlah Dana Hibah yang diberikan kepada Pemda maksimal sebesar dana APBD yang telah dikeluarkan untuk kegiatan ini dan sesuai dengan nilai yang tertera pada PPH

Pembangunan SPA

50% yang disetujui Appraisal Consultant secara

tahunan dari total biaya pembangunan

Dana hibah merupakan penggantian atas pelaksanaan pembangunan fisik prasarana air limbah dan/atau persampahan yang telah selesai dibangun. Dana hibah tersebut diharapkan dapat digunakan kembali untuk pengembangan sektor air limbah dan/atau persampahan tahun selanjutnya.

1. Proyek/kegiatan yang diusulkan tercantum dalam RPIJM Bidang PU Cipta Karya dan Memorandum Program yang mengacu ke SSK.

2. Program usulan sudah memiliki DED dan dokumen pengelolaan lingkungan;

3. Pemda sudah menyiapkan lembaga yang akan mengelola fasilitas/prasarana yang dibangun;

4. Surat pernyataan ketersediaan lahan dari kepala daerah untuk seluruh kegiatan yang diusulkan;

5. Pemda bersedia mengalokasikan dana APBD untuk membiayai pelaksanaan proyek/kegiatan hingga selesai yang akan diajukan untuk diganti dengan dana hibah pada TA berikutnya.;

6. Menyediakan dana operasional yang diperlukan untuk kegiatan di masing-masing Pemerintah Daerah penerima hibah, termasuk untuk operasional Pejabat Fungsional (PIU).

Minat Pemda

Verifikasi

DJCK

Pengelolaan

Kementerian Keuangan

Surat Penerbitan Penetapan

Hibah

Pelaksanaan

Pencairan Dana Hibah

Fisik terbangun

Berfungsi

Pemda

Sosialisasi

Memenuhi

PenolakanTidak Memenuhi

Penilaian dokumen usulan &

Persiapan

Baseline Survey

Lingkup Kegiatan di Kab./Kota

Penyusunan usulan program sanitasi yang terintegrasi dalam SSK/RPIJM;

Penetapan DPA program pembangunan prasarana sanitasi;Penyusunan dokumen DED program sanitasi (Pembangunan IPAL

skala lingkungan dan atau SPA sampah);Pembebasan lahan untuk IPAL/SPA;Penyiapan lembaga pengelola IPAL skala lingkungan (UPTD, BLU,

atau PD);Pelaksanaan fisik pembangunan IPAL dan jaringannya termasuk

sambungan rumah, pembangunan SPA sampah;Pengajuan pencairan dana hibah sanitasi.

Pengusulan

Perbita

n

SPPH/NPPH

Penetapan

DPA Pembebasa

n

LahanBase

line

Des

201

2

Des

201

3

Des

201

4

Ketentuan Penerbitan SPPH sAIIGAdanya surat minat program sAIIG dari

Bupati/Walikota;Kesediaan mengalolakasikan dana APBD (PAD,

DAU dan DBH) untuk kegiatan air limbah dan atau persampahan untuk TA 2012 – 2014 yang mencakup pembangunan prasarana fisik yang ditunjukkan dalam bentuk surat komitmen kepala daerah yang dirinci dalam program tahunan;

Usulan program sanitasi telah memenuhi kriteria pada pedoman pengelolaan program hibah sAIIG.

Ketentuan Pencairan Dana Hibah

Pencairan dana hibah dilakukan dengan mekanisme sbb:a. DJCK melalui CPMU Hibah Air Minum dan Sanitasi menetapkan

jadwal verifikasi dan menugaskan konsultan independen untuk melakukan verifikasi;

b. Dilakukan verifikasi terhadap pekerjaan yang dibiayai dari dana APBD TA 2012, 2013, dan 2014 yang telah selesai dilaksanakan;

c. Verifikasi selanjutnya dilakukan setiap akhir tahun anggaran atas pelaksanaan proyek/kegiatan yang diusulkan;

d. Hasil verifikasi digunakan sebagai bahan rekomendasi DJCK untuk pencairan dana hibah;

e. CPMU selanjutnya atas nama DJCK akan menerbitkan surat kepada DJPK, Kementerian Keuangan untuk menyampaikan rekomendasi pencairan dana hibah kepada kab/kota.

CPMU Hibah Air Minum dan Sanitasi, DJCK

Email : cpmu_hibah@yahoo.comNo telp/fax. 021 - 7228946