Jaringan dan Organ Tumbuhan

Post on 24-May-2015

2.743 views 10 download

Transcript of Jaringan dan Organ Tumbuhan

PENDAHULUANJaringan merupakan suatu kumpulan

sel yang mempunyai struktur dan fungsi yang sama.

Sel Jaringan

Organ

Sistem

Organ

Individu

JARINGAN TUMBUHAN

JARINGAN MUDA {MERISTEM}

LETAK

APIKAL

INTERKALAR

LATERAL

ASAL-USUL

PRIMER

SEKUNDER

JARINGAN DEWASA

PELINDUNG

PENGISI

PENGUAT

PENGANGKUT

- Merupakan jaringan yang selalu aktif membelah.- Fungsi : Tumbuh & Regenerasi- Macam : 1. Berdasarkan letak

a. Jaringan meristem apikalb. Jaringan meristem interkalarc. Jaringan meristem lateral

2. Berdasarkan asald. Meristem primere. Meristem sekunder

Jaringan Meristem

Pembagian jaringan meristem berdasarkan letaknya:1. Jaringan meristem apikal

- Terdapat pada ujung-ujung akar dan batang tanaman.- Jaringan meristem ini yang menyebabkan pertumbuhan primer pada tanaman. Pertumbuhan primer merupakan pertumbuhan yang menyebabkan akar dan batang menjadi panjang.

2. Jaringan meristem interkalar- Terdapat pada bagian-bagian dari tubuh tumbuhan diantara jaringan-jaringan dewasa- Terdapat pada tumbuhan rumput-rumputan (batang dan tebu)

3. Jaringan meristem lateral- Terdapat di tepi-tepi bagian tumbuhan.- Jaringan meristem ini yang menyebabkan pertumbuhan sekunder pada tanaman. Pertumbuhan sekunder merupakan pertumbuhan yang menyebabkan bagian tubuh tumbuhan menjadi lebar.

Pembagian jaringan meristem berdasarkan asalnya:1. Jaringan meristem primer

- Jaringan yang sel-selnya secara langsung berkembang dari sel-sel embrionik- co: Jaringan meristem apikal

2. Jaringan meristem sekunder- Jaringan yang berkembang dari jaringan dewasa yang sudah mengalami diferensiasi- co: Jaringan meristem lateral, kambium gabus

Jaringan Dewasa1. Jaringan pelindung (Epidermis)

- Merupakan lapisan yang paling luar- Fungsi : Proteksi- Ciri-ciri : a. Sel hidup, rapat (tidak terdapat

ruang antar sel), tidak berklorofil b. Dilapisi oleh kutikula (lapisan lilin)

untuk mencegah penguapan yang berlebih

- Modifikasi : stomata, lentisel, spina (duri), trikoma, kutikula, bulu/ rambut akar

Keterangan:Penampang irisanpermukaan.a : sel epidermisb : sel tetanggac : persendiand : sel penutupe : porusf : birai-birai kutikulag : persendian

1. Jaringan dasar (jar pengisi/ jar parenkim)- Merupakan tempat berlangsungnya fotosintesis, menyimpan cadangan makanan, terjadi pengangkutan ekstravasikuler- Ciri-ciri : Sel hidup, susunan sel renggang, dinding sel tipis, berklorofil, terdapat ruang antar sel- Terbagi menjadi 2

a. Aerenkim: disebut juga parenkim udara. Mempunyai ruang antar sel yang besar untuk menyimpan udara. Terdapat pada tumbuhan yang terapung di air.

Co: teratai.b. Klorenkim: Berfungsi sebagai jaringan penyimpan air (pada batang).

Terjadi peristiwa fotosintesis.Co: kaktus.

- Parenkim pada daun (mesofil):a. Jaringan palisade: banyak terdapat klorofil, terjadi proses fotosintesisb. Jaringan spons: sedikit terdapat klorofil, terjadi pertukaran gas

1. Jaringan penguat (penyokong)- Fungsi : Penyokong berdirinya tumbuhan- Macam:

a. Kolenkim-> sel hidup (dinding sel selulosa)-> penebalan sel hanya pada tepi-> bentuk sel heksagonal-> terdapat pada tumbuhan muda/ tumbuhan herba (kelenturan)

b. Sklerenkim-> sel mati (dinding sel lignin)-> penebalan sel merata-> bentuk sel serabut-> terdapat pada tumbuhan dewasa (kekuatan)

Kolenkim Sklerenkim

• Merupakan jaringan yang tersusun atas sel-sel parenkim gabus

• Berfungsi untuk melindungi jaringan dibawahnya agar tidak kehilangan air

• Jaringan gabus terbagi menjadi 2 macam:1. Felem: dibentuk kambium gabus ke

arah luar dan sel-selnya mati2. Felederm: dibentuk kambium gabus

ke arah dalam dan sel-selnya hidup

Jaringan Gabus

1. Jaringan pengangkut (vasikuler)- Fungsi : Transportasi- Macam:

a. Xylem (pembuluh kayu)- sel mati (dinding sel lignin)- fungsi: transportasi air dan mineral- penyusun: trakea & trakeid

b. Floem (pembuluh tapis)- sel hidup (dinding sel selulosa)- fungsi: mengedarkan hasil fotosintesis berupa amilum- penyusun: sel tapisan & sel pengiring

- Transportasi ekstravasikuleradalah pengangkutan yang di luar berkas pembukuh angkut (xylem floem)a. Simplasmelalui bagian hidup tubuh tumbuhan (protoplasma)b. Apoplasmelalui bagian mati tubuh tumbuhan (dinding sel dan ruang antar sel)

- Tipe-tipe berkas pengangkuta. Konsentris

xylem dikelilingi oleh floem atau sebaliknya.- Konsentris amfikribal: xylem dikelilingi floem- Konsentris amfivasal: floem dikelilingi xylem

b. Kolateralxylem berdampingan dengan floem (xyle di dalam floem di luar)- Kolateral tertutup: tidak terdapat kambium (tumbuhan

monokotil)- Kolateral terbuka: terdapat kambium (tumbuhan dikotil)

c. Radialxylem dan flem berselang-seling menurut jari-jari (terdapat pada akar)

Organ Tumbuhan

Akar

Batang

Daun

Bunga

Organ Tumbuhan1. Akar: berfungsi untuk penyerapan air dan mineral, melekatkan dan menopang tubuh

tumbuhan agar kokoh, menyipan cadangan makanan (singkong), sebagai alat bantu nafas (bakau).Jaringan penyusun akar: a. Epidermis

b. Korteksc. Endodermisd. Stele (silinder pusat): Perisikel, floem, kambium, xylem

2. Batang: berfungsi untuk memperkokoh berdirinya tumbuhan, penghasil alat-alat tumbuhan, saluran lintasan air, pada beberapa tumbuhan berfungsi sebagai penyimpan cadangan makananJaringan penyusun batang: a. Epidermis

b. Korteksc. Floetherma (sarung

tepung)d. Stele: perisikel, floem,

kambium (tidak ada pada

tanaman monokotil), xylem, empulur

3. Daun: berfungsi untuk tempat fotosintesisJaringan penyusun daun: a. Epidermis dan derivatnya

b. Mesofilc. Jaringan pengangkutd. Kelenjar

4. BungaBagian utama bunga: a. Kelopak (calyc)

b. Mahkota (corolla)c. Benang sari (stamen)Terdiri dari tangkai sari (filamen),

kepala sari (anthera), serbuk sari (pollen)d. Putik (pistillum)Terdiri dari tangkai putik (stylus),

kepala putik (stigma)